Anda di halaman 1dari 2

Resume Seminar Pendidikan

Hari, Tanggal : Rabu, 24 Mei 2023


Waktu : 09.00-11.30 WIB
Satuan Pendidikan : SMA N 1 Luragung – Kab.Kuningan

“Literasi Keluarga : Bermitra dengan Anak dalam Kerangka Merdeka Belajar”


Peran Orang Tua (Ibu)
o Anak pintar, Salah satu cara untuk membuat anak pintar dan mampu berfikir kritis
adalah:
 Membuka dialog dirumah dalam segala hal dengan anak
 Memberi label pada barang-barang dirumah bersama anak adalah salah
satu cara untuk membentuk anak agar memiliki karakter yang baik
terhadap barang-barang yang akan dipakai anak selain itu dapat berfungsi
sebagai melatih pertanggung-jawaban kepemilikan barang yang digunakan
anak-anak
 Membaca bersama,bias dilakukan diperpustakaan atau di rumah untuk
membiasakan berkegiatan bersama dengan saudaranya
 Berkarya bersama dengan Komunitas Belajar
 Mendongeng dan acting bersama
 Bermain digital bersama
 Bermain peran (Shoping List)
 Menulis untuk tujuan social
 Memoelkan (Membaca dan Berdialog)
Cerita Gambar
o Anak berfikir kritis melalui apa yang dia amati dan dia rasakan
 Menceritakan tentang seorang anak yang marah karena mainannya ter-
injak kakak-nya yang sedang buru-buru untuk mengangkat telpon. Dimana
ketika adik marah kakak nya memberikan kata-kata kasar yang tidak boleh
di contoh. Setelah itu si adik tersebut berangkat menuju pasar karena di
pagi hari adik tersebut mendapatkan perlakuan tidak baik dari kakaknya
maka adik tersebut memiliki energy negative, terbukti ketika didalam
perjalanan menuju pasar hanya karena masalah asap masakan yang
terhirup adik tersebut marah dan mencari sumber asap makanan tersebut
dan kemudian mengeluarkan kata-kata kotor terhadap ibu-ibu yang sedang
memasak. Ibu yang memasak yang tadinya memiliki aura positif setelah
mendapatkan perlakuan tidak baik dari adik tersebut akhirnya mengikuti
memiliki aura negative yang kemudian di tularkan kepada nelayan yang
sedang memancing ikan, hingga pada kesimpulannya bahwa aura negative
atau energy negative menular tanpa kita sadari.
Sesi Pertanyaan
o Parenting baiknya dilakukan berapa periode per-pekan, Bagaimana cara kita
mengajak orang tua untuk mau memahami bahwa parenting itu penting terutama
untuk orang tua yang berada di daerah-daerah ?
Ans : Parenting itu perlu dilakukan setiap saat, untuk mengajak dan menyadarkan
orang tua akan pentingnya parenting itu kita harus membuat komunitas-komunitas
untuk mengajak ibu/orang tua memahami parenting.
o Apakah merdeka belajar alam kurikulum merdeka dapat menunjang dalam
pemilihan universitas ?
Ans : Sangat menunjang, menerapkan literasi sejak dini sangat diperlukan untuk
kebiasaan kedepannya.

Anda mungkin juga menyukai