Anda di halaman 1dari 25

Nama : Adriansyah Pramana

NIM: 3411211132
Kelas: D
Prodi: Informatika

1. Silakan buat ringkasan tentang sistem operasi dari ketiga video yang diberikan
2. Diberikan contoh sistem operasi dibawah ini:
a. Windows
b. MacOs
c. Linux
d. Android
e. IOS
f. Blackberry
g. Symbian
3. Carilah informasi mengenai sistem operasi di atas yang terdiri dari:
a. Jenis sistem operasi apa?
b. Untuk apa diciptakan
c. Kapan / tahun berapa awal diciptakan?
d. Siapa / perusahaan apa yang menciptakan
e. Apa kelebihan dan kekurangannya?
f. Bagaimana perkembangan hingga sekarang?
g. Apa saja versi versinya?
h. Tuliskan sejarahnya jika ada!

SISTEM OPERASI

 Sistem operasi adala suatu sistem yang terdiri atas komponen-komponen kerja dan
memuat metode yang digunakan untuk memanfaatkan mesin, sehingga dapat bekerja
sesuai dengan yang diinginkan
 sistem operasi dapat dikatakan suatu perangkat lunak yang sangat kompleks.
 Karena sistem operasi menangani beberapa hal, baik perangkat keras, perangkat lunak
dan pengguna.
 Hal tersebut menyebabkan, sistem operasi memiliki beberapa komponen pendukung dan
mempunyai fungsi yang berbeda-beda.
 Seluruh komponen yang menyusun sistem operasi saling bekerjasama untuk satu tujuan,
yaitu efisiensi kerja seluruh perangkat computer dan kenyamanan dalampenggunaan
sistem operasi.
Definisi sistem operasi:

 Sebagai sebuah program yang mengatur hardware


 Sebagai kernel
 Sebagai guardian
 Bertugas untuk mengendalikan dan mengkoordinasi penggunaan hardware
 Bertinddak sebagai penghubung antara user dan hardware
Komponen utama sistem operasi:

 Kernel merupakan suatu software yang membentuk sistem dan memiliki tugas melayani
bermacam program aplikasi untuk mengakses hardware computer secara aman dan
terkendali
 File merupakan file-file yang dibentuk/dijalankan oleh sistem operasi
 User interface merupakan sistem yang memiliki bentuk menjadi interaksi antara
user/penggunan dengan computer
Tujuan dasar sistem operasi:

 Efisien
 Kemudahan
 Kemampuan berevolusi
Tugas utama sistem operasi:

 Pengelola seluruh sumber daya sistem backup: sumber daya fisik dan sumber daya
abstrak
 Penyedia layanan
Penyedia layanan:

 Pembuat program
 Eksekusi program
 Operasi I/O
 Pengaksesan sistem
 Deteksi error
Proses sistem operasi:

 Booting
 Deteksi OS di Harddisk
 Masuk sistem operasi
 Sistem operasi berjalan
 Deteksi aplikasi desktop
 Aplikasi dekstop berjalan
Jenis-jenis operasi berdasarkan jumlah pengguna dan program yang dijalankan:

 Single user - single user


 Multi user - single tasking
 Single user - multi tasking
 Multi user - multi tasking
Kategori sistem operasi:

 System operasi stand – alone


 System operasi jaringan
 System operasi live CD
 System operasi Embedded
KOMPONEN OPERATING SISTEM
Menurut Avi Silberschatz, Peter Galvin, dan Greg gagne:

 Manajemen Proses
 Manajemen Main Memori
 Manajemen File
 Manajemen I/O
 Manajemen Secondary Storange
 Protection System
 Network System
 Command Intepreter System

MANAJEMEN PROSES

 Proses sebuah program yang sedang dieksekusi


 Program merupakan kumpulan instruksi yang ditulis ke dalam Bahasa yang dimengerti
oleh processor
SEBUAH PROSES MEMBUTUHKAN SEJUMLAH SUMBER DAYA UNTUK MENYELESAIKAN
TUGASNYA
Sumber daya yang dibutuhkan sebuah proses bisa berupa:

 CPU Time
 Memori
 File Storange
 Perangkat I/O

MANAJEMEN PROSES

 Sistem operasi akan mengalokasikan sumber daya pada saat proses tersebut diciptakan
atau sedang diproses
 Ketika proses tersebut berhenti dijalankan, sistem operasi akan mengambil semua
sumber daya tersebut, agar bisa digunakan kembali oleh proses lainnya.
Aktifitas yang menjadi tanggung jawab operasi dalam manajeman proses:

 Membuat dan menghapus proses user dan proses sitem


 Menunda dan melanjutkan proses
 Menyediakan mekanisme untuk sinkronisasi proses
 Menyediakan mekanisme untuk komunikasi antar proses
 Menyediakan mekanisme untuk penanganan deadlock
MANAJEMEN MAIN MEMORI

 Sistem operasi memiliki tugas untuk mengatur bagian memori yang sedang digunakan
 Mengalokasikan jumlah memori yang diperlukan, baik untuk program yang akan
berjalan maupun untuk sistem operasi itu sendiri
Tujuan utama manajemen main memori:

 Agar utilitas CPU meningkat


 Meningkatkan efisiensi pemakaian memori
 Sesuai dengan sistem hierarki memori, memori yang ada di computer disusun
berdasarkan tingkatan kecepatan dan kapasitas yang berbeda
 Sistem hierarki memori memiliki tujuan untuk memperoleh kinerja computer yang
maksimal dengan harga terjangkau.
MANAJEMEN MAIN MEMORI
Aktifitas yang menjadi tanggung jawab sistem operasi dalam manajemen memori:

 Mengatur bagian memori yang sedang digunakan


 Mengalokasika jumlah memori dan alamat memori yang diperlukan untuk suatu proses
maupun sistem operasi
 Memilih program yang akan di load ke dalam memori

MANAJEMEN BERKAS/FILE

 Berkas/file merupakan representasi program dan data


 Program dan data merupakan kumpulan informasi yang saling berhubungan dan
disimpan di perangkat penyimpanan

Manajemen berkas/file sangat penting, karena informasi atau data yang disimpan dalam berkas
merupakan sesuatu yang sangat berharga bagi pengguna.
Aktifitas yang menjadi tanggung jawab sistem operasi:

 Pembuatan berkas atau direktori


 Penghapusan berkas atau direktori
 Memanipulasi (read, white, update) berkas atau direktori
 Menyimpan dan meletakkan berkas atau direktori pada sistem penyimpanan sekunder
 Melakukan backup berkas atau direktori ke media penyimpanan non-volatile (eksternal
storage)
Oleh karena itu, sistem operasi harus dapat melakukan operasi manajemen file/berkas dengan
baik.

