Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN

PENGEMBANGAN DIRI
WORKSHOP PERANCANGAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
DAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN

OLEH

ADRITA GUSDILA, S.Pd


NIP. 19870825 201101 2 009

DINAS PEDIDIKAN PROVINSI SUMATERA BARAT


CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH III AROSUKA
SMKN 3 KOTA SOLOK
2022
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI

Judul Laporan : Laporan Pengembangan Diri


Nama : Adrita Gusdila, S.Pd
NIP : 19870825 201101 2 009
Pangkat / Golongan : Penata / IIIc
NUPTK : 8157765666210093
Tempat Tugas : SMK Negeri 3 Solok
Jabatan Guru : Produktif Perhotelan
Isi Kegiatan :

1. Workshop Perancangan Implementasi Kurikulum Merdeka dan


Pengembangan Media Pembelajaran

Membenarkan bahwa semua isi dalam Laporan Kegiatan Pengembangan Diri ini adalah
sesuai dengan kegiatan yang dilakukan dan hasil tulisan asli yang bersangkutan.

Mengetahui, Solok, Agustus 2022


Kepala SMKN 3 SOLOK Koordinator PKB

IDASRIL, S.Pd ADRITA GUSDILA, S.Pd


NIP. 19641203 198602 1 002 NIP. 19870825 201101 2 009
IDENTITAS GURU

1. Nama Sekolah SMK N 3 KOTA SOLOK


2 Nama Guru ADRITA GUSDILA, S.Pd
3 NIP 19870825 201101 2 009
4 Jabatan/Golongan PENATA /III.C
5 Alamat Sekolah JL.MUCHTAR KEL. LAING KEC.
TANJUNG HARAPAN
6 Mengajar Mata Pelajaran PRODUKTIF PERHOTELAN
7 SK Pengangkatan
Sebagai PNS Kota Solok
Pejabat yang mengangkat Walikota Solok
Nomor SK 188.45/15/821.13/KPTS/WSL-2012
Tanggal SK 17 September 2012
Pangkat Terakhir III/c
Pejabat yang mengangkat Gubernur Sumatra Barat
Nomor SK 823.3/0472/BKD-2020
Tanggal SK 10 Februari 2020
8 Alamat Rumah JL. LINTAS SUMATERA NO. 412 B
LIKO SUMANI KEC. X KOTO
SINGKARAK KAB. SOLOK
PROVINSI SUMATERA BARAT
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan dan menyusun
laporan Pengembangan Diri Workshop Perancangan Implementasi Kurikulum
Merdeka dan Pengembangan Media Pembelajaran.
Dengan segala kerendahan hati penulis juga menyampaikan terima kasih dan
penghargaan yang setulus-tulusnya kepada semua pihak yang telah memberikan
dukungan moril maupun material sehingga penulisan laporan ini dapat terselesaikan.
Terlebih lagi ucapan terima kasih ini dihaturkan kepada :
1. Bapak Kepala SMK N 3 Solok
2. Segenap Panitia Penyelenggara
3. Team Narasumber
4. Bapak/Ibuk Pengawas Sekolah
5. Bapak KACABDIN, Kepala dinas Pendidikan
6. Bapak dan Ibu staf pengajar SMKN 3 SOLOK
Atas segala bantuan yang telah diberikan, hanya doa yang dapat penulis
panjatkan semoga Tuhan Yang Maha Esa memberikan balasan dan menjadikan amal
ibadah yang mulia. Selanjutnya sebagai manusia biasa yang tidak lepas dari segala
kekurangan, untuk itu penulis mohon maaf yang setulus-tulusnya. Oleh karena itu
segala kritik dan saran yang membangun akan sangat membantu penulis dalam
penyempurnaan penyusunan selanjutnya.

