Anda di halaman 1dari 10

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENJADWALAN

PERAWATAN MESIN MOLDING INJECTION DAN BLOW


PADA PT. MANDOM INDONESIA TBK BERBASIS WEB

Eko Nur Yahya


Fakultas Teknik/Universitas Satya Negara Indonesia
yekonur@rocketmail.com

Abstrak - Perawatan mesin merupakan suatu kegiatan yang harus dilakukan


secara maksimal agar kondisi mesin tetap terjaga dan mencegah terjadinya kerusakan
secara tiba-tiba. PT Mandom Indonesia Tbk merupakan salah satu perusahaan yang
menerapkan sistem preventife maintenance dalam kegiatan produksinya. Akan tetapi
dalam pelaksanaannya seringkali mengalami kendala dikarenakan masalah teknis dalam
sistem tersebut khususnya menyangkut kegiatan pelaporan. Penelitian ini bertujuan untuk
mencari solusi mengenai masalah tersebut. Dengan melakukan wawancara dan observasi
secara langsung, didapatkan sebuah ide untuk mengintegrasikan kegiatan perawatan
mesin dengan sistem database. Dengan menggunakan bahasa pemrograman php, penulis
merancang sebuah sistem penjadwalan perawatan mesin berbasis web.

Abstract - Machine maintenance is an activity that must be carried out optimally


so that the condition of the machine is maintained and prevents sudden damage. PT
Mandom Indonesia Tbk is a company that implements a preventive maintenance system
in its production activities. However, in its implementation there are often problems due
to technical problems in the system, especially regarding reporting activities. This study
aims to find a solution to this problem. By conducting interviews and direct observations,
an idea was obtained to integrate machine maintenance activities with the database
system. By using the php programming language, the author designed a web-based
machine maintenance scheduling system.
I. PENDAHULUAN yang berjalan saat ini kurang baik, maka
kegiatan perawatan pun menjadi kurang
Mesin merupakan salah satu aset optimal. Belum adanya suatu sistem
perusahaan yang sangat penting untuk pengolah data menjadi penyebab terjadinya
menjaga keberlangsungan proses produksi. masalah tersebut. Kegiatan pelaporan
Jika terjadi gangguan atau masalah pada masalah, pencatatan kegiatan perawatan,
mesin, maka bukan hanya proses produksi penulisan histori perbaikan mesin, dan
yang terganggu, melainkan juga dapat proses permintaan barang yang masih
berakibat pada efektifitas dan efisiensi dilakukan secara manual, menjadi kendala
kegiatan suatu perusahaan. Selain yang dialami dalam kegiatan perawatan
menimbulkan kerugian waktu juga mesin di PT Mandom Indonesia Tbk.
mengakibatkan kerugian dalam hal Apalagi dalam setiap kegiatan tersebut
penggunaan sumber daya manusia. Maka diperlukan persetujuan dari kepala regu
dari itu setiap perusahaan selalu melakukan yang terkadang sangat sulit ditemui karena
berbagai macam cara untuk menjaga kesibukannya, sehingga mengharuskan staff
kestabilan operasional mesin. maintenance mencari keberadaan kepala
Seperti diketahui, semakin lama regu sebelum melakukan kegiatan perbaikan
mesin beroperasi, semakin berkurang juga dan penggantian spare part mesin. Tentu
performa mesin tersebut, dan jika itu saja hal tersebut berdampak pada efisiensi
dibiarkan terus menerus, mesin akan waktu yang buruk dan menyebabkan tidak
megalami kerusakan. Masalah kerusakan tercapainya target perawatan mesin yang
mesin tersebut sangat berkaitan erat dengan telah ditentukan.
pemeliharaan, perawatan dan penggantian Berdasarkan latar belakang diatas,
komponen secara berkala. Oleh karena itu maka peneliti tertarik untuk meneliti
memerlukan tindakan pemeliharaan yang masalah tersebut dan dituangkan dalam
konsisten untuk kelangsungan produksi, bentuk skripsi yang berjudul “Analisis dan
juga menghindari kerugian yang diakibatkan Perancangan Sistem Penjadwalan Perawatan
kerusakan mesin. Kerusakan mesin secara Mesin Molding Injection dan Blow Pada PT
tiba-tiba akan mengganggu proses produksi Mandom Indinesia Tbk Berbasis Web”.
dan bahkan dapat menyebabkan target