MANAJEMEN INPUT / OUTPUT

 Pekerjaan utama yang paling sering dilakukan oleh sistem computer selain melakukan
komputasi adalah manajemen input / output
 Waktu yang digunakan sistem operasi untuk proses kamputasi, lebih sedikit dibandingkan
waktu untuk manajemen I/O
 Sistem operasi juga sering disebut Device Manager, Sistem operasi mengatur berbagai
macam perangkat (device)
Aktifitas yang menjadi tenggung jawab sistem operasi:

 Penyanggang (buffering): Menampung data sementara dari / keperangkat I/O


 Penjadwalan (scheduling): Melakukan penjadwalan pemakaian I/O sistem supada lebih
efisien
 Spooling: Melakukan suatu pekerjaan program pada penyangga, agar setiap perangkat
dapat mengaksesnya saat perangkat tersebut siap
 Menyediakan driver perangkat umum: Driver digunakan agar sistem operasi dapat
memberi perintah untuk melakukan operasi pada perangkat keras I/O yang umum:
optical drive, media penyimpan sekunder, layar monitor
 Menyediakan driver perangkat yang khusus: Driver digunakan agar sistem operasi dapat
memberi peintah untuk melakukan operasi pada perangkat keras I/O tertentu: Kartu
suara, kartu grafis, motherboard.

MANAJEMEN SECONDARY STORAGE

 Secondary storage merupakan penyimpanan yang berada dibawah tingkatan memori


utama dalam susunan hierarki memori
 Tidak seperti main memori, secondary storage tidak memiliki hubungan langsung dengan
prosesor melalui sistem bus, sehingga harus melewati I/O
Memiliki ciri-ciri umum, yaitu:

 Non-volatile meskipun computer dimatikan, data-data yang disimpan di secondary


storage tidak hilang. Data disimpan dalam piringan-piringan magnetic.
 Tidak berhubungan langsung dengan bus CPU. Dalam struktur organisasi computer
modern, secondary storage terhubung dengan northbridge. Northbridge berfungsi
menguhubungkan secondary storage pada I/O dengan bus CPU.
 Lambat. Data yang berada di secondary storage memiliki waktu yang lebih lama untuk
diakses (read/write) dibandingkan dengan mengakses dimemori utama. Selain
disebabkan oleh bandwidth bus yang lebih rendah, hal ini juga dikarenakan adanya
mekanisme perputaran head dan piringan magnetic yang memakan waktu
 Harganya murah. Perbandingan harga yang dibayar oleh pengguna per byte data jauh
lebih murah dibandingkan dengan harga memori utama
Southbridge and northbridge

 Northbridge: merupakan komponen utama yang mengatur lalu lintas data antara
prosesor dengan sistem memori utama dan saluran utama motherboard

 Southbridge: merupakan komponen pembantu northbridge, yang menghubungkan


northbridge dengan komponen lainnya, seperti harddisk, Ethernet, Sound, BIOS
Aktifitas yang menjadi tanggung jawab sistem operasi:

 Menyimpan berkas secara permanen


 Menyimpan program yang belum dieksekusi prosesor
 Memory virtual: Merupakan mejanisme dari sistem operasi untuk menjadikan beberapa
ruang kosong dari disk menjadi alamat memori virtual,sehingga prosesor bisa
menggunakan memori virtual seolah-olah sebagai memori utama.
Tujuan penting dalam manajemen secondary sistem:

 Keamanan (Data atau Informasi)


 Efisiensei
 Optimalisasi penggunaan sarana penyimpanan sekunder

PROTECTION SYSTEM

Sistem operasi mengontrol akses terhadap beberaoa objek yang diproteksi dalam sistem
operasi. Objek-objek tersebut bisa berupa perangkat keras, perangkat lunak dan data.
 Perangkat Keras: CPU, Memori, Disk, Printer, dll
 Perangkat lunak: Program, Prose, Berkas, dll
 Data: Hacking, DoS,DDos, Malware

NETWORK SYSTEM
Aktifitas yang menjadi tanggung jawab siste operasi dalam network system:

 Penanganan sistem terdistribusi


 Peningkatan kecepatan komputasi
 Meningkatkan kemampuan penyediaan data
 Melakukan manajemen sistem yang heterogen secara fisik ke dalam sistem yang koheren
(berhubungan)
 Melakukan manajemen akses user ke resource dalam satu jaringan
COMMAND INTERPRETER SYSTEM
 Command interpreter system: is the part of computer operating system that understands
and executes commands (intructions) that are entered interactively by a human being or
from a program
 Sistem operasi secaraterus menerus mengaskses area Command interpreter system
 Command interpreter system yang user-friendly membuat sistem lebih disukai user

