Anda di halaman 1dari 23

ABSTRACT

Srintami Gardu merupakan aplikasi deskptop


yang berfuungsi sebagai jembatan antara
Srintami Mobile dengan Srintami Server.

BUKU PANDUAN
Srintami Gardu
1 DAFTAR ISI
2 Instalasi ................................................................................................................................................. 2
2.1 Buka Aplikasi dan Inisiasi .............................................................................................................. 3
3 login....................................................................................................................................................... 5
4 Pengaturan Awal ................................................................................................................................... 6
4.1 General.......................................................................................................................................... 7
4.2 Sinkronisasi ................................................................................................................................... 7
4.3 Admin ............................................................................................................................................ 8
5 Persiapan Sinkronisasi........................................................................................................................... 9
5.1 Sinkronisasi Data Srintami Mobile ke Strintami Gardu ................................................................. 9
6 Sinkronisasi Data Srintami Gardu ke Srintami Server ........................................................................... 9
7 Melihat Data Inspeksi ......................................................................................................................... 10
8 Melihat Data Inspeksi Internal ............................................................................................................ 12
9 Melihat Riwayat Sinkronisasi .............................................................................................................. 13
10 Melihat Formulir Master ................................................................................................................. 16
11 Melihat Formulir Internal Master ................................................................................................... 17
12 Melihat Data Master ....................................................................................................................... 18
13 Melihat Data Referensi Master ....................................................................................................... 19
14 Melihat Data Permohonan Perubahan ........................................................................................... 19
15 Memperbarui Aplikasi ..................................................................................................................... 21
16 Ganti Tema ...................................................................................................................................... 21
17 Logout ............................................................................................................................................. 22
Srintami Gardu (SG) V3
2 INSTALASI
Untuk melakukan instalasi SG V3, buka Srintami Server pada browser kemudian ketikan URL server
10.6.1.155/srintami-v3. Kemudian akan muncul jendela halaman seperti dibawa ini.

Klik untuk mendownload


apk / srintami mobile
Klik untuk mendownload
srintami gardu

Klik SG v.3.1.0 untuk mendownload buka folder download, lihat gambar dibawah ini
Note : aplikasi Srintami Gardu dan Srintami Mobile bisa didownload juga dengan login user tamu dan
password tamu dan masuk pada halaman Download.

Klik 2x pada icon srintami gardu untuk menginstal. Untuk menjalankan apliakasi Srintami Gardu
dibutuhkan beberapa tool. Berikut ini beberapa tool yang harus diinstal dan langkah-langkah
instalasinya.

1. Install Java Runtime. Pilih salah satu installer java runtime-nya yang sesuai arsitektur computer
di gardu induk.
 Jre-8u45-windows-i586 untuk win 32 bit
 Jre-8u45-windows-x64 untuk win 64 bit
2. Install driver Samsung.

2.1 BUKA APLIKASI DAN INISIASI

Setelah tools yang diperlukan terinstall, kemudian buka aplikasi Srintami Gardu v.3 pada desktop

computer . Kemudian akan tampil jendela seperti gambar dibawah ini

Lakukan proses inisiasi dengan mengisi server dengan url srintami server kemudian id unit. Untuk
mengisi id unit lebih dari satu bisa dilakukan dengan pemisah koma (,) contoh (4,,2,15). Pastikan alamat
server benar kemudian tekan tombol OK.

Setelah itu akan proses inisiasi data master akan berlangsung, lihat gambar berikut
Tunggu beberapa saat hingga ada pemeberitahuan sukses, seperti gambar dibawah ini
3 LOGIN

Apliakasi Srintami Gardu dapat dioperasikan oleh beberapa operator maupun admin. Maka dari itu
dibutuhkan setiap operator maupun admin harus melakukan login menggunakan akunnya masing-
masing. Langkah-langkah login Srintami Gardu adalah sebagai berikut.

