Anda di halaman 1dari 5

METODE PELAKSANAAN

Pekerjaan Pembangunan Jaringan Distribusi Kelistrikan Di Sulawesi Selatan XXXI


(PAKET 077 – 2014)

1. LOKASI PROYEK
Lokasi Pekerjaan berada di Propinsi Sulawesi Selatan Kabupaten Luwu Utara
yang tersebar di beberapa lokasi tepatnya berada pada :
1. Desa Urukumpang, Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara Provinsi
Sulawesi Selatan
a. Akses Jalan menuju lokasi:

- Dari ibukota Provinsi Sulsel (Makassar) ke ibukota Kabupaten Lutra


(Masamba) Kurang lebih 434 KM ditempuh dengan kendaraan darat.
- Dari ibukota Kabupaten Lutra (Masamba) ke ibukota Kecamatan Malangke
barat (Ds. Ammasangen) Kurang lebih 55 KM ditempuh dengan kendaraan
darat.
- Dan dari ibukota Kecamatan Malangke barat (Ds. Ammasangen) ke desa
Urungkumpang Kurang lebih 18 KM ditempuh dengan kendaraan darat.

2. Desa Cenning, Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara Provinsi Sulawesi
Selatan
b. Akses Jalan menuju lokasi:

- Dari ibukota Provinsi Sulsel (Makassar) ke ibukota Kabupaten Lutra


(Masamba) Kurang lebih 434 KM ditempuh dengan kendaraan darat.
- Dari ibukota Kabupaten Lutra (Masamba) ke ibukota Kecamatan Malangke
barat (Ds. Ammasangen) Kurang lebih 55 KM ditempuh dengan kendaraan
darat.
- Dan dari ibukota Kecamatan Malangke barat (Ds. Ammasangen) ke desa
Cenning Kurang lebih 12 KM ditempuh dengan kendaraan darat.

3. Desa Wara, Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara Provinsi Sulawesi
Selatan
c. Akses Jalan menuju lokasi:

- Dari ibukota Provinsi Sulsel (Makassar) ke ibukota Kabupaten Lutra


(Masamba) Kurang lebih 434 KM ditempuh dengan kendaraan darat.
- Dari ibukota Kabupaten Lutra (Masamba) ke ibukota Kecamatan Malangke
barat (Ds. Ammasangen) Kurang lebih 55 KM ditempuh dengan kendaraan
darat.
- Dan dari ibukota Kecamatan Malangke barat (Ds. Ammasangen) ke desa
Cenning Kurang lebih 15 KM ditempuh dengan kendaraan darat.
2. TAHAPAN-TAHAPAN PELAKSANAAN

2.1 Rekruitmen Personil dan Pengecekan Peralatan kerja & peralatan K3 untuk Mobilisasi
Hal ini dilakukan untuk menjamin ketersediaan personil pada saat pelaksanaan
berlangsung sesuai bidang keahlian yang dipersyaratkan dalam Spesifikasi Teknik, demikian
juga dengan Peralatan semua harus dalam kondisi siap pakai serta cadangan peralatan jika
sewaktu waktu dalam pelaksanaan terjadi kerusakan alat maka akan terjamin ketersediaan
menggantikan peralatan yang mengalami kerusakan dan seluruh peralatan peralatan
keselamatan kerja ( K3 )

2.1 Pekerjaan Penyusunan Rencana Kerja


Penyusunan Rencana Kerja itu meliputi kegiatan sebagai berikut :
- Koordinasi dengan Pihak warga dan pemerintah setempat
- Koordinasi dengan Pihak PT. PLN (Persero) Area Palopo Rayon Masamba Unit KJ.
Malangke
- Pembuatan Struktur Organisasi Lapangan yang dilengkapi dengan nama nama personil
yang ditugaskan pada masing masing bidang keahlian.
- Pembuatan Time Schedule
- Grafik Kebutuhan Tenaga Kerja
- Metode Pelaksanaan
- Gambar Kerja yang dimaksud disini adalah gambar gambar yang berlaku untuk
pelaksanaan ini yaitu gambar bestek yang telah disahkan oleh Direksi

2.5 Diskusi Dengan Direksi


Diskusi dengan Direksi disini dimaksudkan untuk mencari kesepahaman terhadap
Rencana Kerja diatas dan jika sudah mendapat persetujuan maka tahapan Persiapan
Pelaksanaan Pekerjaan dapat segera dilaksanakan.

