Anda di halaman 1dari 3

JABAR BERGERAK ZILLENIAL KABUPATEN BANDUNG

Sekretariat: Jl. Otto Iskandardinata No. 1, Kota Bandung


jbz.kabbandung@gmail.com
+62 895-2926-2251

Bandung, 16 Okboter 2023


Nomor : 200/002/JBZ-KBDG/EKS/PEN/HEARIT/2023
Hal : Undangan Open Stand
Lampiran : 2 (dua) Lembar

Kepada Yth.
SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH MANGGALA
di tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan akan diadakannya kegiatan Zillenial Hear It oleh Jabar
Bergerak Zillenial Kabupaten Bandung sebagai bentuk aksi nyata dalam upaya
memberikan penelusuran minat dan bakat, sosialisasi beasiswa serta pameran dari
berbagai perguruan tinggi yang merupakan kegiatan dalam bidang Pendidikan, yang
akan berlangsung pada:
hari, tanggal : Sabtu, 28 Oktober 2023
waktu : 08.00 WIB s.d selesai
tempat : Gedung Moh. Toha Kabupaten Bandung
Kami bermaksud menawarkan kepada SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH
MANGGALA ikut serta meramaikan open stand universitas pada kegitatn yang kami
selenggarakan dengan biaya Rp 160.000,- dengan benefit dan layout kegiatan yang
sudah terlampir.
Demikian surat ini kami buat atas perhatianya kami sampaikan terima kasih.

Hormat kami,

Aulia Nursafarina
Ketua Jabar Bergerak Zillenial Kab. Bandung
Narahubung
Hestina Nurhaeti
+62 882-1801-5034
Lampiran- 1 Benefit Partisipasi

Benefit yang kami tawarkan untuk open stand universitas antara lain:
1. Kami memberikan waktu khusus para peserta untuk hadir pada stand universitas
yang berkerja sama dengan acara kami. Diperkirakan siswa/i SMA/SMK/MA di
kabupaten bandung mencapai 150 orang yang akan hadir.
2. Kami sudah menyediakan satu paket stand berupa meja dan kursi serta
konsumsinya.
3. Pihak universitas dipersilahkan memasang x banner masing-masing instansi.
Lampiran – II Layout Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai