Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL Masa Penerimaan

Anggota Baru (MPAB)


dan Masa Bimbingan
KEGIATAN (MABIM)

PANITIA PELAKSANA

MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN

PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA

CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS

TAHUN 2021
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

A. LATAR BELAKANG
Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) sebagai oraganisasi
pembinaan dan perjuangan, secara tidak langsung telah mengambil bagian dalam proses
penempaan kualitas personal generasi muda. Sebagai organisasi pembinaan, PMKRI
memiliki sarana prasana serta metode dan sistemnya sendiri dalam usaha menempa kader-
kader muda calon pemimpin masa depan bangsa. Sebagai organisasipembinaan maka
terdapat tiga aspek penting yang diperhatikan dalam merumuskan motode dan rangkaian
proses pembinaan di PMKRI. Ketiga aspek tersebut yaitu kognitif
(pikiran),afektif(perasaan), danphisikomotorik(sikap/tingkahlaku), ketigaaspektersebutharus
dilakukan secara utuh, holistik, dan komprehensif.
Dalam tubuh PMKRI, makna kadermerupakan individu yang mempunyai
kedisiplinandandedikasi yang penuh, memiliki mental perilaku yang baik,
sertakemampuanberpikirsistematis, realistis, dialektis, logis-rasionaldanradikal di
sampingpengetahuan yang kokohterhadapwatakdanmasadepanorganisasi.Dalam proses
pembinaan PMKRI posisi kader adalah sebagai subjek belajar. Sebagai subjek belajar maka,
partisipasi danketerlibatan aktif dari kader selama proses pembinaan adalah suatu
keniscayaan. Partisipasi aktif tersebut bertujuan agar pembinaan yang dilakukan harus
sampai pada praksisnya. Terutama mampu menjawab masalah-masalah kontekstual baik
dalam tubuh PMKRI sendiri maupun di lingkup sosial. Dengan kata lain, pembinaan di
PMKRItidakdilakukansecaraparsial, dalam hal inilah PMKRI sungguh-sungguh
memperhatikan kesesuaian antara teori dan praktek.
Selanjutnya pemahaman tentang arah gerak organisasi diharapkan dapat menjadi spirit
perjuangan kader pada tataran praksis.Kader diharapkan memiliki
pemahamantentangduniadankehidupansertahasratuntukmerubahnya.Agar kader-kader hasil
binaan PMKRI mencapai level praksis tersebut, maka seluruh alur proses pembinaanya
diarahkan untuk memberikan pemahaman bagi kader mampu menjiwai spirit perjuangan
untuk melahirkan kader yang memiliki watak dan karakter kader PMKRI yang sungguh-
sungguh menjiwai visi-misi PMKRI sebagai bagian dari keseluruhan dirinya.
Dalam rangka mencapai target pembinaan tersebut di atas, maka dalam sistem pembinaan
di PMKRI kita mengenal pembinaan formal berjenjang, informal, dan
nonformal.ImplementasisistempembinaanPMKRImemiliki landasan filosofisya yakni
pendidikan yang membebaskan, emansipatoris, danintelektual populis. Ketiga aspek
filosofis tersebut merupakan satu kesatuan utuh yang harus dijadikan sebagai landasan
dalam menjalankan pembinaan di PMKRI. Kesesuaian antara unsur filosofitersebut
merupakanupaya mewujudkan visi-misi organisasi sebagai roh Perhimpunan.
Selain itu, tiga benang merah PMKRI (kristianitas, fraternitasdan intelektualitas,) dan
identitas kader PMKRI (sensus catholicus, sensus hominis, universality, man for others,
magissamper) dan pribadi yang menjadi teladan, merupakan bagian penting dalam proses
pembinaan PMKRI. Arahnya adalah menciptakan kader yang mampu berpihak pada kaum
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

yang tertindas (populis), peka terhadap dinamika sosial, dan mampu berperan sebagai agen
perubahan. Oleh karena itu, sasaran pembinaan kader dikuatkan padaaspek kognitif, afektif,
danpsikomotorik. Ketiganya harus dikemas dalam pembinaan yang terintegrasi menjadi satu
kesatuan yang utuhdengan tetap memperhatikan sistem pembinaan orang dewasa dan
metode pendidikan yang membebaskan.