produksi tidak tercapai. Selain itu biaya II. TINJAUAN PUSTAKA
perbaikan mesin juga menjadi salah satu hal
yang sangat diminimalisir oleh setiap A. Framework Laravel
perusahaan karena berkaitan erat dengan Framework merupakan software untuk
pengeluaran biaya operasional. memudahkan para programmer dalam
Mandom Indonesia Tbk merupakan membuat sebuah aplikasi web. Laravel
salah satu perusahaan di bidang kosmetik adalah. framework yang mengikuti struktur
yang dalam proses produksinya MVC (Model View Controller). MVC
menggunakan berbagai macam mesin, adalah sebuah metode aplikasi dengan
diantaranya mesin injeksi, mesin blow, memisahkan data dari tampilan berdasarkan
mesin injeksi-blow, chiller, conveyor, auto komponen- komponen aplikasi.
loader dan masih banyak lagi. Semua mesin
tersebut sering mengalami kerusakan secara B. My-SQL
tiba-tiba. MySQL adalah sistem manajemen
Bukan karena tidak adanya database relasional (RDBMS) berbasis SQL
perawatan mesin, akan tetapi karena sistem
(Structured Query Language) yang bersifat web yang digunakan untuk membuat
open-source dengan model client-server. interface website lebih dinamis.
Idealnya, proses utama yang terjadi pada P = Perl
MySQL, yaitu: Bahasa pemrograman sangat
a. MySQL membuat database untuk fleksibel karena dapat digunakan
menyimpan dan memanipulasi data, pada banyak sistem operasi.
serta menetukan hubungan antar
tabel. D. UML (Unified Modelling Language)
b. Client membuat permintaan kepada UML (Unified Modelling Language)
server. adalah sebuah bahasa untuk
c. Aplikasi server akan merespons menentukan, visualisasi, konstruksi, dan
dengan memberikan informasi yang mendokumentasikan unsur-unsur
diminta oleh client. Server kebutuhan dari sistem perangkat lunak.
merupakan pusat informasi. a. Use case diagram
Use case adalah gambaran dari
C. XAMPP interaksi antara sistem dan aktor.
XAMPP adalah aplikasi komputer dapat Use case bekerja dengan cara
digunakan untuk membuat website. XAMPP menjelaskan jenis interaksi
dapat menjadi sebagai web hosting dan antara user dengan sistem
menyimpan file website ke dalam hosting melalui sebuah alur berupa garis
lokal agar dapat dipanggil lewat browser. penghubung.
Fungsi utama XAMPP adalah b. Activity Diagram
sebagai server lokal penyimpanan data Activity diagram berfungsi untuk
website, mengakses dan mengembangkan menjelaskan proses-proses yang
database PhpMyAdmin, pengujian tanpa terjadi pada sebuah sistem.
internet, dan menjalankan Laravel. Urutan proses dari sistem
XAMPP merupakan perpaduan dari tersebut digambarkan secara
program-program yang ada didalamnya vertikal.
seperti: c. Sequence Diagram
X = Cross platform Sequence diagram berfungsi
Kode penanda dari software cross untukmenggambarkan kolaborasi
platform yang berarti dapat dijalankan dinamis antar object.
di banyak sistem operasi seperti
Windows, Linus, Mac OS, dan Solaris. III. METODOLIGI PENELITIAN
A = Apache
Aplikasi web server gratis yang A. Analisis Sistem Yang Berjalan
dikembangkan oleh banyak web Di PT Mandom Indonesia Tbk, jadwal
developer. perawatan mesin dilakukan berdasarkan
M = MySQL manual book mesin, untuk selanjutnya
Yang berfungsi untuk mengelola dan dibuatkan jadwal perawatan mesin oleh
membuat sistem database yang kepala bagian maintenance lalu dibagikan
terstruktur dan sistematis seperti kepada anggota maintenance untuk
mengolah, mengedit, dan menghapus melakukan perawatan mesin (biasanya
daftar melalui database. jadwal ditempelkan di papan pengumuman).
P = PHP Setelah perawatan dilakukan, setiap anggota
Bahasa pemrograman khusus berbasis maintenance melaporkan tentang kondisi
mesin kepada kepala bagian. Dalam kondisi 2) Flow chart perbaikan
tertentu seringkali kegiatan pelaporan
memerlukan waktu yang sangat lama karena
keberadaan kepala bagian yang tidak
menentu. Selain itu anggota maintenance
juga memberikan tanda pada jadwal
perawatan mesin sebagai bukti mesin mana
saja yang sudah dilakukan perawatan.
1) Flow chart perawatan

