Anda di halaman 1dari 9

Radiasi Elektromagnetik

Gelombang Elektromagnetik
• Gelombang elektromagnetik dapat merambat dalam ruang
hampa atau medium tertentu.
Laju perambatan gelombang
elektromagnetik
• Gelombang elektromagnetik adalah gelombang yang
merambat dengan laju yang sangat tinggi.
• Dalam ruang hampa, laju perambatan gelombang
elektromagnetik memenuhi persamaan
Spektrum gelombang elektromagnetik
Manfaat dan Dampak Radiasi Elektromagnetik
Gelombang radio Gelombang mikro
• Saat ini gelombang readio dipancarkan • Gelombang mikro digunakan
dari stasion radio dan televisi untuk untuk memancarkan sinyal televisi,
mengirimkan informasi ke pemirsa. oven microwave dan telepon
melalui cakram logam yang
dipasang di pemancar-pemancar.
Manfaat dan Dampak Radiasi
Elektromagnetik
Cahaya tampak Gelombang inframerah
• Cahaya tampak juga dihasilkan • Gelombang inframerah dapat
akibat transisi electron dalam menembus asap maupun debu lebih
atom dari keadaan dengan energi mudah daripada cahaya tampak.
tinggi ke keadaan dengan energi
rendah.
Manfaat dan Dampak Radiasi
Elektromagnetik
Sinar-X
Gelombang ultraviolet
• Sinar-X dihasilkan ketika electron
• Sinar ultraviolet dihasilkan akibat
diperlambat dalam waktu yang sangat
perubahan ringkat energi electron
singkat, misalnya saat electron yang
dalam atom.
berkecepatan sangat tinggi dihentikan
akibat tumbuykan dengan permukaan
logam.
Manfaat dan Dampak Radiasi
Elektromagnetik
Sinar Gamma
• Sinar gamma dihasilkan akibat perubahan susunan inti atom akibat peluruhan
radioaktif.
• Sinar gamma sangat energetic dan memiliki kemampuan penembusan yang kuat.

Anda mungkin juga menyukai