Solok, Agustus 2022

Penulis
DAFTAR ISI

Halaman
COVER
Halaman Pengesahan ............................................................................................i
Identitas Diri ........................................................................................................ii
Kata Pengantar ....................................................................................................iii
Daftar Isi..............................................................................................................iv

BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang.........................................................................................1
B. Tujuan .................................................................................................2
C. Capaian IHT ............................................................................................2
D. L san Hukum ..........................................................................................2

BAB II. ISI


A. Waktu pelaksanaan....................................................................................4
B. Uraian Materi.............................................................................................4

BAB IV. PENUTUP


A. Kesimpulan…………………………………………………....................11
B. Saran…………………………………………………………..................11
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Sebagaimana isyarat Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan


Reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 dan Peraturan Menteri Pendidikan
Nasional Nomor 35 Tahun 2010, kegiatan pengembangan diri guru merupakan
syarat wajib bagi guru.
Menurut kedua regulasi tersebut, kegiatan pengembangan diri merupakan
upaya-upaya untuk meningkatkan profesionalisme diri agar memiliki kompetensi
yang sesuai dengan peraturan perundang-undangan agar mampu melaksanakan
tugas pokok dan kewajibannya dalam pembelajaran/pembimbingan termasuk
pelaksanaan tugas-tugas tambahan yang relevan dengan fungsi sekolah/ madrasah.
Kegiatan pengembangan diri terdiri dari diklat fungsional dan kegiatan kolektif
guru untuk mencapai dan/atau meningkatkan kompetensi profesi guru yang
mencakup: kompetensi pedagogis, kepribadian, sosial, dan profesional
sebagaimana yang diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003
tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Berdasarkan hal tersebut di atas, maka dalam kurun waktu penilaian jabatan
fungsional guru 1 Januari 2021 hingga 30 Juni 2021 ini, saya terlibat aktif dalam
beberapa kegiatan pengembangan diri yang akan saya laporkan dalam laporan
pengembangan diri ini.
Pendidikan bermutu identik dengan pembelajaran bermutu, yaitu pembelajaran
yang mampu memberikan ruang sekaligus dorongan kepada peserta didik untuk
berekspresi dan mengapresiasikan kebutuhan belajar sesuai bakat, minat selaras
usia pertumbuhan-perkembangan serta kondisi lingkungan hidup peserta didik
(geografis, demografi, kultur, sosial-ekonomi) sebagai bekal kehidupan pada
jamannya kelak.
Adapun Kegiatan In-House Training (IHT) yang dilaksanakan kali ini
merupakan tindak lanjut dari Pelatihan Komite Pembelajaran pada Program SMK
Pusat Keunggulan yang diselenggarakan oleh peserta Pelatihan Komite
Pembelajaran pada Program SMK Pusat Keunggulan bagi guru di sekolahnya,
sebagai langkah dalam penyiapan SDM yang dibutuhkan untuk melaksanakan
perubahan pembelajaran di sekolahnya.

B. TUJUAN
Berdasarkan paparan diatas yang menjadi tujuan dari kegiatan tersebut adalah :
1 Mampu merefleksikan pembelajaran kurikulum merdeka.
2 Meningkatkan pemahaman dan keterampilan guru dalam mengembangkan
bahan ajar.
3 Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan dapat membuat produk penunjang
PBM dari materi yang telah diberikan.
4 Menghasilkan perangkat pembelajaran lengkap, mutakhir dan berwawasan ke
depan untuk mewujudkan proses pembelajaran yang aktif, kreatif dan
5 Adanya rencana tindak lanjut pasca kegiatan
6 Setelah menyelesaikan seluruh IHT, peserta menerapkan filosofi pembelajaran
yang memerdekakan, profil pelajar Pancasila, dan implikasinya dalam
pembelajaran

C. CAPAIAN IHT
1 Setelah mengikuti IHT, peserta diharapkan mampu merefleksikan pembelajaran
kurikulum merdeka.
2 Mengidentifikasi komponen kerangka kurikulum dan peranan pemangku
kepentingan dari tingkat pusat sampai satuan pendidikan dalam menciptakan
pembelajaran yang berpusat pada peserta didik;
3 Mengidentifikasi rasional, tujuan dan elemen capaian pembelajaran pada
berbagai mata pelajaran yang diampu, mengaitkan peranan capaian
pembelajaran sesuai dengan tingkat pencapaian siswa (kebutuhan, kecepatan,
dan gaya belajar sesuai dengan fase perkembangan anak);
4 Mengidentifikasi keterkaitan antara profil lulusan dengan visi dan misi sekolah,
program dan pembelajaran di kelas, menginvestigasi sumber daya dan tantangan
wilayahnya untuk merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila pada
satuan pendidikan;
5 Menerapkan prinsip penyusunan alur tujuan pembelajaran (ATP) dan modul ajar
dalam pengembangan ATP dan modul ajar serta sumber belajar yang dibutuhkan
untuk mendukung penerapannya;
6 Menggunakan TIK dalam bidang pendidikan dan pembelajaran, cara mengakses
platform digital, platform sumber daya sekolah, platform guru, dan platform
rapor pendidikan.