Gambar Flow chart perbaikan yang berjalan

Dari gambar di atas, dapat diketahui


bahwa jika terdapat suatu masalah pada
mesin, mekanik akan melakukan identifikasi
masalah untuk mencari penyebab terjadinya
Gambar Flow chart perawatan yang berjalan masalah tersebut. Jika dalam prosesnya
perlu diadakan penggantian sparepart, maka
Dari gambar di atas, dapat diketahui mekanik diharuskan membuat laporan
bahwa sebelum melakukan perawatan, permohonan ganti sparepart lebih dahulu
seorang mekanik terlebih dahulu melihat sebelum membuat laporan perbaikan.
jadwal yang sudah dibuat sesuai dengan Setelah melakukan observasi dan
yang tertulis di buku panduan setiap mesin, analisa, dapat diketahui bahwa sistem yang
Jika setelah dilakukan perawatan dan berjalan saat ini sangat tidak efektif dan
pengecekan mesin mekanik menemukan efisien untuk kegiatan perawatan mesin,
gejala yang tidak normal dari mesin dikarenakan banyak terbuangnya waktu
tersebut, maka harus membuat laporan karyawan dalam kegiatan laporan,
perbaikan agar secepatnya dilakukan pembuatan laporan pemakaian sparepart dan
perbaikan pada mesin tersebut. Jika kondisi kegiatan kontrol pekerjaan yang dilakukan
mesin normal, maka mekanik tersebut secara manual.
hamya membuat laporan perawatan mesin.
Berikut adalah diagram activity system yang C. Perancangan desain Sistem
sedang berjalan: Pada proposal skripsi ini,
perancangan prosedur yang diusulkan
akan beriorientasi objek dengan
menggunakan notasi UML (United
Modeling Language) yang berfungsi
sebagai perancangan, dokumentasi dan
implementasi.
1) Use Case Diagram

