Anda di halaman 1dari 10

RANGKUMAN

SISTEM OPERASI

OLEH :

RONI PRASETIO AJI(201010370311260)

KLS D

TEKNIK INFORMATIKA

UNIVERSITAS MUHAMADIYAH MALANG


Pengertian system operasi atau operating system adalah Sebuah hardware
yang mengatur hardware computer.

Selain itu system operasi juga menyediakan suatu fondasi yang memungkinkan
user dan hardware saling berinteraksi.

Berikiut adalah komponen system operasi :

1.Hardware / peripheral

2.Software

3.Brainware

Hardware - menyediakan sumber daya komputasi dasar (CPU, memori,


perangkat I/O)
Sistem operasi - mengatur dan mengkoordinasikan penggunaan hardware
diantara berbagai program aplikasi untuk berbagai pengguna.
Aplikasi program - menentukan cara di mana sumber daya sistem yang
digunakan untuk memecahkan masalah komputasi dari user (kompiler,
sistem database, video game,programbisnis).
Pengguna (orang, mesin, komputer lain).

Elemen dasar computer system hardware

1. Prosesor
2. Memory
3. I/O
4. System bus

Macam-macam proses eksekusi interuksi :

1. Intruction Cyrcle
Waktu yang di butuhkan untuk mengeset sebuah interuksi
2. Intrctions set
Sekumpulan intruksi yang lengkap dan dapat di mengertioleh CPU/Prosesor.

Hierarki memory adalah bagian dari computer tempat berbagai program dan data-
data di simpan.

Definisi Sistem operasi :

Program atau perangkat lunak yang yang bertindak sebagai perantara antara
user dan hardware computer
Mengendalikan dan mengorganisasikan penggunaan hardware antara
berbagai program aplikasi untuk menyelesaikan masalah yang berhubungan
dengan komputasi.

Peranan system operasi

Sistem operasi bertindak sebagai Pemerintah


Sistem operasi bertindak sebagai Control Program

1 .Bertindak sebagai pemerintah

Mempengaruhi penggunaan komponen system computer yang tepat.

Dan memberi lingkungan sehingga program dapat berguna.

2 .Bertindak sebagai control program

Mengontrol perangkat I/O dan user yang di gunakan dan mengotrol


eksekusi program untuk mencegah error dan penggunaan computer yang tidak
tepat.

Berikut adalah ciri system operasi yang baik :

Conveniensi
Nyaman di gunakan dan Suatu system operasi computer lebih mudah di
nyaman untuk di gunakan.
Efisien
Dalam hhal penggunaan Resource
Sistem operasi memungkinkan fasilitas atau resource komputasi dari system
computer dan dapat di gunakan dengan cara yang efiisien.
Berefolusi
Mengalami perbaikan fungsi atau fasilitas dari system operasi sebelumnya

Ada beberapa macam layanan system operasi :

Manipulasi Sistem Berkas :


Manipulasi Sistem Berkas. Program harus membaca dan menulis berkas,
dan kadang kala juga harus membuat dan menghapus berkas.
Komunikasi :
Kadang kala sebuah proses memerlukan informasi dari proses lain.
Deteksi Error :
Sistem operasi harus selalu waspada terhadap kemungkinan error.
Alokasi Sumber Daya :
Ketika beberapa pengguna menggunakan sistem atau beberapa program
dijalankan secara bersamaan, sumber daya harus dialokasikan bagi masing-
masing pengguna dan program tersebut

Berikut adalah fungsi system operasi :

OS sebagai manajer sumber daya


Koordinasi dan pengendalian sumber daya yang terbatas seperti memori,
disk, jaringan, dll
Menangani konflik sumber daya
Deal dengan keadilan sumber daya
Membuat mengakses efisien mungkin

Bagian dari system operasi :


Tidak ada kesepakatan universal pada topik, tetapi kemungkinan besar
Manajemen Memori
IO Manajemen
Penjadwalan CPU
Sistem Proteksi
Multitasking / Multiprogramming
(Pada beberapa Sistem Operasi, fungsi ini disediakan oleh sebuah program
tunggal yang dikenal sebagai kernel)

Multitasking (Time sharing)

Perpanjangan Multiprogramming
Kebutuhan pengguna interaktivitas
Dari pada beralih pekerjaan ketika menunggu IO, timer menyebabkan
pekerjaan untuk beralih
Pengguna berinteraksi dengan komputer melalui keyboard
Sistem harus menyeimbangkan penggunaan CPU dengan waktu respon
Lebih baik manajemen perangkat
Kebutuhan sistem file untuk memungkinkan pengguna untuk mengakses
data dan kode
Perlu untuk menyediakan pengguna dengan "interaksi lingkungan"

Sistem operasi bertanggung jawab atas :

Membuat dan menghapus proses user dan proses system


Menunda atau melanjutkan proses
Menyediakan mekanisme untuk proses sinkronisasi
Menyediakan mekanisme untuk proses komunikasi
Menyediakan mekanisme untuk penanganan deadlock

Sedangkan untuk management main memory,SO bertanggung jawab atas :

Menjaga track dari memory yang sedang digunakan dan siapa yang
menggunakannya
Memilih program yang akan di-load di memory
File atau berkas adalah representasi program dan data yang berupa kumpulan
informasi yang saling berhubungan dan disimpan di perangkat penyimpanan

Dan untuk Managemen file ,SO bertanggung jawab atas :

