Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

BANTUAN ALAT KESENIAN

KELOMPOK KESENIAN KUDA LUMPING


TRI SULO MANUNGGAL
DESA KEMRANGGEN KEC. BRUNO
KABUPATEN PURWOREJO

DESA KEMRANGGEN KEC. BRUNO


KABUPATEN PURWOREJO
PROPINSI JAWA TENGAH
TELP. 0812 2694 4231
TAHUN 2023
KELOMPOK KESENIAN KUDA LUMPNG
TRI SULO MANUNGGAL
KABUPATEN PURWOREJO PROPINSI JAWA TENGAH
Alamat Sekertariat : Kaligadung Rt 02 Rw 04 Desa Kemranggen Kec. Bruno
Kab. Purworejo
TELP. 0812 2694 4231

Nomor : 431 / 002 /2023 Purworejo, 15 Januari 2023


Lampiran : Kepada :
Perihal : Permohonan Bantuan Yth. Bupati Purworejo
Hibah Alat Kesenian
Di Purworejo

Dengan hormat,
Dalam rangka pelestarian dan pengembangan kesenian daeerah disertai
kesadaran masyarakat yang cukup tinggi adanya budaya yang ada, maka
kami Kelompok Kesenian Kuda Lumping TRI SULO MANUNGGAL yang
beralamat di DESA KEMRANGGEN KEC. BRUNO Kabupaten Purworejo,
berdasarkan musyawarah dan menghasilkan mufakat untuk mengajukan
permohonan bantuan alat kesenian guna untuk pengembangan dan
pelestarian grup, mengingat jika kami pentas masih meminjam alat
kesenian dari desa lain.
Selanjutnya sehubungan dengan pengadaan alat kesenian
tersebut, kami mohon dengan hormat kiranya dapat terealisasi, adapun
proposal sebagaimana terlampir.
Demikian permohonan ini disampaikan atas perhatian dan
bantuannya kami sampaikan terimakasih.
Purworejo , 15 Januari 2023.
Ketua Sekertaris

Wasito Suyar

Mengetahui
A/N Camat Bruno Kepala Desa Kemranggen
Sekcam

NUR HUDA, S.STP, M.I.P PARGONO


NIP. 198203202000121001
KELOMPOK KESENIAN KUDA LUMPING
TRI SULO MANUNGGAL
KABUPATEN PURWOREJO PROPINSI JAWA TENGAH
Alamat Sekertariat : Kaligadung Rt 02 Rw 04 Desa Kemranggen Kec. Bruno
Kab. Purworejo
TELP. 0812 2694 4231

PROPOSAL
A. Latar Belakang
Kebudayaan merupakan nilai-nilai luhur budaya bangsa yang
sangat adiluhung diharapkan dapat memberikan wawasan budaya
dan makna pada pembangunan daerah dalam rangka memperkuat
jati diri dan kepribadian bangsa. Salah satu budaya milik bangsa
yang dibanggakan dan diandalkan adalah kesenian, yang mampu
membawa nama bangsa sekaligus sebagai tali pengikat bangsa yang
beradap.
Berbagai upaya pengembangan seni sebagai bagian dari
kebudayaan harus tetap di lakukan agar tetap hidup dan lestari.
Berbagai upaya pengembangan seni sebagai bagian diri kebudayaan
harus tetap dilakukan agar tetap hidup dan lestari.
Namun tantangan yang sangat besar pada masa sekarang ini
adalah perkembangan masyarakat dan globalisasi serta kemajuan
teknologi, harus disadari bahwa pada saat ini pertumbuhan dan
perkembangan kesenian sangat kompleks. bukan saja disebabkan
oleh semakin beragamnya jenis hiburan masyarakat dan
perkembangan ekonomi pasar bebas, akan tetapi juga dihadapkan
pada semakin gencarnya arus informasi semakin terbuka dan akan
mempengaruhi kebudayaan kita melalui berbagai media. Itu semua
akan menyebabkan kesenian daerah harus berhadapan dengan
kompeksitas dunia global.
Dalam menghadai tantangan besar seperti itu perlu
kepedulian masyarakat dalam ikut memelihara, melestarikan dan
mengembangkan kesenian daerah yang sesuai dengan budaya dan
kepribadian sehingga tidak semakin terdesak oleh arus budaya
global.
B. Visi
1. Dorongan dari masyarakat khusunya para pemuda untuk
mengadakan atau melestarikan kesenian Kuda Lumping
2. Dengan maksud menggalang kebersamaan dalam tekad dan
tujuan menuju persatuan yang kompak dan terkoordinir di
dalam wadah kesenian Hadroh
C. Misi
1. Menciptakan rasa persatuan dan kesatuan
2. Membangkitkan cinta pada tanah air
3. Melestarikan kebudayaan daerah, kesenian Kuda Lumping
4. Untuk hiburan atau tontonan masyarakat
5. Merupakan wadah untuk menjauhkan pemuda dalaam kegiatan
yang negative
D. Susunan Pengurus

SUSUNAN PENGURUS DAN ANGGOTA


KELOMPOK KESENIAN KUDA LUMPING
TRI SULO MANUNGGAL

Pelindung : Pargono
Ketua : 1. Wasito

Ketua 2 2. Sastro
Sekretaris : 1. Suyar
Sekretaris 2 2. Pariman
Bendahara : 1. Pairin

Bendahara 2 2. Sarimun

Anggota :

1. Wagimin
2. Yusup
3. Parimin
4. Jarum
5. Alex Widiyanto
6. Parto
7. Tito
8. Sukar
9. Warno Diharjo
10. Mardiyanto
11. Wagino
12. Slamet
13. Sakimin
14. Parijo
15. Wagiran
16. Sukimin
17. Yamin
18. Sumardi
19. Wiwit
20. Bibit Prastyo
21. Sisno
E. Rencana Anggaran Biaya

KELOMPOK KESENIAN KUDA LUMPING


TRI SULO MANUNGGAL
Desa Kec. Bruno
KABUPATEN PURWOREJO PROPINSI JAWA TENGAH

Harga Sat.
NO Urian Vol Sat Jumlah (Rp)
(Rp.)
Speaker Aktif 1 BUAH 1701630
1
Kendang Batangan 1 BUAH 4730610
2
Bahan 30 METER 72150 2.164.500
3
JUMLAH 12.000.000,00

F. Penutup

Demikian proposal bantuan hibah alat kesenian ini kami


ajukan, semoga menjadi bahan pertimbangan. Atas perhatiannya,
kami ucapkan terima kasih.

Purworejo , 15 Januari 2023.


Ketua Sekertaris

WASITO SUYAR
PEMERINTAH KABUPATEN PURWOREJO
KECAMATAN BRUNO
KEPALA DESA KEMRANGGEN
Alamat : Krajan RT 003 RW 001 Kemranggen, Bruno,

Kabupaten Purworejo

SURAT KETERANGAN DOMISILI

Nomor : 431/004/2023

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : PARGONO

Jabatan : Kepala Desa Kemranggen

Menerangkan dengan sesungguhnya bahwa :

Nama Kelompok : Kelompok Kesenian Kuda Lumping


TRI SULO MANUNGGAL

Ketua : WASITO

Alamat : Desa Kemranggen Kec. Bruno, Kab. Purworejo

Adalah benar-benar berdomisili di Dusun Kaligadung Rt.02


Rw. 04 Desa Kemranggen Kec. Bruno Kab. Purworejo

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dapat


dipergunakan sebagaimana mestinya.

Kemranggen ,15 Januari 2023


Kepala Desa Kemranggen

PARGONO
LOKASI
MADIN AL-
HIKAMH

JL JETIS

BALAI DESA JETIS

POLSEK
LOANO

JL. PURWOREJO-MAGELANG
PEMERINTAH KABUPATEN PURWOREJO
KECAMATAN BRUNO
KEPALA DESA KEMRANGGEN
Alamat: Krajan Rt 003 Rw 001 Kemranggen, Loano,
Kabupaten Purworejo

SURAT KEPUTUSAN KEPALA DESA KEMRANGGEN


NOMOR : 06 TAHUN 2022
TENTANG
PEMBENTUKAN GROUP HADROH NIDA'UL IHSAN
Mengingat : 1. mayoritas masyarakat desa Jetisse bagai buruh tani
dan petani, dalam rangka membangun dan
mengingkatkan budaya bangsa perlu di bentuk GROUP
HADROH NIDA'UL IHSAN
2. dalam rangka memperlancar kegiatan group rebana
perlu di bentuk pengurus Rebana
3. GROUP HADROH NIDA'UL IHSAN yang telah berdiri
sejak tahun 2021 perluh dikukuhkan
kepengurusannya.

Menimbang : 1. UU No. 13 Tahun 1950 tentang pembentukan


daerah-daerah kabupaten dalam lingkungan Provinsi
Jawa Tengah
2. UU No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah
3. Peraturan Daerah Kabupaten Purworejo No.23 Tahun
2000 tentang Visi dan Misi Kab. Purworejo
4. Peraturan Daerah Kab. Purworejo No.4 Tahun 2008
Tentang urusan Pemerintah Daerah Kab. Purworejo
5. Visi Misi Kepala Desa

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

PERTAMA : Pembentukan GROUP HADROH NIDA'UL IHSAN


dengan susuna pengerus seperti lampiran 1 keputusan
ini.

KEDUA : Biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan


kepada
anggaran yang sesuai

KETIGA : Apablia di kemudian hari terdapat kekeliruan akan


diadakan pembetulan sebagaimana mestinya

KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan

Ditetapkan di Jetis
Pada tanggal 20 Januari 2022
Kepala Desa Jetis

HARSOYO
Lampiran : Keputusan
Pembentukan GROUP
HADROH NIDA'UL
IHSAN
No:

SUSUNAN PENGURUS DAN ANGGOTA


GROUP HADROH NIDA'UL IHSAN

Pelindung : Rr. Farida


Ketua : Siti Zulaikhah
Siti Astuti
Sekretaris : Nurcholisoh
Ida Rowati
Bendahara : Nuroniyah
Rubiyani

Anggota :

 Saryani
 Surati
 Fatminatun
 Siti Kamidah
 Siti Saiful Dawiyah
 Umi Khasanah

Ditetapkan di Jetis
Pada tanggal 20 Januari 2022
Kepala Desa Jetis

HARSOYO

Anda mungkin juga menyukai