Anda di halaman 1dari 1

MATA4112-1

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2021/22.2 (2022.1)

Fakultas : FST/Fakultas Sains dan Teknologi


Kode/Nama MK : MATA4112/Aljabar Linear Elementer I
Tugas :1

No. Soal
1. Carilah matriks segitiga atas yang memenuhi:

1 6 19
= 0 4 5
0 0 9

2. Jika adalah matriks simetri, carilah semua kemungkinan nilai , , dan yang memenuhi

2 −2 +2 2 + +
= 3 5 +
0 −2 7

3. Diketahui A matriks berukuran 3 × 3 sebagai berikut:

1 1 2
= −1 −2 3
3 −7 4

Tunjukkan cara mengubah bentuk matriks A, melalui serangkaian operasi baris elementer,
menjadi matriks eselon:

1 0 7
= 0 1 −5
0 0 1

4. Ubahlah matriks di bawah ini menjadi matriks eselon baris tereduksi melalui serangkaian operasi baris

1 −1 2 −1 −1
elementer!

= 2 1 −2 −1 −2
−1 2 −4 1 1
3 0 0 −3 −3

5. Hitunglah invers dari matriks A di bawah ini menggunakan eliminasi Gauss-Jordan!

2 3 0
= 3 5 −2
0 −2 7

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai