Anda di halaman 1dari 4

PEMBERIAN OKSIGEN

No. Dokumen : SOP/UKP/UGD/003/2023


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit : 10 Maret 2023
Halaman : 1/3

UPTD. PUSKESMAS Ns.Indra Puja Kesuma,S.Kep


NIP. 19780115 199803 1 001
RI CANDIPURO

Pemberian oksigen adalah proses memasukan O2 untuk membantu dan


1. Pengertian
memperlancar pernafasan

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memberikan bantuan


2. Tujuan
oksigen agar kebutuhan oksigen pasien tercukupi.

Surat Keputusan Kepala UPTD. Puskesmas RI Candipuro No. 62 Tahun


3. Kebijakan
2023 tentang Layanan Klinis

1. Permenkes no. 47 tahun 2018 tentang pelayanan gawat darurat


2. Kepmenkes RI Nomer HK.1.07/MENKES/1186/2022 Tentang
4. Referensi
Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Tingkat Pertama.

5. Prosedur / 1. Persiapan alat & bahan:


langkah-langkah

a. Tabung oksigen dengan manometernya


b. Flow meter (pengukur aliran)
c. Regulator oksigen
d. Selang
e. Nasal kanul
f. Masker O2 jika perlu
g. Kasa / tissue secukupnya
h. Oksigen

2. Petugas yang melaksanakan:

a. Dokter
b. Perawat
c. Bidan

3. Langkah-langkah:

a. Petugas memastikan humidifiyer terisi aquabides sesuai batas


maksimal
b. Petugas memasang nasal kanul
c. Petugas membuka tutup keran utama oksigen kemudian
mengatur tekanan oksigen sesuai intruksi dokter
d. Petugas menutup pengatur tekanan oksigen setelah digunakan.
e. Petugas memebersihkan dan mengeringkan tabung humidifiyer
f. Petugas menutup keran utama

2/3
memastikan humidifiyer terisi
aquabides sesuai batas
maksimal

memasang nasal kanul


6. Bagan alir

membuka tutup keran utama oksigen


kemudian mengatur tekanan oksigen sesuai
intruksi dokter

menutup pengatur tekanan oksigen setelah


digunakan

memebersihkan dan mengeringkan tabung


humidifiyer

menutup keran utama

1. Keadaan sebelum, selama dan setelah pemberian O2.


2. SPO2 pasien dengan oksimetri
7. Hal-hal yang
perlu diperhatikan 3. Lembabkan O2 untuk mencegah iritasi selaput lender alat
pernapasan

8. Unit terkait
1. Layanan tindakan UGD
2. Layanan KIA
3. Layanan IMS

3/3
9. Dokumen terkait 1. Form Informed Consent,
2. Buku Rekam Medik

Tanggal mulai
No. Yang diubah Isi perubahan
diberlakukan

10. Rekaman
historis
perubahan

4/3

Anda mungkin juga menyukai