Anda di halaman 1dari 2

NEBULAIZER

No. Dokumen : 227/SOP/PKM-SL/AK-3/III/2018


No. Revisi : 00
SOP TanggalTerbit : 19 Maret 2018
Halaman : 1/2
UPT. PUSKESMAS dr. ERIZAL SYAFRI
SEI LEKOP NIP. 19720226 200502 1 001
1. Pengertian Nebulaizer adalah suatu tindakan yang bertujuan untuk
mengencerkan dahak dan melonggarkan jalan nafas

2. Tujuan Sebagai acuan tindakan nebulaizer

3. Kebijakan Surat Kebijakan Kepala UPT.Puskesmas Sei Lekop Nmor :


22/SK/PKM-SL /AK-I/II/2018 tentang Pelayanan di dalam gedung.

4. Referensi Kapita selekta Kedokteran jilid II

5. Alat dan Bahan Alat : 1.Tabung oksigen

2. Sungkup nebulezer

3.Bronkodilator

Bahan : 1.Ventolin

2.Flexotid

3. cairan NACL

6. Prosedur PERSIAPAN ALAT :

1. Normal Salin
2. Air biasa
3. Obat untuk bronchodilator antara lain : ventolin, dexamethasone
4. Tabung oksigen lengkap dengan : sungkup nebulizer, slang O 2,
5. Manometer

PERSIAPAN PASIEN :

1. Pasien/keluarga diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan


dilakukan
2. Pasien diatur sesuai kebutuhan

PELAKSANAAN :

1. Perawat cuci tangan


2. Mengisi air pada humidifaier sampai batas lever
3. Mengisi pada tempat manometer sungkup nebulizer dengan
normal salin dan bronchodilator : seperti ventolin atau (sabutamol)
atau kadang diberi dexamethasone pada status asmatikus.
4. Memasang masker pada pasien
5. flowmeter dibuka (identifikasi adanya asap)
6. Observasi pasien (sesuai kebutuhan)
7. Selesai dilakukan tindakan pasien dirapikan
8. Alat-alat dibereskan dan dikembalikan
9. Perawat cuci tangan

Anda mungkin juga menyukai