3. PELAKSANAAN PEKERJAAN
Minggu Ke -1 sampai ke-3
Pada minggu pertama sampai ketiga setelah dilakukan tanda tangan kontrak, pekerjaan
yang akan dilakukan adalah:

1. Pengerjaan Lapangan
a). Dilakukan Survei Awal pada Seluruh Titik Pekerjaan

b). Persiapan Direksi keet dan Persiapan lahan meliputi pembersihan, perataan
lahan dan pemangkasan ranting – ranting pohon yang akan di lalui oleh Jaringan
Distribusi JTM, JTR & GD.

2. Pengerjaan Non Lapangan


a). Pengadaan Material Pembesian lengkap
b). Mengangkut Material pembesian ke lokasi
c). Membuat Laporan kerja

Minggu Ke-4

Pada minggu ke-empat, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:

1. Pengerjaan Lapangan

Pemasangan Traves (Pembesian) mulai dari Titik NOL

2. Pengerjaan Non Lapangan


a). Pengadaan Isolator Tumpu dan Asfan
b).Membuat Laporan kerja

Minggu Ke-5 Sampai Ke-7


Pada minggu ke-6 sampai ke-7, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:
1. Pengerjaan Lapangan
a) Pemasangan Traves dan assesories lainnya
b) Pemasangan Isolator Tumpu Mulai Titik NOL

2. Pengerjaan Non Lapangan


a) Pengadaan Kawat AAAC Kawat AAAC 70 mm2
b) Pengadaan Kabel LVTC 3 x 35 + 25 mm2
c) Pengadaan Alat pentanahan ujung JTR.
d) Angkutan Material ke lokasi
e) Membuat Laporan kerja

Minggu Ke-8
Pada minggu ke-8, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:
1. Pengerjaan Lapangan
a). Pemasangan Traves dan assesories lainnya
b). Pemasangan Isolator Tumpu
c). Penarikan Kawat AAAC Kawat AAAC 70 mm2

2. Pengerjaan Non Lapangan


a) Pengadaan Pembesian Dudukan Trafo
b) Angkutan Material Dudukan Trafo ke lokasi
c) Membuat Laporan kerja

Minggu Ke-9
Pada minggu ke-9, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:
1. Pengerjaan Lapangan
a). Pemasangan Isolator Tumpu
b). Pemasangan Dudukan Trafo
c). Penarikan Kawat AAAC Kawat AAAC 70 mm2

2. Pengerjaan Non Lapangan


a) Pengadaan Trafo distribusi 25 kVA 3 ph 220/380 V B2,20 kV (Type D3)
b) Pengadaan Trafo distribusi 50 kVA 3 ph 220/380 V B2,20 kV (Type D3)
c) Pengadaan Fuse Cut out 100 A, 24 kV + Fuse link 8 Amper (type Polymer)
d) Lightining Arrester 10 kA, 24 kV (type Polymer)
e) Angkutan Material ke Lokasi
f) Membuat Laporan kerja

Minggu Ke-10 dan 13


Pada minggu ke-10 dan ke-13, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:
1. Pengerjaan Lapangan
a). Penarikan Kawat AAAC Kawat AAAC 70 mm2 (Finishing)
b). Penarikan Kabel LVTC 3 x 35 + 25 mm2
c). Pemasangan Trafo distribusi 25 kVA 3 ph 220/380 V B2,20 kV (Type D3)
d). Pemasangan Trafo distribusi 50 kVA 3 ph 220/380 V B2,20 kV (Type D3)

2. Pengerjaan Non Lapangan


a) Membuat Laporan kerja

Minggu Ke-14

Pada minggu ke-14, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:


1. Pengerjaan Lapangan
a). Pemasangan Alat Pentanahan Ujung TR

2. Pengerjaan Non Lapangan


a) Membuat Laporan kerja
b) Test Commision pekerjaan
c) Mengajukan laporan Pemeriksaan Pekerjaan

Minggu Ke-15

Pada minggu ke-15, pekerjaan yang akan dilakukan adalah:


1. Pekerjaan Non Lapangan : Laporan ke pengguna.

Makassar, 16 Juni 2014


Hormat kami,
PT. RIDHO TEKNIK

FIRMANSYAH USMAN
Direktur Utama

Anda mungkin juga menyukai