 Buka aplikasi aplikasi dengan klik 2 kali icon Srintami Gardu v3 Lokasi default installer Srintami
Gardu berada pada direktori C:\Program Files\Lumut\Srintami Gardu v3 atau bisa dibuka di
desktop komputer .
 Masukkan username (NIP Pegawai) dan password sesuai dengan yang diberikan.
 Centang tetap login agar tidak perlu login lagi ketika membuka aplikasi SG
 Klik Login atau tekan tombol Enter
4 PENGATURAN AWAL
4.1 GENERAL
Pengaturan dimaksudkan untuk memastikan Srintami Gardu sudah terhubung dengan ADB toolkit dan
server. Langkah-langkah pengaturan untuk persiapan sinkronisasi adalah sebagai berikut.

 klik Pilihan
 klik Pengaturan
 Pastikaan ADB toolkit berada di alamat berikut ini C://Program Files//Lumut//Srintami Gardu
v3//data //platform-tools
 Pastikan alamat server sudah benar Alamat server diberikan dari APP.
 Terntukan Max Sync, defaultnya adalah 25. Jumlah tersebut boleh diganti dengan catatan
jumlah foto pada detail inspeksi kurang dari 100 , jika terlalu banyak jumlah foto bisa
menyebabkan server down.
 Klik Simpan

4.2 SINKRONISASI

Centang Sinkronisasi Data Mobile untuk sinkronisasi mengikutkan data master dengan Srintami Mobile
(SM), centang Sinkronisasi server otomatis setelah sinkronisasi mobile jika setelah sinkronisasi dengan
SM langsung sinkron dengan Sintrami Server (SS), centang Sinkronisasi server disertai foto jika
sinkronisasi dengan SS disertai foto, jika tidak pastikan centang jadwal kirim foto (pastikan aplikasi
berjalan saat jadwal jatuh tempo), atur kecepatan sinkronisasi dengan SS.
4.3 ADMIN
Hapus data inspeksi dari awal sampai x bulan yang lalu, reset data inspeksi dari sekarang sampai x bulan
yang lalu, reset data master untuk menghapus database perlu inisiasi master ulang

Terdapat inputan berapa bulan data akan di hapus/di reset, dengan catatan data yang dihapus/direset
adalah dari data awal sampai bulan yang telah ditentukan.

Contoh : jika sekarang bulan Juni dan anda menginputkan 2, maka data yang dihapus/direset adalah
data pada bulan Maret kebelakang.

Klik Hapus untuk menghapus data inspeksi. Selanjutnya akan muncul konformasi, Klik OK untuk memulai
proses, dan Cancel untuk membatalkan

Klik Reset untuk mereset data inspeksi. Selanjutnya akan muncul konformasi, Klik OK untuk memulai
proses, dan Cancel untuk membatalkan.
5 PERSIAPAN SINKRONISASI

5.1 SINKRONISASI DATA SRINTAMI MOBILE KE STRINTAMI GARDU


Data hasil inspeksi yang tersimpan di smartphone android harus dikirimkan ke computer gardu induk.
Agar data dapat terkirim maka dilakukan sinkronisasi data dari smartphone ke computer. Langkah-
langkahnya adalah sebagai berikut.

 klik Mobile
 Hubungkan smartphone ke computer dengan kabel USB

 Klik Siapkan Port dan Scan


 Tunggu sampai ada informasi bahwa telah ditemukan perangkat

 Sentuh tombol SINKRONISASI pada smartphone


 Sentuh NON-AKTIF pada smartphone. Tunggu sampai berubah menjadi AKTIF, dan ada pesan

“menunggu tersambung dengan


 computer”
 Klik Sinkronisasi pada aplikasi Srintami Gardu. Tunggu beberapa saat hingga semua data dari

smartphone terkirim ke computer gardu.