D. L SAN HUKUM
Berdasarkan materi yang diberikan oleh instruktur dalam kegiatan tersebut,
yang menjadi l san hukum kegiatan tersebut adalah :
1. KEPMENDIKBUD-nomor-17-tahun-2021. Tentang Juknis atau Pedoman
Penyelenggaraan Program SMK Pusat Keunggulan.
2. UU No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

3. UU No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen

4. PP No. 19 Tahun 2005 tentang St r Nasional Pendidikan

5. PP No. 74/2008 tentang Guru


6. Kurikulum SMK edisi 2004 dan Kurikulum KTSP
BAB II
PENGEMBANGAN DIRI

A. Waktu Pelaksanaan & Jadwal Kegiatan

Penyelenggaraan Workshop Perancangan Implementasi Kurikulum Merdeka dan


Pengembangan Media Pembelajaran ini dilaksanakan pada tanggal 15, 16 dan 18
Agustus 2022 di SMK Negeri 3 Kota Solok.

N URAIAN KEGIATAN TANGGAL


O
1 Mengenal dan Membuat berbagai Desain Canva 15 Agustus
serta aplikasi pembelajaran online lainnya
2 Komunitas Praktisi menggunakan fitur-fitur Google 16 Agustus
3 Pembuatan Modul P5 18 Agustus
4 Tugas Mandiri

B. Uraian Materi
Canva adalah sebuah platform pembuatan desain grafis dan konten publikasi
yang lebih mudah dan cepat daripada software grafis lainnya. Tools ajaib ini bisa
gunakan secara online melalui browser desktop atau download aplikasi mobile-nya
melalui App atau Play Store. Selain itu, ia menawarkan dua versi yaitu versi gratis
dan versi berbayar (Pro).
Sejak 2013, platform ini berhasil merebut hati lebih dari 60 juta pengguna aktif
bulanan dari 190 negara di dunia. Dan dari jutaan orang mengetahui apa itu Canva,
sudah lebih dari 7 miliar desain berhasil tercipta. Berkat permasalahan yang
Melanie Perkins, Cameron Adams, dan Cliff Obrecht temukan di lapangan bahwa
banyak sekali orang yang ingin membuat desainnya sendiri dengan mudah. Hingga
pada akhirnya terciptalah Canva yang mereka kemas dengan prinsip “make
complex things simple”.
Hingga saat ini, Canva adalah produk utama perusahaan dengan nama serupa
dari Perth, Australia yang sudah berekspansi ke Manila, Filipina dan Beijing,
China. Adapun berkat popularitasnya dan performanya sebagai tools easy-to-use,
platform ini berhasil mendapatkan tiga penghargaan bergengsi, berikut ini
detailnya.
 Enterprise Tech 30 2019 dalam kategori mid-stage (Winner)
 Google Play Award 2019 (Winner)
 Great Place to Work Award 2019 (Winner)
Semenjak banyak orang mulai mengenal apa itu Canva, para pengembangnya
terus berusaha menghadirkan inovasi layanannya. Alhasil, kini bisa menggunakan
platform ini untuk membuat berbagai macam desain untuk kebutuhan personal dan
profesional. Adapun kegunaan Canva adalah:
 Membuat presentasi mirip PowerPoint
 Membuat konten Instagram untuk feed, Story, dan Ads dengan pilihan
animasi atau static
 Mendesain postingan, cover, Ads, event cover, Facebook video, dan story
Facebook
 Mengedit video untuk berbagai platform media sosial, seperti Instagram,
Facebook, TikTok, Pinterest, LinkedIn, dan YouTube
 Mendesain poster, flyer, brosur, iklan, postcard, business card, newsletter,
dan invoice untuk kebutuhan bisnis dan sebagai digital marketing tools
 Membantu menyusun format resume, CV, letterhead, proposal, sertifikat,
serta berbagai kartu dan undangan
 Menyusun infografis, mind map, kolase foto, virtual background, format
kalender, worksheet, planner, peta konsep, dan wallpaper/background layar
gadget.

