Anda di halaman 1dari 1

TOPIK 5 EKSPLORASI KONSEP

LEMBAR KERJA MAHASISWA

Nama Herfin Purnamawati


NIM 22121299964
Judul Proyek STEAM yang Dipilih Kenampakan Bulan Purnama
Sumber Buku Panduan Praktikum IPA Model Project
Based Learning di Kelas Tinggi Sekolah Dasar
Isnanto, dkk. 2021. Panduan Praktikum IPA
Model Project Based Learning di Kelas Tinggi
Sekolah Dasar. Gorontalo: UNG Press
Gorontalo.
Deskripsi Singkat Tentang Proyek STEAM - Pada proyek STEAM ini mengaitkan
yang dipilih beberapa materi yakni:
1. IPA (Fase bulan sebagai peristiwa
revolusi bulan);
2. Bahasa Indonesia (Teks bacaan bulan
purnama);
3. Matematika (bangun ruang berupa
balok);
- Tujuan proyek ini adalah peserta didik
dapat membuat suatu media pembelajaran
dengan teknologi sederhana yang
dirancang untuk memudahkan peserta didik
memahami materi fase bulan sebagai
peristiwa revolusi bulan.
- Peserta didik membentuk kelompok untuk
merancang serta membuat, melakukan uji
coba, melakukan pengamatan, dan
membuat laporan hasil percobaan
kenampakan bulan purnama.

Anda mungkin juga menyukai