Anda di halaman 1dari 1

Nama : Putri Amalia Kartikasari

Kelas : 1EA11
NPM : 11222518
PKTI 1B

1. CPU adalah suatu alat yang bertugas untuk memprosess pada sistem komputer, jelaskan
bagaimana cara kerja CPU!
2. apa yang di maksud booting dan apakah perbedaan daari booting dengan Cloud booting?
jelaskan sejelas jelasnya!
3. jelakan perbedaan antara windows dengan linux!
Jawaban
1. Cara Kerja CPU
Ketika perintah masuk ke prosesor, kemudian perintah tersebut akan ditempatkan pada
penyimpnaan di MMA. Selanjutnya perintah akan diteruskan unit kontrol. Ketika perintah itu
berupa data, maka akan ditampung pada working storage.
2. Booting adalah istilah yang dipakai untuk menyebutkan proses loading awal saat kita
menghidupkan komputer.
Cold booting merupakan proses menyalakan komputer dari keadaan mati dan
menyalakannya. Kemudian, mengaturnya ke kondisi kerja normal.
3. Windows adalah sistem operasi tertutup maka pengembangan sistem hanya bisa dilakukan
oleh pekerja pabrik, sedangkan linux adalah sistem operasi terbuka atau open source maka
siapapun bisa mendownload source code yang dimiliki program dan mengembangkannya.

Anda mungkin juga menyukai