Sebagai platform pembuatan desain, tak heran jika Canva memiliki segudang
tools dan fitur yang akan memanjakan penggunanya. Selain cukup powerful, fitur-
fitur ini mudah untuk orang awam pahami dan gunakan sehingga siapapun bisa jago
mendesain dalam hitungan menit. Adapun fitur-fitur lannya adalah sebagai berikut :
a) Tersedia 750.000+ Template
Fitur utama dan terbaik dari Canva adalah templatenya. Jumlahnya pun tak tanggung-
tanggung, diketahui total template siap pakai untuk berbagai kebutuhan adalah lebih
dari 750 ribu. Bahkan hampir setiap harinya ada template baru untuk kategori tertentu.
b) Ada 900+ Ilustrasi dan Icon
Selain template juga bisa menambahkan unsur desain dengan ilustrasi dan icon dari
berbagai jenis tema. Ingin ilustrasi 3D? Ada. Atau ilustrasi animasi seperti GIF? Juga
ada. Explore menunya untuk menemukan ilustrasi dan icon yang butuhkan.
c) PDF Editor
Jangan kira tahu apa itu Canva hanya untuk membuat dan mengedit desain langsung
dari halaman templatenya. Sebab, bisa mengimport file PDF ke dalam halaman kerja
lalu jadikan tampilan desain online.
File PDF tersebut akan diubah jadi elemen-elemen yang editable sehingga bisa
mengedit bagian-bagian tertentu secara instan. Setelah selesai mengedit dokumen
tersebut, bisa mendownloadnya ke dalam format SVG, PPT, atau PDF.
d) Canva Live
Bagi yang kerap harus melakukan presentasi secara online, kini bisa gunakan Canva
dengan fiturnya yang bernama Canva Live. Dengan fitur ini, tak perlu menyiapkan
platform video conference lain untuk mengadakan presentasi online.
Kegunaan penting fitur Canva adalah meningkatkan partisipasi audience agar presentasi
lebih interaktif. Contohnya audience bisa mengirim reaksi, komentar, dan pertanyaan
saat presentasi berlangsung. Hebatnya lagi, fitur ini terjamin keamanannya karena
siapapun yang ingin bergabung dengan presentasi harus memasukkan kode 6 digit dari
di canva.live.
e) Text Customization
tidak hanya bisa memanfaatkan apa itu Canva sebagai platform desain dan editing,
melainkan juga bisa membuat dokumen dan file tekstual lainnya. Tentunya kebutuhan
pembuatan dokumen online tersebut tidak akan optimal tanpa fitur teks.
Tinggal pilih menu Text di sebelah kiri halaman editor lalu pilih jenis font, warna, dan
ukuran yang diinginkan. Teks yang buat dapat percantik dengan berbagai efek
animasi sehingga tampilan dokumen online jadi lebih dinamis.
f) Canva Teams
Proses mendesain bisa dilakukan secara individual maupun berkelompok. Nah, jika
memiliki tim desain, maka Canva adalah platform terbaik untuk kebutuhan komunikasi
dengan anggota tim desain lainnya. Hanya dengan menginvite anggota tim dan setting
pengaturan access permission ke dalam halaman editor, tim desain siap saling
berkolaborasi menciptakan desain terbaiknya.
g) Grid Desain dan Foto
Fungsi dari apa itu Canva juga sangat membantu dalam pengeditan foto. Mulai dari
mempercantiknya dengan filter ataupun dengan grid yang berfungsi untuk mengatur
layout foto agar lebih rapi. Fitur grid ini pun tersedia dalam berbagai tata letak dan
jumlah frame, mulai dari 2-grid hingga yang paling banyak adalah 16-grid.
h) Desain Frame
Percantik tampilan foto dengan efek frame sehingga seperti pigura foto. Bentuk frame
yang tersedia pun cukup beragam mulai dari frame, film foto, dan ada yang menyerupai
foto polaroid. Sehingga Canva adalah tools tepat untuk yang ingin membuat foto
album atau galeri foto.