KESIMPULAN

 Semua komponen-komponen sistem operasi saling berkaitan satu sama lain


 Sebuah sistem operasi tidak dapat bekerja apabila salah satu dari komponen-komponen
yang ada hilang
1. Contoh sistem operasi:
 Windows:
a. Windows
b. Diciptakan guna mengakomodasi kebutuhan pengguna awam
c. Tahun 2001
d. Dua orang sahabat yaitu Bill Gates dan Paul Allen
e. Kelebihan:
a) Kemudahan pengguna
b) Mendukung untuk hamper semua perangkat lunak
c) Fitur pasang dan mainkan
d) Desktop dan layar sentuh
e) Mendukung untuk semua perangkat keras
Kekurangan:
a) Serangan virus
b) Sebagian besar perangkat lunak berbayar
c) Mem-boot ulang sistem
d) Harga tinggi
e) Sumber daya computer yang tinggi
f) Dukungan teknis
f. Sistem operasi windows pertama kali ditemukan oleh dua orang yang
bersahabat sejak mereka kecil yaituk Bill Gates dan Paul allen. OS
Windows merupakan sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft
yang menggunakan antarmuka dengan pengguna berbasis GUI(Graphical
User Interface). Perkembangan OS Windows berawa dari MS-DoS
(Microsoft Disk Operating System) yaitu sistem operasi yang berbasiskan
teks dan Comman-line interpreter. MS-DoS sebenarnya produksi dari
perusahaan pembuat computer Seattle Computer Products kemudian
direkrut oleh Microsoft dan dibeli lisensinya. Versi pertama windows yaitu
Windows Graphic Environment 1.0 yang merupakan perangkat lunak yang
bekerja atas arsitektur 16-BIT dan bukan merupakan OS sehingga untuk
menjalakannya harus menggunakan MS-DoS terlebih dahulu.
g. Versinya:
a) Windows 1
b) Windows 2
c) Windows 3
d) Windows 3.1
e) Windows 95
f) Windows 98
g) Windows Millenium Edition
h) Windows XP
i) Windows Vista
j) Windows 7
k) Windows 8
l) Windows 9
m) Windows 10
n) Windows 11
h. Sejarah:
a) Windows 1 pertama lahir pada tahun 1985 atas prakarsa Bill Gates
yang tak lain adalah founder Microsoft. Dalam versi perdananya
Microsoft mencoba bereksperimen dengan fungsi grafis yang
disebut GUI (Graphic User Interface)
b) Windows generasi ke 2 lahir dua tahun setelah Microsoft
berhasilmeluncurkan sistem operasi perdana. Pada versi ini
popularitas windows sedilit meningkat dibandingkan sebelumnya,
salah satu pemicunya antara lain adanya penambahan aplikasi
Microsoft Excel dan Microsoft Word.
c) Permainan kartu solitaire merupakan salah satu inovasi yang
dihadirkan pertama kali di OS Windows 3 sekitar 30 tahun silam.
Selain itu, Windows 3 juga menjadi seri pertama yang berhasil
berkompetisi langsung dengan penjualan Commodore Amiga
ataupun OS Macintosh milik Apple.
d) Sistem operasi windows 3.1 adalah versi pertama yang
didistribusikan menggunakan perangkat CD-ROM. Pengenalan
sistem operasi ini dibumbui dengan adanya penambahan game
Minesweeper yang memerlukan RAM 1MB, kehadiran font
TrueType, dan beberapa gimmick lainnya.
e) Meski sudah berinjak 10 tahun, Microsoft masih mengandalakan
MS-DoS sebagai penopang windows 95. Kendati demikian, pada
vesi ini terdapat beberapa ubahan ikonik yang bakal terus dipakai
sampai sekarang. Beberapa diantaranya adalah penggunaan
tombol start di pojok kiri bawah, sistem 32-bit untuk melakukan
multitasking, hingga penambahan internet explorer.
f) Akhir tahun 90 bisa dibilang menjadi era perkembangan teknologi
terbesar sampai sekarang. Di masa ini, sebagian computer mulai
terhubung dengan jaringan internet kabel sehingga Microsoft
mulai memasukkan aplikasi seperti Outlook Express, Internet
Explorer 4, Microsoft Chat, windows Address Book, hingga
NesShow player yang kini lebih familiar sebagai windows media
player. Di versi ini sudah mulai familiar dengan teknologi USB,
termasuk USB Mice dan USB Hubs.
g) Walaupun menghadirkan sejumlah aplikasi penting untuk
pengguna. Pada kenyataanya kiprah windows millennium edition
dianggap kurang bagus bagi sebagian orang. Pada tahun ini,
Microsoft juga tercatat memperkenalkan versi windows 2000 yang
kemudian menjadi cikal bakal OS Windows XP di kemudian hari.
h) Windows XP bisa dibilang merupakan versi paling sukses menarik
pelanggan. Windows XP tercatat mampu bertahan selama lebih
dari 10 tahun dari tanggal peluncuran, menyisakan berbagai
memori mendalam bagi setiap user yang menggunakannya.
i) windows vista bisa dibilang sebagai produk gagal yang kurang
mendapat tempat di hati komsumen. Windows vista sempat hadir
dengan membawa nuansa transparan di beberapa bagian
antarmuka. Sayangnya, sistem operasi ini memiliki kinerja yang
sangat lambat ketika dijalankan oleh computer tipe lama. Dan juga
penggunaka mengeluhkan adanya request dari beragam aplikasi
tambahan yang bidawa oleh windows vista.
j) Usai mendapat cibiran di versi sebelumnya, Microsoft berhasil
menjawab dengan kehadiran windows 7. Dilihat dari segi
performa, windows 7 jauh lebih cepat,stabil dan interaktif
sehingga mampu menarik minat banyak orang untuk mulai
menggunakannya.
k) Resmimeluncur pada tanggal 1 Agustus 2021,windows 8 menandai
berakhirnya tombol start di pojok kiri bawah. Selain itu, Microsoft
juga memberikan perubahan tampilan yang cukup signifikan ke
windows 8 dengan menyematkan widget di halaman depan.
l) Setahun setelalh booming antarmuka windows 8, Microsoft
kembali menghadirkan OS terbaru yang disebut windows 8.1. Pada
versi ini perusahaan kembali membawa tombol start ke pojok kiri
bawah layar. Namun, fungsi iconnya digantikan dengan logo
windows flat.
m) Salah satu perubahan besar yang dibawa oleh windows 10 adalah
perbaikan pada fitur touchscreen friendly. Sehingga para
pengguna gadget yang mendukung fitur ini bisa lebih enjoy
mejalankan aktivitas sehari-hari. Selain itu, terdapat juga update
DirecX 12, tampilan tombol start yang lebih seimbang, serta
sejumlah pembaruan lain yang mampu menarik minat banyak
pengguna beralih dari windows 8.1 ke windows versi terbaru.

 MacOS
a. MacOS
b. Digunakan untuk mengoperasikan computer notebook apple macintosh
c. Diciptakan tahun 1984
d. Perusahaan Apple Computer khusus
e. Kelebihan:
a) Penggunakaan UNIX menjadi MacOS memliki tingkat kestabilan
diatas OS lainnya
b) Eksklusifitas yang luar biasa untuk menjadikan MacOS lebih
terjamin kualitas dan support untuk kedepannya
c) Jauh lebih amandaripada OS lainnya
d) Tampilan yang di desain khusus bagi MacBook menjadikannya
tampak sempurna
e) Kemampuan backup yang baik dan dapat dilakukan secara
otomatis
f) Dapat dijalankan pada semua sistem operasi secara virtual
Kekurangan:
a)Tidak dapat digunakan pada perangkat lain selain keluaran Apple
b)Harga mahal
c)Tidak bisa digunakan bersamaan dengan sistem operasi lainnya
d)Hanya cenderung untuk kegiatan grafis dan tidak mendukung
untuk kegiatan game
f. Dari Mac OS 8 sampai MacOS 10.13 selalu terus berkembang
g. Versi:
a) MacOS X 10.0 Cheetah
b) MacOS X 10.1 Puma
c) MacOS X 10.2 Jaguar
d) MacOS X 10.3 Panther
e) MacOS X 10.4 Tiger
f) MacOS X 10.5 Leopard
g) MacOS X 10.6 Snow Leopard
h) MacOS X 10.7 Lion
i) OS X 10.8 Mountain Lion
j) OS X 10.9 Mavericks
k) OS X 10.10 Yosemite
l) OS X 10.11 El Capitan
m) MacOS 10.12 Sierra
n) MacOS 10.13 High Sierra
o) MacOS 10.14 Mojave
p) MacOS 10.15 Catalina
q) MacOS 11 Big Sur
h. MacOS, atau yang biasa disebut OS X adalah sistem operasi dengan
antarmuka grafis yang dikembangkan dan didistribusikan oleh Apple Inc.
Sistem operasi ini disediakan untuk computer Macintosh. Sistem ini
pertama kali dikeluarkan pada tahun 2001 dan popular dikalangan
pengguna.

 Linux
a. Linux
b. Diciptakan untuk mendobrak praktek monopoli sistem operasi yang
dilakukan oleh perusahaan besar yang menjadi penghambat terbesar
kaum developer saat ingin membuat terobosan dan inovasi untuk
aplikasinya.
c. Pada tahun 1991
d. Oleh murid Ilmu Komputer berkebangsaan Finlandia, Linus Torvalds
e. Kelebihan:
a) Gratis
b) aman
c) Mudah digunakan
d) Stabil dan ringan
e) Performa cepat
f) Rutin update
g) Cocok untuk developer
h) Privasi terjaga
Kekurangan:
a) Aplikasi masih sedikit
b) Kurangnya support untuk hardware
c) Kurang cocok untuk gaming
f. Kernel yang menjadi inti sebuah sistem operasi memang telah diciptakan
oleh Linux Torvals, seorang mahasiswa dari Univesitas Helsinki Finlandia,
namun perjalanan Linus masih panjang hingga menjadi sistem operasi
canggih dan popular yang bisa kamu pakai gratis sekarang.
g. Versi/jenis:
a) Debian Linux
b) Redhat Linux
c) CentOS Linux
d) Ubuntu Linux
e) Slackware Linux
f) SuSE Linux
g) Linux Mint
h) Fedora Linux
i) Caldera Linux
j) Mandriva Linux
h. Sejarah:

 1991: Linux kernel dipublish untuk komunitas dengan tujuan


pengembangan pada tanggal 25 Agustus.
 1992: Lisensi Linux kernel diubah menjadi GNU GPL dan untuk kali
pertamanya linux menjadi sistem operasi yang utuh dan langsung
bisa digunakan tanpa perlu menginstall aplikasi GNU pendukung
secara terpisah.
 1993: Lebih dari 100 developer ikut dalam proses pengembangan
linux kernel, dengan bantuan mereka kernel disesuaikan dengan
environment GNU. Slackware menjadi distro tertua yang masih
berdiri hingga saat ini(2017) diikuti dengan debian yang menjadi
distro terbesar saar ini (2017).
 1994: Linus torvalds memutuskan bahwa semua komponen dari
kernel sudah benar-benar matang dan kemudia dia merilis Linux
versi 1.0, projek XFree86 menyumbang kontribusi dalam
pembuatan GUI Linux. Distro linux versi komersialSE juga ikut
merilis linux dengan versi 1.0.
 1995: Linux disesuaikan agar bisa berjalan si platform processor
baru yaitu DEC Alpha dan processor Sun SPARC. Kedua processor
tersebut merupakan processor paling modern dikala itu.
 1996: Kernel linux versi 2.0 pun dirilis dengan fitur baru yaitu
kernel linux dapat berjalan di berbagai macam platform
processor menggunakan symmetric multiprocessing (SMP).
Metode tersebut menjadi alternatif pilihan yang digunakan oleh
banyak perusahaan.
 1998: banyak perusahaan besar seperti IBM, Compaq dan Oracle
mengumunkan dukungan produknya untuk linux. Karangan The
Cathedral and the Bazaar (yang kemudian menjadi sebuah buku)
yang isinya menceritakan pengalaman penulis tentang metode
saat proses development kernel linux di open source projek
memiliki pengaruh yang luarbiasa terhadap projek opensource
setelah dipublikasikan.
 Karena tulisan inilah netscape memutuskan untuk bergabung
dengan komunitas opensource dengan mempublikasikan source
code dari Netscape Communicator Web browser suite.
Di sisi lain sekelompok programmer mulai membuat graphical
user interface (GUI) KDE.
 1999: Sekelompok pengembang aplikasi bekerja sama dalam
projek Graphical environment GNOME yang didesain intuk
menggantikan KDE. Ditahun yang sama IBM juga mengumumkan
projek tambahan untuk mendukung linux.
 2000: Dell mengumumkan bahwa sekarang dia menjadi provider
nomer 2 di dunia yang menggunakan linux dalam semua
produknya
 2002: Singkat cerita microsoft membunuh Dell Linux, bukan
hanya Dell saja, microsoft juga mengancam perusahaan vendor
hardware lain yang mengkampanyekan linux.
 2004: tim projek Xfree86 terpecah dan bergabung dengan projek
standar X yang nantinya menjadi X.Org Foundation yang bekerja
lebih cepat dalam mengembangkan X server untuk Linux.
 2005:Projek openSUSE memulai distribusi bebas untuk
komunitas Novell’s, begitu juga dengan projek Openoffice.org
yang mengenalkan versi 2.0 dengan dukungan standar
format dokumen OASISOpenDocument.
 2006: Oracle merilis linux distronya sendiri yaitu Red Hat
Enterprise Linux (RHEL), sedangkan Novell dan Microsoft
bekerjasama dalam perlindungan penggunaan hak patent.
 2007: Dell memulai memasarkan laptop dengan bawaan sistem
operasi Linux distro Ubuntu.
 2009: Perkembangan pasar RedHat setara dengan Sun, yang
diartikan sebagai momen simbolis bagi “ekonomi berbasis Linux”.
 2011: Linux kernel versi 3.0 direalese.
 2012: Pasar Linux melebihi pasar Unix pada jenis pasar kelas
Server.
 2013: Ponsel yang beredar dipasaran 75% menggunakan sistem
operasi berdasar linux (Android).
 2014: Ubuntu meng klaim telah memiliki 22 juta pengguna
 2015: Kernel linux versi 4.0 direalese ke public.
 2019: Kernel linux versi 5.0 direalese ke public.