Gambar. Sistem yang sedang berjalan

B. Sistem Yang Diusulkan


Berdasarkan analisis permasalahan dari
sistem yang sedang berjalan saat ini maka
penulis mengusulkan rancangan sistem yang
dapat digunakan untuk mempermudah dan
mempercepat dalam proses penjadwalan
perawatan dan pemeliharaan mesin di PT Berdasarkan gambar rancangan
Mandom. use case diagram diatas dapat
dijelaskan satu buah sistem yang
merupakan rancangan usulan proses
sistem pada bagian maintenance. Use
case yang dapat dilakukan bagian
maintenance yaitu, membuat jadwal
perawatan, membuat laporan
perawatan dan pergantian sparepart,
dan memeriksa laporan.
2) Activity Diagram
Berdasarkan gambar activity
diagram sistem yang diusulkan pada
maintenance terdapat:
a. Satu Initial mode dimana
objek memulai kegiatan.
b. Terdapat empat aktor yang
melakukan kegiatan yaitu
staff mainenance, kepala bagian,
admin dan system.
c.Terdapat delapan action diantaranya Dari sequence diagram login di
membuat jadwal, melihat jadwal bawah dapat dilihat, bahwa semua
perawatan, membuat laporan aktor, memiliki proses yang sama
perawatan, memeriksa laporan, untuk login.
membuat laporan ganti sparepart, a. User memasukkan username
membuat laporan ganti spare part dan password kedalam sistem
dan mengirim pesan konfirmasi. melalui form yang telah
d. Satu final node yang disediakan.
merupakan akhir dari kegiatan. b. Sistem secara otomatis akan
memvalidasi username dan
password yang telah
dimasukan.
c. Apabila benar, maka user
bisa masuk ke dalam sistem.
Apabila salah akan
dikembalikan ke halaman
login.

Activity Diagram

3) Sequence Diagram

Sequence Diagram Input Data Perawatan

Dalam kegiatan input jadwal


maupun data kegiatan perawatan
mesin, seorang mekanik membuka
menu perawatan untuk selanjutnya
dapat menginput, mengubah,
menambah maupun menghapus data
yang ada di dalam menu tersebut.
Data yang terbaru akan tersimpan di
dalam sistem database. Untuk
selanjutnya dapat dilihat oleh kepala
regu.
Sequence diagram login
menolaknya. Apabila kepala regu
menolak permohonan ganti
sparepart, maka dia juga harus
menyertakan alasan penolakan
tersebut.

4) Database
Database merupakan kumpulan
data yang terorganisir yang pada
umumnya dapat diakses dan
disimpan dalam sistem di
komputer. Dalam kaitannya
dengan perancangan aplikasi ini
database sangat diperlukan
sebagai gudang data atau tempat
Sequence diagram permohonan ganti sparepart
penyimpanan data. Database
Dalam diagram ini akan ditampilkan tersebut akan terhubung dengan
urutan proses permohonan penggantian system yang berjalan dimana
sparepart dimana mekanik terlebih dalam setiap menu dalam
dahulu menginput data sparepart yang aplikasi yang dirancang memiliki
akan digunakan untuk kemudian database yang berbeda-beda.
menunggu persetujuan dari kepala regu. Database biasanya berupa table.
Proses permintaan dan persetujuan ini Dengan adanya database, maka
dilakukan menggunakan system berbasis data dapat diakses dengan cepat
aplikasi agar dapat menghemat waktu dan mudah, selain itu keamanan
dalam kegiatannya. datapun juga bisa terjaga dengan
baik,

Sequence diagram persetujuan ganti sparepart

Untuk kegiatan penggantian


sparepart diperlukan persetujuan dari
kepala regu guna memudahkan
kontrol ketersediaan sparepart.
Kepala regu akan memutuskan Class diagram rancangan database
sparepart mana yang langsung bisa
dikeluarkan dari stok atau dapat juga
IV. IMPLEMENTASI selanjutnya. Selain itu juga terdapat kolom
status yang akan menunjukkan apakah
perawatan tersebut telah dilakukan atau
belum.

Halaman Login

Sebelum masuk ke halaman utama baik


staff maintenance, kepala regu dan admin
harus terlebih dahulu melakukan login
dengan memasukkan username dan Halaman input jadwal perawatan
password yang telah terdaftar. Login sendiri Di dalam halaman ini, kepala regu dapat
berfungsi untuk melakukan verifikasi dan mengintput jadwal perawatan mesin untuk
authentifikasi terhadap orang yang ingin selanjutnya dapat dilihat oleh staff
masuk ke dalam suatu sistem. Hal tersebut maintenance yang lain. Jadwal perawatan
dilakukan untuk mencegah terjadinya dan jenis perawatan setiap mesin berbeda-
penyalahgunaan data oleh pihak yang tidak beda sesuai dengan manual book mesin.
bertanggungjawab.

