Anda di halaman 1dari 8

BAB III

METODOLOGI PRAKTIKUM

3.1 Waktu dan Tempat


3.1.1 Waktu
Adapun waktu pelaksanaan praktikum Hidrolika dan Saluran Terbuka
pada percobaan Pintu Air yaitu pada:
Hari, Tanggal : Jumat, 29 September 2023

Pukul : 13.45 – 14: 45 WITA

3.1.2 Tempat
Adapun tempat pelaksanaan praktikum Hidrolika dan Saluran
Terbuka pada percobaan Pintu Air yaitu di Laboratotium Teknik Kelautan,
Fakultas Teknik, Universitas Halu Oleo, Kota Kendari, Provinsi Sulawesi
Tenggara.

Gambar 3.1 Laboratorium Teknik Kelautan


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
3.2 Alat dan Bahan
3.2.1 Alat
Adapun alat yang digunakan dalam praktikum Hidrolika dan Saluran
Terbuka pada percobaan Pintu Air adalah sebagai berikut:
1) Basic Hydraulic Bench

Gambar 3.2 Basic Hydraulic Bench


( Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Basic Hydraulic Bench digunakan sebagai sarana unutk
mengeluarkan fluida (air) dari bak penampungan dan unutk mengukur
volume fluida (air).

2) Pintu Ukur Segi Empat (Ambang Lebar)

Gambar 3.3 Pintu Ukur Segi Empat


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Pintu Ukur Segi Empat, berfungsi sebagai tempat mengalirnya air dari
bak ukur.
3) Pintu Ukur Segitiga (Ambang Tajam)

Gambar 3.4 Pintu Ukur Segitiga


( Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Pintu Ukur Segitiga, berfungsi sebagai tempat mengalirnya air dari
bak ukur

4) Point Gauge

Gambar 3.5 Point Gauge


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Point Gauge, berfungsi mengatur ketinggian air dari pengukuran bak
ukur atau pengalir.
5) Stopwatch

Gambar 3.6 Stopwatch


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Stopwatch, berfungsi untuk mengukur waktu.

6) Kanebo atau Lap

Gambar 3.7 kanebo dan Lap


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Kanebo atau lap, berfungsi membersihkan alat yang telah digunakan.
7) Kamera

Gambar 3.8 Kamera


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Kamera, berfungsi untuk mengambil gambar alat dan bahan serta
lampiran.

8) Blanko Data dan Alat Tulis

Gambar 3.9 Alat Tulis


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)
Blanko data dan alat tulis, berfungsi untuk menulis data dari hasil
praktikum pada percobaan Pintu Air.
3.2.2 Bahan
Adapun bahan yang digunakan dalam praktikum Hidrolika dan
Saluran Terbuka pada percobaan Pintu Air adalah air:

3.3 Sketsa Alat Uji


3.3.1 Basic Hydraulic Bench
1
3

Gambar 3.10 Basic Hydraulic Bench


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)

Keterangan:
1. Bak penampung air, berfungsi sebagai tempat menampung air yang
mengalir dari bak pengalir
2. Pengatur Debit, berfungsi mengatur debit pada bak pengalir
3. Bak Pengalir, berfungsi sebagai jalur atau tempat mengalirnya air
4. Pengukur Volume, berfungsi untuk mengetahui kenaikan air
3.4 Visual Alat Uji

Gambar 3. 11 Alat Pemodelan Pintu Air


(Sumber: Kelompok 3 Sipil, 2023)

3.5 Prosedur Percobaan


Adapun prosedur percobaan dalam praktikum Hidrolika dan Saluran
Terbuka pada percobaan Pintu Air adalah sebagai berikut :
1. Memasang pintu yang hendak diamati pada posisi yang telah
ditetapkan.
2. Menyambungkan stop kontak Basic Hydraulic Bench ke sumber
listrik.
3. Memutar saklar pada bench dan menekan tombol power pada bench
dari off ke on.
4. Membuka katub debit pada bench yang dapat mengalirkan air dari bak
penampungan, sehingga melimpah ke pintu.
5. Mendiamkan beberapa menit hingga pengaliran menjadi konstan, dan
setelah muka air konstan, baru diadakan pengukuran tinggi muka air
menggunakan point gauge.
6. Menentukan volume air yang akan digunakan.
7. Mencatat waktu yang diperlukan untuk menampung volume air yang
di gunakan, untuk satu tiap volume air yang digunakan.
8. Untuk masing-masing pintu dilakukan perubahan debit sebanyak
sembilan kali.
9. Melakukan langkah 1-8 untuk bentuk pintu yang berbeda.

Anda mungkin juga menyukai