 Android
a. Android
b. Untuk mengembangkan sebuah sistem operasi canggih yang diperuntukan
bagi kamera digital.
c. Pada Oktober 2003
d. Rich Miner, Nick Sears, Chris White,dan Andy Rubin
e. Kelebihan:
a) Mudah dikembangkan oleh developer
b) Mudah dikustomisasi dan dimodifikasi
c) OS android dapat dijalankan pada banyak pilihan hardware
d) Dukungan aplikasi yang sangat banyak dan beragam
e) Mudah dipahami
f) Dikembangkan oleh salah satu raksasa telekomunikasi dunia, yaitu
google
g) Merupakan salah satu sistem operasi yang cepat dan responsive
Kekurangan:
a) Memiliki proses kerja sistem cukup berat, sehingga memakan RAM
cukup banyak
b) Terkadang apabila disandingkan degan spesifikasi hardware yang
buruk, menjadi kurang responsive
c) Sistem operasi yang di custom sering tidak stabil (banyak bug) dan
kurang optimal
d) Baterai pada smartphone dengan sistem android akan sangat boros
dibandingkan OS lainnya
f. Sejarah perkembangan Android dimulai tahun 2003 saat Andy
Rubin dkk mendirikan android. Sebuah perusahaan besar di Palo Alto,
California yang kemudian dipinang oleh Google pada tanggal 17 Agustus
2005.
Dibawah naungan Google, Android menghilang dan tidak
melahirkan apapun sampai pertengahan tahun 2008. Hingga pada 22
oktober 2008, HTC Dream diluncurkan sebagai ponsel seluler komersial
pertama yang berbasis android.
Dua tahun sesudah nya, ponsel pintar seri Nexus One diluncurkan
oleh Google dengan bantuan HTC selama proses pembuatan. Hingga
akhirnya melahirkan berbagai brand dari OEM yang berbeda seperti Asus,
Samsung LG dan lain sebagainya.
Selanjutnya perangkat android mulai berkembang pesat dan
menenggelamkan para pesaingnya. Bersama dengan perubahan,
perkembangan dan perbaikan fitur yang membuat performa android lebih
optimal.
g. Versi:
 Android Astro 1.0 (Alpha)
 Android Bender 1.1 (Beta)
 Android CupCake 1.5
 Android Donut 1.6
 Android Éclair 2.0 – 2.1
 Android Froyo 2.2
 Android Gingerbread 2.3
 Android Honeycomb 3.0/3.1
 Android Ice Cream Sandwich 4.0
 Android jelly Bean 4.1/4.3
 Android KitKat 4.4
 Android Lolipop 5.0
 Android Marsmallow 6.0
 Android Nougat 7.0
 Android oreo 8.0
 Android Pie 9.0
 Android 10
 Android 11
 Android 12
h. Awalnya Android dibuat sebagai pendukung perangkat kamera digital
supaya terhubung langsung dengan internet. Karena pasar tidak terlalu
besar, maka selanjutnya android dikembangkan dalam perangkat mobile.
Sementara pada saat itu keberadaan Symbian dan Windows Mobile adalah
sebagai pemain utama.
 iOS
a. iOS
b. diciptakan untuk produk apple
c. 29 juni 2007
d. Dibuat dan dikembangkan oleh Apple Inc
e. Kelebihan:
a) Kinerja yang lebih cepat
b) Memiliki backup maupun restore yang lebih baik
c) Dukungan terhadap update terbaru
d) Telah support e-SIM
e) Memberikan informasi secara lebih lengkap
f) Memiliki screen time
Kekurangan:
a) Boros baterai
b) Tidak memiliki pengaturan jaringan
c) Ada beberapa aplikasi yang tidak support
f. Dari awal kemunculannya Apple telah merilis 15 versi iOS pada perangkat
mereka, khususnya iPhone,iPad, dan iPod Touch. Dan dari setiap iOS
selalu ada proses update yang berisi perbaikan pada bug atau
menambahkan dengan fitur baru.
g. Versi:
a) iOS 1
b) iOS 2
c) iOS 3
d) iOS 4
e) iOS 5
f) iOS 6
g) iOS 7
h) iOS 8
i) iOS 9
j) iOS 10
k) iOS 11
l) iOS 12
m) iOS 13
n) iOS 14
o) iOS 15
 Blackberry
a. Blackberry
b. Diciptakan untuk saling berkomunikasi jarak jauh, dan hal tersebut telah
dimanfaatkan oleh masyarakat pada umumnya
c. Diciptakan pada 19 Januari 1999
d. Perusahaan Research In Motion (RIM)
e. Kelebihan:
a) Daya tahan baterai
b) Push email
c) Selalu dalam keadaan on
d) Desain yang kokoh
Kekurangan:
a) Browser
b) Desain besar
c) Aplikasi
f. Berikut perkembangannya:
a) 1984 - Research In Motion (RIM) berdiri di Kanada
b) 1988 - RIM menjadi perusahaan data nirkabel dan pengembang
teknologi pertama di Amerika Utara.
c) 1991 - memperkenalkan protokol Mobitex
d) 1992 - membuat mesin converter untuk mesin kasir nirkabel
pertama berbasis Mobitex.
e) 1993 - memproduksi modem nirkabel untuk Ericsson dan Intel.
f) 1994 - RIM membuat mesin kasir nirkabel pertama mereka
g) 1995 - mengembangkan software dan hardware sistem pager dua
arah.
h) 1996 - Pager dua arah pertama seukuran sabun dikembangkan
dan meluncurk pada Agustus 1998.