Cara Menggunakan Canva


Bagi yang baru saja mengenal apa itu Canva dan berencana untuk menggunakannya,
berikut ini kami bahas langkah-langkah penggunaan Canva dari awal mendaftar akun
hingga menciptakan desain.
1. Sign Up Akun
Sebelum sign up, perlu siapkan akun email aktif. Lalu ikuti langkah-langkahnya berikut
ini.
1. Akses web Canva di canva.com.
2. Klik tombol Sign Up yang ada di pokok kanan atas. Maka akan muncul pop-up
seperti ini.
3. Pilih Sign up with Email. Maka akan muncul tampilan seperti ini.
4. Isilah dengan benar, dan pastikan buat password yang kuat. Setelah itu, tekan
tombol Get started.
5. akan diwajibkan untuk memasukkan kode yang dikirimkan ke email.
6. sudah masuk ke beranda akun Canva !
2. Pilih Kebutuhan Penggunaan Canva
Sebelum bisa menggunakan Canva, perlu pilih satu dari keenam jenis penggunaan
akun sesuai kebutuhan dan tujuan membuat desain.
Apabila ingin membuat desain untuk keperluan digital marketing dan urusan bisnis
lainnya, maka yang harus pilih untuk akun Canva adalah Large Company atau Small
Business. Sesuaikan dengan skala bisnis .
3. Membuat Desain
Selamat, akun Canva sudah aktif! Dari sini sudah bisa mulai membuat desain apapun.
Caranya pun mudah, tinggal pilih dari template rekomendasi.
Atau jika ingin custom ukuran layout desain, tekan tombol Create a design, pilih
Custom size. Masukkan ukuran lebar dan tinggi layout dalam satuan pixel, inci,
millimeter, atau centimeter, misalnya disini kami masukkan 600×800 px. Lalu klik
Create new design. Setelah itu, akan disajikan lembar kerja kosong dengan menu-menu
default. Tentu saja bebas memilih template, elemen seperti foto, sticker, grafis, serta
membuat text dengan font tipografi yang sudah Canva sediakan. Inilah hasil pemilihan
template yang akan masuk ke lembar kerja putih.
4. Download Desain
Jika proses mendesain sekiranya sudah selesai, bisa mendownloadnya ke dalam
berbagai format dokumen. Caranya pilih tombol Download di sebelah kanan atas, lalu
tentukan tipe dokumen sesuai kebutuhan. Barulah klik Download.
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
In House Training (IHT) merupakan langkah awal untuk menyamakan
persepsi tentang Program SMK Pusat Keunggulan, dan membekali guru di SMK
Pusat Keunggulan dengan pengetahuan dan keterampilan agar mampu
mengimplementasikan kurikulum di SMK Pusat Keunggulan. Dengan demikian
pengembangan diri diharapkan dapat merubah warna pendidikan yang ada di
Indonesia. Dan materi pelajaran yang akan diajarkan lebih terarah, bermanfaat bagi
peningkatan kualitas pembelajaran di SMK Pusat Keunggulan dan pada akhirnya
dapat meningkatkan mutu pendidikan secara nasional.. Melalui panduan kegiatan
IHT ini, diharapkan dapat membantu komite pembelajaran dalam melaksanakan
IHT secara terarah dan berkualitas. Pelaksanaan IHT ini juga membutuhkan
dukungan, kerjasama, dan partisipasi dari masyarakat atau institusi terkait lainnya.

B. Saran
Berdasarkan kesimpulan yang dikemukakan di atas, maka terdapat saran-saran
yang perlu disampaikan sebagai berikut :
1. Menganggarkan dalam RKAS kegiatan Pengembangan diri untuk membantu
kesulitan yang dihadapi guru.
2. Ilmu yang diperoleh dapat diimplikasikan guna kemajuan sekolah.

Anda mungkin juga menyukai