Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Nama Sekolah : SDIT Ibnu Khaldun Mata Pelajaran : Tematik


Kelas/Semester : III (tiga)/I (satu) Pertemuan Nilai : Tema 2 Subtema
Paraf Guru 1
Tahun Pelajaran : 2022/2023 Pembelajaran :1

Nama : ………………………………….
Kelas :3-…

Kegiatan 1
Menyimak teks yang dibacakan guru (Buku Tema 2 JSIT hal 1-3)

Kegiatan 2
Jawablah pertanyaan berikut berdasarkan teks yang telah dibacakan gurumu!
1. Siapakah tokoh yang ada di dalam cerita tersebut?
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
2. Tuliskan perbedaan pohon papaya dan pohon ubi yang disebutkan dalam cerita!
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
3. Apa yang dilakukan pohon saat tahu pohon ubi kehausan?
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
4. Mengapa pohon papaya dan ubi dapat bertahan dari hujan, angin, dan kemarau?
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
5. Apa amanat dari cerita tersebut?
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________

Manfaat Tumbuhan
Tumbuhan memiliki peran yang sangat penting bagi kehidupan di muka bumi ini.
Manfaat tumbuhan banyak sekali. Diantaranya sebagai berikut:
1. Sebagai paru-paru kota.
2. Menyejukkan dan membersihkan udara.
3. Membantu menyerap gas karbon dioksida dan berbagai palutan di udara.
4. Menghasilkan oksigen. Semakin banyak oksigen yang dihasilkan maka udara menjadi
lebih segar dan bersih.
5. Menyimpan cadangan air.
6. Mencegah terjadinya longsor.
Setelah mempelajari manfaat tumbuhan, kita menjadi tahu bahwa diantara manfaat
tumbuhan adalah menjadi penyejuk udara dan menghasilkan oksigen.
Setelah memahami manfaat tumbuhan, coba kalian mencari informasi tambahan
dengan berdiskusi tentang pemanfaatan tumbuhan bagi kehidupan sehari-hari.

No Jenis Tumbuhan Manfaat bagi manusia


1 Daun pisang Bungkus makanan
1
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Nama Sekolah : SDIT Ibnu Khaldun Mata Pelajaran : Tematik
Kelas/Semester : III (tiga)/I (satu) Pertemuan : Tema 2 Subtema 1
Tahun Pelajaran : 2022/2023 Pembelajaran :1

Kegiatan 3
Ayo Bernyanyi

Kegiatan 4
Mengerjakan Buku Juara halaman 108-109

Anda mungkin juga menyukai