Pembuatan dan penghapusan file


Pembuatan dan penghapusan direktori
Mendukung manipulasi file dan direktori
Memetakan file ke secondary storage
Mem-back up file ke media penyimpanan yang permanen (non-volatile)

Sedangkan untuk Management I/O device ,SO bertanggung jawab atas :

Penyangga : menampung sementara data dari/ke perangkat I/O


Spooling : melakukan penjadwalan pemakaian system I/O supaya lebih
efisien (antrian, dsb)
Menyediakan driver : untuk dapat melakukan operasi rinci (detail) untuk
perangkat I/O tertentu

System call adalah sebuah sistem yang menyediakan interface (antar muka) antara
program (user program yang berjalan) dan bagian SO

Tiga metode umum yang digunakan dalam memberikan parameter kepada sistem
operasi :

Melalui register
Menyimpan parameter dalam block atau tabel pada memori dan alamat
block tersebut diberikan sebagai parameter dalam register
Menyimpan parameter (push) ke dalam stack (oleh program), dan
melakukan pop off pada stack (oleh sistem operasi)

Jenis system call :


Kontrol Proses
Managemen File
Managemen Piranti
Informasi Maintenance
Komunikasi ( message-passing / shared-memory )

Kernel adalah :

Bagian dari SO yang mengeksekusi system program disebut Kernel atau


Nucleus
Sering juga disebut sebagai inti dari suatu SO
Menyediakan layanan untuk semua tugas yang harus dilaksanakan oleh SO

Salah satu keuntungan microkernel adalah Salah satu keuntungan mikrokernel


adalah ketika layanan baru akan ditambahkan ke user space, kernel tidak perlu
dimodikasi. Kalau pun harus, perubahan akan lebih sedikit

Multi programing adalah Kemampuan atau teknik dari Sistem Operasi untuk dapat
melayani banyak program yang tidak ada hubungannya antar program satu dengan
yang lain, dan program-program tersebut dapat dijalankan sekaligus dalam satu
komputer yang sama.

Multitasking merupakan mekanisme kerja komputer. CPU komputer dapat


menangani beberapa proses dalam waktu yang sama secara akurat.

Time sharing adalah inovasi yang memungkinkan komputer komputer besar


memproses banyak tugas secara simultan, dengan memberikan potongan waktu
pada masing-masing tugas, dan beralih dari satu tugas ke tugas lainnya dengan
cepat.
Definisi proses :

proses merupakan program yang sedang dieksekusi


program itu sendiri bukanlah sebuah proses; suatu program adalah satu
entitas pasif
proses dalam suatu entitas aktif, dengan sebuah program counter yang
menyimpan alamat instruksi selanjutnya yang akan dieksekusi dan
seperangkat sumber daya (resource) yang dibutuhkan agar sebuah proses
dapat dieksekusi.

Ada Tiga macam status yang umum dari suatu proses :

New(Baru): status yang dimiliki pada saat proses baru saja dibuat.
Running(Berjalan): status yang dimiliki pada saat instruksi-instruksi dari
sebuah proses dieksekusi.
Waiting(Menunggu): status yang dimiliki pada saat proses menunggu
suatu event (contohnya: proses I/O).
Ready(Siap): status yang dimiliki pad.a saat proses siap untuk dieksekusi
oleh prosesor.
Terminated(Terminasi): status yang dimiliki pada saat proses telah selesai
dieksekusi.

Dispatcher adalah modul yang memberikan kontrol pada CPU terhadap proses
yang dipilih dengan short-term scheduling.

Fungsi fungsinya :

switching contect

Switching ke user mode

Melompat ke lokasi tertentu pada user program untuk memulai program


Penjadwalan CPU adalah pemilihan proses dari antrian ready untuk dapat
dieksekusi. Penjadwalan CPU merupakan konsep dari multiprogramming, dimana
CPU digunakan secara bergantian untuk proses yang berbeda. Suatu proses terdiri
dari dua siklus yaitu Brust M/K dan Brust CPU yang di lakukan bergantian hingga
proses selesai.
penjadwalan CPU mungkin di jalankan ketika proses :
1. Running ke waiting time
2. Running ke ready state
3. Waiting ke ready state
4. terminates

Proses 1 dan 4 adalah proses Non Preemtive, dimana proses tersebut tidak bisa di
-interrupt, sedangkan 2 dan 3 adalah proses Preemtive ], dimana proses boleh di
interrupt.

Komponen yang lain dalam penjadwalan CPU adalah dispatcher, dispatcher adalah
modul yang memberikan kendali CPU kepada proses. Waktu yang di perlukan oleh
dispatcher untuk menghentikan suatu proses dan memulai proses yang lain disebut
dengan dispatch latency.

Jika dalam suatu proses Burst CPU jauh lebih besar daripada Burst M/K maka
disebut CPU Bound. Demikian juga sebaliknya disebut dengan M/K bound.
SOAL :

Pengertian Sistem operasi /Operating Sytem adalah


Apa yang di maksut dengan definisi Proses ?
Sebutkan jenis System call?
Sebutkan tiga metode umum yang digunakan dalam memberikan parameter
kepada sistem operasi ?
Sebutkan ada berapa macam system operasi ?
Sebutkan dan jelaskan apa peranan system operasi ?
Apa yang di maksut dengan Intruction Cyrcle dan Intructions set ?
Ada berapa macam status yang umum dari suatu proses, Jelaskan !
Apa yang di maksut dengan Multitasking dan Multiprograming?
Sebutkan ciri system operasi yang baik ?
Apayang di maksut dengan penjadwalan CPU?

Anda mungkin juga menyukai