Sekarang ini PMKRI dihadapkan pada kenyataan betapa parsialnya kita memaknai tiga
benang merah sebagai prinsipetisdan spirit pembinaan sertaperjuangan kader. Sebab atas
persoalan tersebut tentu sangatlah kompleks. Sedikit yang nampak dapat dilihat dari
kurangnya pemahaman kader tentang watak organisasi dan juga pemahaman-pemahaman
dasar tentang PMKRI itu sendiri. Mental praktis kader PMKRI akhir-akhir ini seperti sudah
menjadi hal biasa. Sebagaian orang yang sadar akan gejala ini hanya mencari kesalahan
pada modernisasi yang semakin pesat beserta dengan segala aksesnya; termasuk diantaranya
menyalakan nilai dan etika dari luar yang dianggap merusak prilaku anak bangsa, terutama
kader PMKRI secara khusus.
Kader PMKRI akhirnya banyak yang terjebak pada frasa “generasi milenial”. Segala hal
yang dilakukan semestinya adalah representasi kehadiran generasi milenial tersebut. Jauh
sebelum kehadiran generasi milenial konsep filosofis rene deskartes “cargito ergo sum”
diartikan sebagai“aku berfikir maka aku ada”, mungkin ditengah hingar-bingar generasi
milenial seperti sekarang ini arti dari “cargito ergo sum” itu bermuara pada konsep
pragmatisme semu yang seringkali mengabaikan proses.
Secara umum pemaknaan terhadap tiga benang merah pada kurun waktu 5 tahun terakhir
dalam implementasinya dimaknai secara sepotong-potong (parsial) maka, perlu adanya
penegasan kembali makna pokok pikiran tiga benang merah sehingga dapat diterjemahkan
secara baik dan benar sejalan dengan visi dan misi perhimpunan. Pada akhirnya tiga benang
merah ini harus dipahami sebagai satu kesatuan, integral, dan tidak dapat dipisah-pisahkan.
Tiga benang merah harus selalu menjadi landasan dalam proses pembinaan.
Berangkat dari uaraian persoalan tersebut di atas maka Organizing CommitteeMasa
Penerimaan Anggota Baru dan Masa Bimbingan PMKRI Cabang Makassar Sanctus
Albertus Magnus Tahun2020 merumuskan metode dan strategi pembinaan yang bermuara
pada calon peserta baru yang mampu menjiwai tiga benang merah (Kristianitas, Fraternitas
dan Intelektuaitas) sebagai spirit pembinaan dan perjuangan sehingga akan lahirnya kader
pejuang berkarakrer populis.
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

B. NAMA KEGIATAN
Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB) dan Masa Bimbingan(MABIM) Perhimpunan
Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar Sanctus Albertus
Magnus Tahun 2021.

C. TEMA KEGIATAN
Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB) dan Masa Bimbingan (MABIM) Perhimpunan
Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar Sanctus Albertus
Magnus Tahun 2021 mengangkat tema besar secara umum dan sub temanya dibagi dua:

Tema :

“Melahirkan Kader Berkarakter Dan Trasformatrif”

Sub Tema MPAB :

“Menjiwai Tiga Benang Merah PMKRI”

Sub Tema MABIM :

“Membentuk kadar pejuang dan menjiwai semangat tiga benang merah”

D. TUJUAN KEGIATAN
• MPAB
1. Mengenal PMKRI.
2. Menjiwai Tiga Benang Merah PMKRI (Kristianitas, Fraternitas, dan Intelektualitas)
sebagai spirit perjuangan PMKRI .Menerima dan membimbing generasi baru PMKRI
yang berkeingingan besar untuk belajar, hidup, terlibat, dan bergolak bersama dalam
realitas di perhimpunan.