i) 1999 - Pager Blackberry 850 diluncurkan. Kibor kecil dan menonjol
menjadi inspirasi penamaan Blackberry.
j) 2000 - ponsel Blackberry pertama meluncur, Blackberry 957.
Ponsel ini ditujukan bagi pengguna di perusahaan.
k) 2001 - Blackberry memulai ekspansi global dan ponselnya populer
digunakan berbagai perusahaan di dunia.
l) 2008 - Bersaing dengan iPhone, Blackberry meluncurkan ponsel
dengan layar sentuh pertama, Blackberry Storm.
m) 2010 - popularitas BB menanjak seiring dengan booming iPhone
dan Android.
n) 2011 - BB melakukan PHK terhadap 2.000 pekerja. Untuk
menandingi Android dan iOS, BB mengumumkan OS anyar, BBX.
o) 2012 - Kerugian pertama RIM dan PHK 5.000 pekerja.
p) 2013-2015 - BB terus melakukan pengurangan pegawai di tengah
kesulitan bersaing dengan Android dan iOS. BB memutuskan
untuk fokus pada bisnis software untuk perusahaan. (eks/eks)
g. Versi:
h. Kisah sukses Research In Motion Ltd, berawal dari seorang pemuda
Yunani bernama Mike Lazardis, yang pada tahun 1967 memutuskan
pindah dari Turki ke Kanada untuk mewujudkan mimpi dan merubah
nasibnya. Ia sempat kuliah di Universitas Waterloo dan mendalami
Teknik Elektro, namun karena suatu hal ia dikeluarkan.
Pada tahun 1984, dengan modal pinjaman dari teman dan
keluarganya, Lazarsis dan dua temannya mendirikan RIM di Waterloo,
Ontario, Kanada. Kontrak kerja pertamanya datang dari General Motor
Kanada untuk mengerjakan otomatisasi industri. Pada tahun
pertamanya, dari berbagai kontrak kerja, RIM berhasil mendapatkan
penghasilan $1 juta dengan karyawan sekitar 12 orang.
Pada tahun 1987, RIM menerima kontrak dari Roger Cantel Mobile
Comminications, yaitu operator pager dan telepon seluler. Dalam
kontraknya, RIM bertugas mencari tahu potensi dari sistem jaringan
digital nirkabel baru yang di kenalkan Ericsson. RIM berhasil membuat
modem radio nirkabel berukuran mini pada tahun 1990. Modem buatan
dari RIM ini banyak dipakai oleh perusahaan untuk berbagai produk dari
komputer sampai mesin penjual otomatis.
Pada tahun 1991, RIM mengembangkan software untuk
mendukung sistem e-mail nirkabel. RIM bekerja sama dengan dua
perusahaan besar seperti Ericsson dan Anterior Teknologi. Ericsson
berhasil mengenalkan modem radio portabel pada tahun 1992, Anterior
Teknologi bertugas menyediakan gateway untuk sistem e-mail,
sementara RIM akan meyediakan aplikasi pemograman. Kerjasama tiga
pihak ini berhasil menciptakan sistem e-mail nirkabel dengan
konektivitas tak terputus.
Pada tahun 1996, RIM dalam proses mengembangkan bisnis perangkat
e-mail nirkabel, mengenalkan pager yang di beri nama Inter@ctive
pager. Saat diluncurkan ke publik tahun 1997, Inter@ctive pager yang
dijual seharga $675 menjadi produk yang sangat populer dan digemari.
Pada tahun 1998 RIM mendapat banyak kontrak untuk membuat
Inter@ctive pager bagi banyak perusahaan besar seperti IBM, Panasonic
Corp, Mobile Integrated Technologies, dan Telxon Corp. Akhir 1998, RIM
mengenalkan versi upgrade dari Inter@ctive pager yang lebih hebat,
kecil, murah dan mempunyai daya tahan lebih lama.
Setelah dua produk Inter@ctive pager sukses di pasaran, Akhirnya
pada tahun 1999, RIM memutuskan untuk fokus di perangkat e-mail
koorporat dengan mengenalkan produk barunya, yaitu BlackBerry.
Pada pertengahan Desember 2004, BlackBerry pertama kali
diperkenalkan di Indonesia oleh operator Indosat dan perusahaan
Starhub. Perusahaan Starhub merupakan pengejewantahan dari RIM
yang merupakan rekan utama BlackBerry. Pasar BlackBerry kemudian
diramaikan oleh dua operator besar lainnya di tanah air yakni Excelcom
dan Telkomsel.
Akibat tuntutan pemerintah Indonesia, Blackberry akhirnya membuka
kantor perwakilan di Indonesia pada November 2010.
RIM mengumumkan pada Februari 2009 bahwa mereka memperluas
operasi global mereka dengan membuka kantor dan fasilitas pelatihan di
North Sydney, New South Wales, Australia.
Pada tanggal 18 Agustus 2009, Fortune Magazine bernama RIM
sebagai perusahaan dengan pertumbuhan tercepat di dunia dengan
pertumbuhan 84% dalam keuntungan selama tiga tahun meskipun
resesi.
Pada tanggal 26 Maret 2010, perusahaan mengumumkan akuisisi
pengembang aplikasi BlackBerry Viigo, sebuah perusahaan berbasis di
Toronto. Persyaratan kesepakatan itu tidak diungkapkan.