Halaman perawatan Halaman persetujuan ganti sparepart

Gambar di atas merupakan halaman data Pada halaman ini kepala regu dapat
perawatan. Dapat dilihat dalam halaman memeriksa dan menyetujui permintaan
tersebut terdapat tabel yang berisi tentang barang oleh staff maintenance, untuk
jenis mesin, jenis perawatan, dan jadwal selanjutnya diteruskan pada bagian admin
perawatan. agar barang yang diminta dapat diambil dan
Untuk jadwal perawatan sendiri diisi digunakan.
sesuai ketentuan yang ada di manual book
untuk selanjutnya sistem akan secara
otomatis mengupdate jadwal perawatan
beberapa hal yang harus diperbaiki dan
dikembangkan, diantaranya:
a. Layanan internet di area sekitar
perusahaan harus baik dan stabil,
agar sistem dapat dijalankan dengan
baik.
b. Penggunaan sistem barcode untuk
lebih memfokuskan pengambilan
data di setiap mesin.

DAFTAR PUSTAKA
Halaman data dan sejarah mesin
1. Subhan, Mohamad. 2012. Analisa
Di dalam halaman mesin terdapat tabel Perancangan Sistem. Jakarta:
yang berisi tentang jenis mesin dan Lentera Ilmu Cendikia.
keterangan tentang sejarah perbaikan 2. Widianto,Eri. Irfan Nugraha Putra
maupun penggantian sparepart mesin Mukhti, Alexie Herryandie Bronto
tersebut. Jadi semua user dapat melihat dan Adi, Milana. (2020) Model
melakukan analisa terhadap mesin yang Penjadwalan Pemeliharaan
dianggap sering bermasalah. Preventif Mesin-mesin ProduksiI
Untuk Meminimasi Total Tardiness
V. KESIMPULAN DAN SARAN Volume 20 No 1 2020 SSN: 1411 –
3411 (p) ISSN: 2549 – 9815 (e)
A. Kesimpulan DOI: 10.24036/invotek.v20i1.629.
Setelah penelitian dilakukan, maka dapat 3. Damanik Erikson. (2019)
disimpulkan bahwa: Pengembangan Sistem Informasi
a. Penerapan sistem penjadwalan Preventif Maintenance Pada PT.
perawatan mesin di PT Mandom Medan Tropical Canning Volume 2,
Indonesia Tbk berbasis web dapat No 2 Desember 2019 ISSN: 2621-
meningkatkan efisiensi kegiatan 1556 E-ISSN: 2621-3079 DOI
perawatan mesin sehingga 10.37600/tekinkom.v2i2.111
pelaksanaannya dapat sesuai dengan 4. Nurfianto, Eka. (2019), Aplikasi Sistem
target yang telah dibuat. Hal itu Penjadwalan Maintenance Mesin
dikarenakan proses laporan dan Forklift Dan Pengolahan Data Spare
persetujuan dapat dilakukan dimana Part Menggunakan Scan Barcode Di
saja secara online tanpa harus mencari PT Hankook Tire Indonesia
dan bertatap muka dengan kepala regu. 5. Rusdin, Purnomo Budi Santoso,
b. Sejarah perbaikan dan penggantian Djarot B. Darmadi. (2018) Rekayasa
sparepart mesin juga dapat dicek Sistem Informasi Manajemen
dengan cepat sehingga memudahkan Perawatan Mesin Perkakas Di
dalam analisa kerusakan mesin. Laboratorium Proses Manufaktur
Jurusan Teknik Mesin Universitas
B. Saran Brawijaya Vol.9, No.2 Tahun 2018:
Setelah diterapkan sistem penjadwalan 109-118 ISSN 2477-6041
perawatan mesin berbasis web di PT
Mandom Indonesia, ternyata masih terdapat

Anda mungkin juga menyukai