• MABIM
1. Membentuk Pejuang Berkarakter Populis
2. Mencari kader baru yang akan melanjutkan roda perjuangan dan memepertahankan
eksistensi PMKRI dalam kehidupan dan pengabdiannya kapada masyarakat.
3. Upaya penjaringan keder baru yang memiliki kemampuan berorganisasi yang baik,
memiliki ide solutif serta kreatif dalam menyelesaikan berbagai tugas dan
tanggungjawab yang diberikan oleh Perhimpunan.
4. Sebagai langkah solutif guna menjawab persoalan kekurangan kuantitas kader yang
menjalankan segala aktivitas perhimpunan.
5. Menambah dan menyatukan kekuatan sumber daya manusia yang baru, yang ada
dalam setiap individu yang akan bergabung bersama perhimpunan.
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

6. Sebagai cara pembaharuan ide, gagasan, metode, dan cara baru yang lebih fleksibel
dan realistis dengan kebutuhan mahasiswa dan masyarakat saat ini.

E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB) dan Masa Bimbingan (MABIM) Perhimpunan
Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar Sanctus Albertus
Magnus Tahun 2021 dilaksanakan pada:
❖ Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB)
Hari / tanggal : Senin,14 Desember 2020 – Sabtu,30 Januari 2021
Waktu : Pukul 15.00 WITA –Selesai
Tempat : Margasiswa PMKRI Cabang Makassar
❖ Masa Bimbingan (MABIM)
Hari / tanggal : Senin-Minggu/15-21 Februari 2021
Waktu : Pukul 16.00 WITA –Selesai
Tempat :
• Margasiswa PMKRI Cabang Makassar
• Tagen Prestate di Malino Kabupaten Gowa

F. PESERTA KEGIATAN
Adapun peserta kegiatan Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB) dan Masa Bimbingan
(MABIM) Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang
Makassar Sanctus Albertus Magnus Tahun 2021 adalah berjumlah ±90 orang.

G. PELAKSANA KEGIATAN
Yang melaksanakan kegiatan ini adalah panitia pelaksana (Anggota biasa Perhimpunan
Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar Sanctus Albertus
Magnus. Susunan panitia terlampir.

H. PENANGGUNGJAWAB KEGIATAN
Penangungjawab kegiatan ini adalah Dewan Pimpinan Cabang Perhimpunan Mahasiswa
Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar Sanctus Albertus Magnus Periode
2020/2021.

I. ESTIMASI ANGGARAN
(terlampir)
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

J. PENUTUP
Mahasiswa adalah generasi penerus bangsa yang memiliki pemikiran kritis dan kreatif
serta kontruktif, diatas pundaknya bertumbuk harapan menuju cita-cita bangsa yang lebih
baik. Demikian proposal ini dibuat, dorongan dan bantuan dari semua pihak baik moril
maupun material sangat diharapkan demi kelancaran kegiatan ini. Terima kasih.

“Pro Ecclesia et Patria”

Makassar,07 Februari 2021

PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021

Salvinus sonda Agustinus parrang


KETUA PANITIA SEKRETARIS

Mengetahui,
DEWAN PIMPINAN CABANG
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
PERIODE 2020/2021

Herianto Ebong S.T Raymundus Hamis


KETUA PRESIDIUM SEKRETARIS JENDERAL
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

Lampiran 1
SK Panitia Pelaksana

SUSUNAN PERSONALIA PANITIA PELAKSANA


MASA PENERIMAAN ANNGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021

Ketua : Salvinus Sonda


Sekertaris : Agustinus Parrang
Bendahara : Dawita Rama

DIVISI-DIVISI

Divisi Konsumsi: Divisi Usaha dan Dana :


Koordinator : Sandi Karese Koordinator : Yafet
Aanggota : • Angela Marici Barut Anggota : • Vivin Vinsensia Capik
• Cristianto Linta Mukun • Pither Salasa
• Verson Fredeio • Herianto Pappang
• Angela Citra Mambalik • Kiki Novita Sari
• Servasius Andri Burson • Vetronela Natalia
• Maria Ningsi • Gideon Kase
• Ingnatius Ade Lubis • Devri Alexandro Ficy
• Evantus Rumate