RIM mencapai kesepakatan dengan Harman International pada 12
April 2010, untuk RIM untuk mengakuisisi QNX Software Sistem. “RIM
gembira tentang rencana akuisisi QNX Software Systems dan kami
berharap untuk kolaborasi yang sedang berlangsung antara Harman,
QNX dan RIM untuk lebih mengintegrasikan dan meningkatkan
pengalaman pengguna antara smartphone dan di dalam kendaraan
audio dan sistem infotainment,” kata Mike Lazaridis, Presiden dan Co-
CEO di RIM. “Selain kepentingan kita dalam memperluas kesempatan
untuk QNX di sektor otomotif dan pasar lain, kami percaya bahwa
akuisisi direncanakan QNX juga akan membawa nilai lain untuk RIM
dalam istilah mendukung rencana produk tertentu mendadak untuk
periferal cerdas, menambahkan properti intelektual yang berharga
untuk portofolio RIM dan menyediakan jangka panjang sinergi bagi
perusahaan-perusahaan berdasarkan keahlian OS signifikan dan saling
melengkapi yang ada dalam RIM dan QNX tim hari ini.”
Pada tanggal 27 September 2010, RIM mengumumkan panjang
dikabarkan BlackBerry Playbook komputer tablet. Pedoman BlackBerry
secara resmi dirilis ke konsumen AS dan Kanada pada tanggal 19 April
2011.
 Symbian
a. Symbian
b. Dirancang untuk peralatan bergerak (mobile)
c. 5 Juni 1997
d. Perusahaan symbian Ltd (1998-2008)
e. Kelebihan:
a) Dirancang khusus untuk OS ponsel, tidak serperti windows dan
linux
b) Symbian menyediakan User Interface (UI) Framework yang
fleksibel, sehingga para vendor bisa pemvariasikan produknya
c) Small dan kaya fiture dan long batre life
d) Bersifat open application environment yang memungkinkan
ponsel menjadi sebuah platform bagi pengembangan berbagai
aplikasi dan layanan
e) Symbian sangat terbuka sehingga siapapun bisa mengembangkan
berkat fitu C++,Java (J2ME), MIDP 2.0, PersonalJava 1.1, san WAP.
Kekurangan:
a) Lebih rentan terkena virus mobile phone
b) Gampang heng dan loading membuka menu yang lama
c) Banyak aplikasi yang menyaratkan versi tertentu dari Symbian
f. Perkembangan:
a) 1980: Psion yang didirikan oleh David Potter 1980: Yang Psion
didirikan Dibuat David Potter
b) 1984: Agenda Psion meluncurkan 1984: Agenda meluncurkan
Psion
c) 1986: yang “jauh lebih baik” Psion Organizer II meluncurkan,
dengan bahasa pemrograman database sederhana digunakan,
OPL. 1986: yang “JAUH lebih Baik” Psion Organizer II meluncurkan,
bahasa pemrograman database perlengkapan Sederhana Artikel
Baru, OPL.
d) 1987: Psion memulai pengembangan dari “Sibo” (“Sixteen Bit
Agenda”) keluarga sendiri baru perangkat dan sistem operasi
multitasking disebut EPOC untuk menjalankan produk PDA-nya.
1987: Psion memulai pengembangan Dari “Sibo” (“Sixteen Bit
Agenda”) Keluarga dan perangkat sistem multitasking memiliki
anak pajak tangguhan Aktiva lain Baru Yang disebut EPOC Produk
untuk menjalankan PDA-nya.
e) 1989: Pertama EPOC16 perangkat, MC400 dan MC200, kapal
dengan sedikit terutama 1-, antarmuka grafis keyboard yang
dioperasikan. 1989: Pertama EPOC16 perangkat, MC400 MC200
dan, terutama Artikel Baru 1-bit kapal, keyboard Grafis
dioperasikan Yang antarmuka.
f) 1997: Versi pertama dari EPOC32 Release 1 muncul pada CD Psion
Seri 5 v1.0. 1997: Versi Pertama Dari EPOC32 1 Release muncul di
ROM Psion Seri 5 v1.0. Sistem operasi EPOC32, pada saat itu hanya
disebut sebagai EPOC, kemudian berganti nama Symbian OS.
Sistem Operasi EPOC32, PADA ITU Saat Hanya disebut sebagai
EPOC, kemudian berganti Nama Symbian OS. EPOC32 adalah
sistem pengguna pre-emptive multitasking, tunggal beroperasi
dengan proteksi memori, yang mendorong pengembang aplikasi
untuk memisahkan program mereka ke dalam mesin dan
interface. EPOC32 adalah pre-emptive multitasking sistem
pengguna tunggal Aktiva lain, perlindungan Artikel Baru Memori,
Yang pengembang untuk memisahkan program mendorong
mereka Aplikasi ke KESAWAN antarmuka dan mesin.
g) 1998: Pada bulan Juni Psion Software menjadi Symbian,
perusahaan patungan besar antara Psion dan produsen ponsel
Ericsson, Motorola, dan Nokia. 1998: PADA bulan Juni Psion
Software menjadi Symbian, Anak patungan Besar ANTARA Psion
dan Produsen ponsel Ericsson, Motorola, dan Nokia. Pada Release
6, EPOC menjadi hanya dikenal sebagai Symbian OS. PADA Release
6, EPOC Hanya menjadi dikenal sebagai Symbian OS.
h) 1999: The Psion Seri 5mx, Psion Seri 7, Psion Revo, Diamond Mako,
