Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ENREKANG

DINAS KESEHATAN KABUPATEN ENREKANG


PUSKESMAS KOTA
Jalan Sultan Hasanuddin No. 56 ENREKANG 91711
E-mail: puskesmaskota.er@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS KOTA
NOMOR: SK/ /I/2020
TENTANG
KEBIJAKAN PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN MEDIS DAN RENCANA LAYANAN
TERPADU DI PUSKESMAS KOTA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS KOTA,

Menimbang : a. bahwa sebagai penyelenggara upaya kesehatan primer,


Puskesmas diminta berperan aktif menyelenggarakan pelayanan
medis dan pelayanan kesehatan tingkat pertama secara terpadu,
berkesinambungan dan paripurna;
b. bahwa dalam meningkatkan mutu pelayanan medis di Puskesmas
Kota maka perlu disusun kebijakan penyusunan rencana layanan
medis dan layanan terpadu jika diperlukan pelayanan secara tim;
1. Undang – Undang Republik Indonesia, Nomor 25 Tahun 2009
Mengingat : tentang Pelayanan Publik;
2. Undang – Undang Republik Indonesia, Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nomor 43
Tahun 2019 Tentang Puskesmas;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nomor 5
Tahun 2014 tentang Panduan praktik klinik bagi dokter ;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG KEBIJAKAN


PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN MEDIS DAN RENCANA
LAYANAN TERPADU DI PUSKESMAS KOTA.
Kesatu : Kebijakan penyusunan rencana layanan medis dan rencana layanan
terpadu di Puskesmas Kota sebagaimana tercantum dalam lampiran
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini.

Kedua Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan didalamnya
akan diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : ENREKANG
Pada tanggal : 3 Januari 2020
KEPALA PUSKESMAS KOTA,
Hj. HERAWATI

LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR : SK/ /UKP/PKM-WU/I/2020
TENTANG
KEBIJAKAN PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN MEDIS DAN
RENCANA LAYANAN TERPADU DI PUSKESMAS KOTA
KEBIJAKAN PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN MEDIS DAN RENCANA LAYANAN
TERPADU
1. Kepala Puskesmas dan seluruh penanggung jawab layanan klinis wajib
berpartisipasi dalam penyusunan rencana layanan medis dan rencana layanan
terpadu
2. Tahapan Rencana layanan medis sebagai berikut :
- Penyusunan SOP layanan medis/klinis
- SOP[ layanan medis disesuaikan dengan sumber daya yang ada
- Layanan medis didasarkan atas pedoman/ standar profesi dokter/dokter gigi
- Setiap SOP wajib diupdate/direvisi berdasarkan perkembangan ilmu
kedokteran terkini
- Setiap semester/ 6 bulan dilakukan evaluasi pelaksanaan rencana layanan
medis sesuai atau tidak dengan SOP layanan medis dan asuhan keperawatan
yang telah ditetapkan
3. Tahapan Rencana layanan terpadu, sebagai berikut :
- Penyusunan SOP layanan terpadu
- Tim layanan terpadu dibagi dalam dua tim,
a. Tim dalam puskesmas, terdiri dari : masing – masing koordinator
ruangan/unit puskesmas dan semua pengelola program
b. Tim luar puskesmas : penanggung jawab POSYANDU (pos pelayanan
terpadu) setiap kelurahan
- Anggota tim bertugas dalam pemberian pelayanan terpadu bila suatu waktu
diperlukan

Ditetapkan di : KABUPATEN
ENREKANG
Pada tanggal : 3 Januari 2020
KEPALA PUSKESMAS KOTA,

Hj. HERAWATI

Anda mungkin juga menyukai