Divisi Perlengkapan : Divisi Acara


Koordinator : Dominikus Yogi Koordinator : Serliana Odo,
Anggota : • Yoslin Situru Anggota : • Anastasia Nining
• Friska Kombong
• Andreas Tombi
• Herlin Pane Burara
• Lindri Arianti
• Susanti Dalesi
• Restiani
• Herlina Yani
Datulumiling
• Martina Asri
• Gabriel G.Manjo
• Yuliana Sa’dia
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

Lampiran 2

ESTIMASI ANGGARAN MPAB

PEMASUKAN

No Nama Barang Jumlah


1 Dana awal dari DPC Rp. 200.000
2 Kontribusi Peserta Rp. 5.200.000
3 Kreativitas Panitia Rp. 10.000.000
Total Rp. 15.400.000

PENGELUARAN
a. Bidang Kesekretariatan

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Kertas F4 2 Rim Rp.50.000 Rp. 100.000
2 Amplop 4 Buah Rp.15.000 Rp.60.000
3 Stempel OC 1 Buah Rp.50.000 Rp.50.000
4 Stempel SC 1 Buah Rp.50.000 Rp.50.000
5 Kertas Sertifikat 1 Rim Rp.50.000 Rp.50.000
6 Jilid Proposal 10 rangkap Rp.10.000 Rp.100.000
7 Spidol 20 Buah Rp.5.000 Rp.10.000
8 Tinta printer 4 Warna Rp.90.000 Rp.360.000
9 Map Batik 10 Buah Rp.3.000 Rp.30.000
10 Piagam Pemateri 20 Buah Rp.25.000 Rp.500.000
Total Rp.1.310.000

b. Bidang Perlengkapan

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Spanduk Kegiatan 14 Buah Rp.90.000 Rp. 1.260.000
14.Komisariat Kampus 3x1,5
2 Spanduk Sosialisasi di 11 11 Buah Rp.50.000 Rp.550.000
Paroki 2x1,5
3 ID Card peserta 150 Biji Rp.5.000 Rp.750.000
4 ID CardOC 50 Biji Rp.5.000 Rp.250.000
5 ID Card SC 17 Biji Rp.5.000 Rp.85.000
6 Mic Wireless 1 Pasang Rp.300.000 Rp.300.000
Total Rp.13.100.000
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

c. Bidang Komsumsi

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Komsumsi Pesarta di 13 titik 260 orang/13 Rp. 10.000 Rp. 10.400.000
Komisariat Selama 4 Hari komisariat x 4 (260 x
(50 Orang/Komosariat) hari kegiatan Rp.10.000)
x 4 Hari
2 Aqua pemateri 20 Buah Rp.5.000 Rp.100.000
3 Snack SC 10 0rang/52 hari 520 Buah Rp.5.000 Rp.2.600.000
Total Rp.3.195.000

d. Bidang acara dan dokumentasi

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Kamera 52 Hari 1 Buah Rp.40.000 Rp. 2.080.000
Total Rp. 2.080.000

e. Bidang P3K

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Promag 10 Bungkus Rp.10.000 Rp.100.000
2 Minyak kayu putih 5 Buah Rp.15.000 Rp.75.000
3 Hand sanitizer 5 Liter Rp.150.000 Rp.750.000
4 Galon cuci tangan 1 Buah Rp.60.000 Rp.60.000
5 Desinfekatan 10 Liter Rp.40.000 Rp.400.000
6 Sabun Cuci tangan 3 Liter Rp.20.000 Rp.60.000
7 Termometer 1 Buah Rp.500.000 Rp.500.000
Total Rp. 1.945.000

Total Sementara Jumlah Pengeluaran =Rp. 21.630.000


Dana Tak Terduga = Rp. 1.000.000 +
Jumlah Anggaran/kebutuhan =Rp. 22.630.000

(Dana tak terduga dipotong 100 % dari jumlah anggaran sementara)

Total Keseluruhan = Rp. 21.630.000

Terbilang :

