Anda di halaman 1dari 2

CARA WUDHU SEPERTI WUDHUNYA

RASULULLOH

3
Basuhlah lingkaran mukamu sampai
rata sebanyak 3 kali.

1
. Mulai dengan membaca Basmallah

َّ ‫ٱلر ۡحم َٰ ن‬ ‫ه‬


‫ٱلر ِح ِيم‬ ِ
َّ ‫ٱَّلل‬
ِ ‫ِب ۡس ِم‬
Kemudian membasuh kedua telapak tangan
sampai pergelangan sebanyak 3 kali. Bersihkan
juga sela-sela jarinya. Jangan lupa mulailah
dengan membersihkan tangan kanan kemudian
tangan kiri.

4
Membasuh kedua lengan dari mulai ujung jari sampai
sikut, dengan di mulai dari tangan kanan sebanyak 3
kali.

2
Hiruplah air ke mulut dan
hidung secara bersamaan, lalu
berkumur-kumur. Kemudian
buanglah air yang ada di dalam
mulut dan hembuskanlah air
yang di hirup ke hidung tadi.
Lakukan sebanyak 3 kali.
Mengusap kepala mulai dari
7 Basuhlah kedua kakimu

5
depan sampai ke tengkuk, sampai mata kaki 3 kali
kemudian dari tengkuk dengan mulai dari kaki kanan.
dikembalikan lagi kedepan.
Basuhlah secara merata
sampai ke sela-sela jari-jari
kaki.

Setelah semuanya selesai bacalah syahadat.

6
Selanjutnya, tanpa mengambil lagi air,
telinga bagian luar dan dalam sebanyak 1 kali saja.
usaplah 8 (Boleh sambil mengangkat kedua tangan)

ُ َْ َُ َ ُ ْ ُ ‫َ ْ ُ َ ْ َ َّ ه‬
‫شيك له وأشهد‬ ‫أشهد أن ال إله إال اَّلل وحده ال‬
ُُ ِ ُ ُ ُ ْ ً َّ ُ ِ َّ َ ِ
‫أن محمدا عبده ورسوله‬

Anda mungkin juga menyukai