Anda di halaman 1dari 4

Lab.

Material dan Perkerasan Jalan


Jurusan Teknik Sipil LAPORAN PRAKTIKUM
Politeknik Negeri Padang

SKEMA PROSEDUR PELAKSANAAN

PENGUJIAN KEKUATAN AGREGAT TERHADAP TUMBUKAN

Siapkan Agregat

P : Saring dan talam


C : Benda uji adalah agregat lolos saringan no.14
dan tertahan no.10
Persiapan Benda Uji

Cuci Benda Uji

P : Talam
C : Cuci sampai bersih dan kotorannya hilang

Benda Uji Keringkan Sampai Berat Benda Tetap

P : Oven dan talam


C : Di oven dengan suhu (110±5 )̊̊̊̊C , Setelah
tercapai berat tetap, diamkan sampai dingin

Masukan Benda Uji Hingga 1/3 Tinggi Wadah Silinder Cup

P : Tongkat Penusuk
C : Tusuk dengan merata keseluruh permukaan

Tusuk sebanyak 25 kali


Pengujian

Tambahkan Benda Uji Hingga 2/3 Tinggi Wadah Silinder Cup

Tusuk sebanyak 25 kali

Tambah Benda Uji Hingga Penuh

Tusuk sebanyak 25 kali

KELOMPOK ALFA 3
2A – D3 TEKNIK SIPIL AG - 04
T.A 2018/2019
Lab. Material dan Perkerasan Jalan
Jurusan Teknik Sipil LAPORAN PRAKTIKUM
Politeknik Negeri Padang

Ratakan permukaan benda uji dengan besi penusuk lalu timbang


(A gram)

Kemudian tumbuk dengan menggunakan mesin tumbuk


Pengujian

Keluarkan benda uji dan saring dengan saringan 2,36 mm

Timbang benda uji yang tertahan dan lolos pada masing masing saringan

Pencatatan Data Pencatatan Data


pengolahan data
Perhitungan dan

C : Dari hasil penimbangan C : Hitung nilai perkerasan


agregat

KELOMPOK ALFA 3
2A – D3 TEKNIK SIPIL AG - 04
T.A 2018/2019
Lab. Material dan Perkerasan Jalan
Jurusan Teknik Sipil LAPORAN PRAKTIKUM
Politeknik Negeri Padang

ANIMASI PENGUJIAN
KEKUATAN AGREGAT TERHADAP TUMBUKAN
Air

Masukkan Saringan 14,5


Persiapkan benda uji Saringan 9,5
alat dan bahan

Ayak benda uji


Cuci agregat sampai
bersih

Kesimpulan

OVEN

Timbang Benda Uji Keringkan agregat


sampai berat tetap

Saring menggunakan
saingan 2,36 Masukkan agregat ke
dalam wadah Rudolf 1/3
bag

Tumbuk benda Tumbuk 25 x


uji pada mesin

Tambahkan menjadi 2/3


bagian dan tumbuk 25
Timbang
berat benda Penuhkan bejana Rudolf

dan tumbuk 25 kali

KELOMPOK ALFA 3
2A – D3 TEKNIK SIPIL AG - 04
T.A 2018/2019
Lab. Material dan Perkerasan Jalan
Jurusan Teknik Sipil LAPORAN PRAKTIKUM
Politeknik Negeri Padang

PERALATAN PENGUJIAN KEKUATAN AGREGAT TERHADAP


TUMBUKAN

Mesin tumbukan Saringan

Timbangan Tongkat pemadat

KELOMPOK ALFA 3
2A – D3 TEKNIK SIPIL AG - 04
T.A 2018/2019

Anda mungkin juga menyukai