Dua Pulu Satu Juta Enam Ratus Tiga Pulu Ribu


PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

Lampiran 3

ESTIMASI ANGGARAN MABIM

KEBUTUHAN
a. Bidang Kesekretariatan

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Kertas F4 2 Rim Rp.50.000 Rp.100.000
2 Amplop 2 Buah Rp.15.000 Rp.30.000
3 Jilid Proposal 10 Rangkap Rp.10.000 Rp.100.000
4 Map Batik 10 Buah Rp.5.000 Rp.50.000
5 Piagam Pemateri 8 Buah Rp.25.000 Rp.200.000
Total Rp. 480.000

b. Bidang Perlengkapan

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Spanduk 3x2 2 Bauh Rp.150.000 Rp.300.000
2 Mobil(Transpor ke lokasi) 2 unit Rp.2.500.000 Rp.5.000.000
3 Tempat Tinggal Peserta 1 Rumah Rp.2.000.000 Rp.2.000.000
Selama 3 Hari
Total Rp.7.300.000

c. Bidang Konsumsi

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Komsumsi Pesarta di 13 260 orang/13 Rp.10.000 Rp.15.600.000
titik Komisariat Selama 4 komisariat x 6 (260 x
Hari (50 Orang/Komosariat) hari kegiatan 10.000 x 6
Hari
2 Aqua Pemateri 12 Botol Rp.5.000 Rp.60.000
Total Rp.15.660.000

d. Bidang acara dan dokumentasi

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Kamera 1 Buah x 6 Rp.90.000 Rp.540.000
Total Rp.540.000
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

e. Bidang P3K

No Nama Barang Jumlah Harga Total Harga


1 Promag 10 Buah Rp.10.000 Rp.100.000
2 Minyak kayu putih 5 Buah Rp.15.000 Rp.75.000
Total Rp.175.000

Total Sementara =Rp. 24.155.000

Dana Tak Terduga = Rp. 1.000.000+

Jumlah Anggaran/kebutuhan = Rp. 25.155.000

(Dana tak terduga dipotong 100 % dari jumlah anggaran sementara)

Total Keseluruhan = Rp. 24.155.000

Terbilang :

Dua Pulu Empat Juta Seratus Lima Pulu Lima Ribu

Total Anggaran Sementara


MPAB Rp. 21.630.000

MABIM-Tagen Prestatie Rp. 24.155.000


Total = Rp. 45.785.000

Jadi, Anggaran Kebutuhan keseluruhannya adalah = Rp. 45.785.000

Terbilang:

Empat Pulu Lima Juta Tuju Ratus Delapan Pulu Lima Ribu
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

SURAT PERNYATAAN

Nama :

Jabatan :

Alamat :

Alamat :

No. HP :

Dalam hal ini bertindak untuk dan atau atas nama

Istansi/PT/CV……………………………………………………………………….

Menyatakan kesediaan instansi/perusahaan yang anda wakili untuk berpartisipasi dalam kegiatan
Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB) dan Masa Bimbingan (MABIM), beupa:

Partisipasi dalam bentuk uang senilai Rp :……………………………………………

Terbilang :……………………………………………

Partisipasi dalam bentuk barang berupa :……………………………………………

Partisipasi juga dapat di salurkan via transfer melalui:

• No Rekening : 2190-01-005835-53-6 BANK BRI Simpedes, Atas nama Agustinus


Parrang. Semua bukti dan pembayaran akan di konfirmasi oleh Agustinus Parrang
(085240977945). Surat ini di scan dan di kirim melalui emai Panitia
(panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com).Demikian surat pernyataan ini di buat dengan
sebenar-benarnya untuk di pergunakan sebagaimana mestinya.
PANITIA PELAKSANA
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU DAN MASA BIMBINGAN
PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESIA
CABANG MAKASSAR SANCTUS ALBERTUS MAGNUS
TAHUN 2021
Sekretariat: Jl. Dr.Soetomo, No.8, Makassar; Email:panitiapelaksanaMPABMABIM2020@gmail.com; Hp:085240977945

DAFTAR DONATUR

No Nama Donatur Besar Sumbangan No.Telp/HP Paraf


.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31

Anda mungkin juga menyukai