 Sentuh KEMBALI pada smartphone. Setelah proses sinkronisasi berhasil dengan pesan “koneksi

ditutup”

6 SINKRONISASI DATA SRINTAMI GARDU KE SRINTAMI SERVER


Data hasil inspeksi yang sudah terkumpul di gardu-gardu harus dikirimkan ke computer server di APP.
Agar data dapat terkirim maka dilakukan sinkronisasi data dari computer gardu ke computer server di
APP. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.
 Klik Server
 Pastikan adanya koneksi internet/LAN
 Pastikan alamat website server Srintami sudah benar

 Klik Sinkronisasi

7 MELIHAT DATA INSPEKSI


Setelah melakukan sinkronisasi data dari Srintami Mobile ke Srintami Gardu sebaiknya dilakukan
pengecekan apakah data yang deterima di Srintami Gardu sama dengan data yang berada di Srintami
Mobile. Untuk melihat data hasil sinkronisasi lakukan hal berikut .

 Klik Inspeksi

 Untuk melihat detail hasil inspeksi, klik 2x pada baris yang diinginkan. Pastikan status datanya
adalah gardu. Status data dapat dilihat di kolom Status Data. Maka akan muncul data detail
inspeksi seperti gambar dibawah ini
 Menghapus Data Inspeksi

Pilih baris yang akan di hapus  Klik untuk menghapus data, kemudain akan muncul
jendela konfirmasi, seperti gambar dibawah ini

Klik tombol ok untuk menghapus dan cancel untuk membatalkan.


8 MELIHAT DATA INSPEKSI INTERNAL

Untuk melihat daftar Inspeksi Internal klik kemudian akan muncul daftar inspeksi
internal seperti gambar berikut

 Klik 2x pada bari yang diinginkan untuk melihat detail daftar inspeksi internal, seperti gambar
berikut
 Menghapus Data klik untuk menghapus data, kemudian akan muncul jendela
konfirmasi seperti gambar berikut

Klik tombol OK untuk menghapus dan tombol Cancel untuk membatalkan.

9 MELIHAT RIWAYAT SINKRONISASI


Melihat riwayat sinkronisasi ini dimaksudkan untuk melihat proses sinkronisasi-proses sinkronisasi mana
yang sudah sesuai aturan dan proses-proses sinkronisasi mana yang mengalami kegagalan. Cara
melihatnya adalah sebagai berikut.

 Klik riwayat
 Untuk melihat detail proses sinkronisasi, klik 2x pada baris yang diinginkan.

 Untuk menghapus detail inspeksi, pilih inspeksi yang akan dihapus (tahan tombol Ctrl untuk
memilih lebih dari satu inspeksi) lalu klik kanan kemudian klik tombol Hapus.
10 MELIHAT FORMULIR MASTER

Klik Data  Formulir Master, maka akan muncul gambar seperti gambar berikut
11 MELIHAT FORMULIR INTERNAL MASTER

Klik Data  Formulir Internal Master, kemudian akan muncul seperti gambar berikut
12 MELIHAT DATA MASTER

Klik Data  Data Master, kemudian akan muncul seperti gambar dibawah ini
13 MELIHAT DATA REFERENSI MASTER

Klik Data  Referensi Master , kemudian akan muncul gambar seperti dibawah ini

14 MELIHAT DATA PERMOHONAN PERUBAHAN


Halaman ini menampilkan data – data permohonan perubahan yang mana data – data tersebut bisa
dihapus/direset. Untuk melihat klik Data  Permohonan Perubahan
Untuk menghapus atau mereset data klik kanan pada baris data kemudian pilih hapus atau reset, lihat
gambar berikut
15 MEMPERBARUI APLIKASI

Menu ini berfungsi untuk mengecek apakah aplikasi sudah versi terbaru , kalau bukan versi terbaru akan
mengunduh versi terbaru dan akan muncul dialog box untuk install versi terbaru.

16 GANTI TEMA

Pada saat login klik Pilihan  pilih Tema Nimbuz untuk mengganti tema.
17 LOGOUT

Klik Pilihan  Logout  akan muncul jendela konfimasi

Klik OK untuk Logout dan Cancel untu membatalkan .

Anda mungkin juga menyukai