Psion netBook, netPad, GeoFox Satu, dan MC218 Ericsson
dibebaskan menggunakan ER5. 1999: The Psion Seri 5mx, Psion
Seri 7, Psion Revo, Diamond Mako, Psion netBook, netPad, GeoFox
Satu, dan MC218 ER5 dibebaskan menggunakan Ericsson. Sebuah
proyek telepon diumumkan di CeBIT, yang Illium Phillips / Accent,
tetapi tidak mencapai rilis komersial. Sebuah Proyek Telepon
diumumkan di CeBIT, Yang Illium Phillips / Accent, tetapi regular
tidak mencapai rilis Komersial.
i) 2000: Ponsel pertama, Ericsson R380 dirilis menggunakan ER5u
pada bulan November. 2000: Ponsel Pertama, Ericsson R380 dirilis
menggunakan ER5u PADA bulan November.
j) 2001: Yang pertama ‘terbuka’ Symbian OS ponsel, Nokia 9210
Communicator, dirilis pada bulan Juni 2001. 2001: ‘Terbuka’ Yang
Pertama ponsel Symbian OS, Nokia 9210 Communicator, dirilis
bulan Juni 2001 PADA. Bluetooth dukungan telah ditambahkan.
Bluetooth dukungan telah ditambahkan. Hampir 500.000 ponsel
Symbian yang dikirimkan pada tahun 2001, naik menjadi 2,1 juta
pada tahun berikutnya. Hampir 500.000 ponsel Symbian Yang
dikirimkan PADA years 2001, naik menjadi 2,1 juta PADA years
berikutnya.
k) 2003: pengiriman pertama dari Symbian OS 7.0, dan 7.0 rilis
Symbian penting yang muncul dengan semua antarmuka
pengguna kontemporer termasuk UIQ (Sony Ericsson P800, P900,
P910, Motorola A925, A1000), Seri 80 (Nokia 9300, 9500), Seri 90
(Nokia 7710), Seri 60 (Nokia 3230, 6260, 6600, 6670, 7610) serta
beberapa FOMA telepon di Jepang. 2003: Pertama kiriman Dari
Symbian OS 7.0, 7.0 dan rilis parts Yang muncul Artikel Baru *
Semua pengguna kontemporer termasuk antarmuka UIQ (Sony
Ericsson P800, P900, P910, Motorola A925, A1000), Seri 80 (Nokia
9300, 9500), Seri 90 Symbian ( Nokia 7710), Seri 60 (Nokia 3230,
6260, 6600, 6670, 7610) Serta beberapa FOMA Telepon di Jepang.
Hal ini juga ditambahkan dukungan EDGE dan IPv6. Suami hal Juga
ditambahkan dukungan EDGE dan IPv6. Satu juta ponsel Symbian
yang dikirimkan di Q1 2003, dengan tarif meningkat menjadi satu
juta sebulan pada akhir tahun 2003. Satu juta ponsel Symbian
dikirimkan Yang di Q1 2003, tarif Artikel Baru meningkat menjadi
Satu juta sebulan PADA years Penambahan 2003.
l) 2004: Psion menjual sahamnya di Symbian. 2004: Psion menjual
sahamnya di Symbian.
m) 2006: 100 juta ponsel dengan Symbian OS dikirimkan. 2006: 100
juta ponsel Symbian OS Artikel Baru dikirimkan.
n) 2008: Symbian diakuisisi oleh Nokia; Symbian Foundation
terbentuk. 2008: Symbian diakuisisi Dibuat Nokia; Symbian
Foundation terbentuk.
g. Versi
a) Symbian v6.0 / ER6
b) Symbian OS v9.1
c) Symbian OS v9.2
d) Symbian OS v9.3
h. Pada tahun 1980, berdiri perusahaan pengembang software Psion
susunan oleh David Potter. Produk dari perusahaan itu diberi nama EPOC.
Sistem operasi ini lebih difokuskan pada penggunaannya di telepon
melakukan usaha. Pada tahun 1998, terjadi suatu kerjasama selang
perusahaan Ericsson, Nokia, Motorola dan Psion sebagai mengeksplorasi
lebih jauh kekonvergensian selang PDA dan telepon selular yang diberi
nama Symbian. Pada tahun 2004 Psion menjual sahamnya dan hasil
kerjasama ini menghasilkan EPOC Release 5 yang kemudian dikenal
dengan nama Symbian OS v5. Sistem operasi dari Symbian OS v5 itu sudah
mulai mengintegrasikan kebutuhan implementasi aplikasi pada perangkat
seperti PDA selain telepon seluler.
Kemudian muncul perangkat yang dinamakan smartphone dan muncullah
pula versi-versi terbaru dari Symbian OS sampai hadir yang dinamakan
dengan Symbian v6.0 atau yang lebih terkenal dengan nama ER6 yang
adalah versi pertama dari Symbian OS. Sifatnya buka karena pada sistem
ini mampu dilakukan instalasi perangkat lunak oleh bermacam
pengembang aplikasi. Pada awal tahun 2005, muncul Symbian OS v9.1
dengan sistem keamanan platform baru yang dikenal sbg capability-based
security. Sistem keamanan ini mengatur hak akses untuk aplikasi yang
akan diinstal pada alat dalam hal mengakses API.
Muncul pula yang dinamakan dengan Symbian OS v9.2 yang melakukan
perbaharuan pada teknologi konektifitas Bluetooth dengan digunakannya
Bluetooth v.2.0. Sedangkan yang terbaru, Symbian mengeluarkan
Symbian OS v9.3 (dirilis pada tanggal 12 Juli 2006) telah mengusung
teknologi wifi 802.11 dan HSDPA sbg bagian dari komponen standarnya.

Anda mungkin juga menyukai