Anda di halaman 1dari 3

Nomor : SOP/PK/RFM.073/414.102.

31/2022
Revisi Ke : -
Berlaku Tgl : 23 Januari 2022

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


PENGELOLAAN OBAT HAM
(HIGH ALERT MEDICATION) DAN LASA (LOOK
ALIKE SOUND ALIKE)

Ditetapkan

Kepala UOBF Puskesmas Palang

drg. YUNINGSIH
NIP. 19740802 200312 2 004

PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN


DINAS KESEHATAN,PENGENDALIAN
PENDUDUK DAN KELUARGA
BERENCANA
UOBF PUSKESMAS PALANG
Jalan Raya Gresik No. 109 Kec. Palang Kab. Tuban
Kode Pos 62391
PENGELOLAAN OBAT HAM
(HIGH ALERT MEDICATION)
DAN LASA (LOOK ALIKE
SOUND ALIKE)
No. Dokumen : SOP/PK/RFM.073/414.102.31/2022
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 23 januari 2022
Halaman :

UOBF drg. YUNINGSIH


PUSKESMAS PALANG NIP.19740802200312 2 004

1. 1.Pengertian Adalah kegiatan dalam mengelola obat yang harus diwaspadai


karena sering menyebabkan terjadinya kesalahan/ kesalahan serius
dan obat yang beresiko menyebabkan reaksi obat yang tidak
diinginkan.
2. 2.Tujuan Untuk memberikan informasi kepada petugas mengenai obat obatan
high alert agar diketahui perbedaan perlakuan penyimpanan
3. 3.Kebijakan 1. Keputusan Kepala UOBF Puskesmas Palang Nomor :
188.4/054/KPTS/414.102.31/2022 Tentang Pelayanan
Kefarmasian di UOBF Puskesmas Palang
2. Keputusan Kepala UOBF Puskesmas Palang Nomor :
188.4/055/Ktps/414.102.31/2022 Tentang Pengelolaan Obat High
Alert Medication
4. 4.Referensi ISMP Obat-obatan yang Harus Diwaspadai di Lingkungan Perawatan
Komunitas/Rawat Jalan
5. 5. Prosedur / 1. Petugas farmasi menyimpan obat yang datang dari GFK
Langkah- maupun pengadaan mansiri di gudang Obat
langkah 2. Petugas farmasi memisahkan obat high alert dengan obat lain
dalam rak tersendiri
3. Petugas farmasi memasangkan stiker obat high alert pada setiap
dos obat dan pada setiap elektrolit pekat
4. Petugas farmasi memberikan stiker obat LASA pada obat yang
mirip
5. Petugas farmasi memisahkan obat – obat LASA, tidak boleh
disandingkan
6. Petugas farmasi memberikan form obat – obat yang masuk dalam
kelompok High Alert di setiap unit
7. Petugas farmasi menyimpan obat elektrolit pekat di tempat yang
terpisah
6. Diagram
Alir
Menyimpan obat di Memisahkan obat high
gudang obat alert di rak tersendiri

Memasangkan stiker high


alert

Memasangkan stiker LASA

Memisahkan obat LASA


Menyimpan di
tempat terpisah

7. Unit 1. Gudang Obat


terkait 2. Ruang farmasi
3. Ruang Tindakan
4. Polindes
5. PUSTU
8. Rekam No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai
an historis diberlakukan
perubaha
n

2/2

Anda mungkin juga menyukai