Anda di halaman 1dari 1

Laporan Hasil Survei Tim Perencanaan PLN Bapak Eko (Asst.

Mgr) dan Anggota

Tujuan Survei
1. Memeriksa PT. Tempirai Palm Resources yang ingin berlangganan PLN
2. Memeriksa kebutuhan daya yang akan dipasang di PT. TPR
3. Memeriksa ketersediaan Jaringan PLN, jarak emplasment PT. TPR dengan Jaringan
PLN di Jl. Sepucuk sejauh 7 Km.
4. Adapun saran untuk ketersediaan jaringan kemungkinan akan diambil dari Desa
Jungkal yang berjarak sekitar 4 Km dengan Kwh Terpusat.
5. Perwakilan PT. TPR menyampaikan kemungkinan Kwh tidak terpusat, setiap rumah
dipasangkan meteran.
6. Berikut biaya pemasangan meteran PLN (per Unit)
- 900 VA : Rp.1.000.000
- 1300 VA : Rp.1.400.000
- 2200 VA : Rp.2.400.000
7. Untuk tindak lanjut tim PLN menyarankan Teknisi PT. TPR memeriksa kebutuhan daya
yang akan diajukan ke PLN.
8. Mengajukan surat permohonan ke PLN dan melampirkan peta kebutuhan daya yang
diinginkan (Rumah Karyawan 84 Pintu, Rumah Staff 6 Pintu, Kantor, Gudang &
Workshop).

Lampiran Foto Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai