Anda di halaman 1dari 3

11/14/22, 2:30 PM Kuis Matematika ekonomi dan bisnis 1

NAMA :
KELAS :
Kuis Matematika ekonomi dan bisnis 1
8 Pertanyaan T ANGGAL :

1. Diketahui
P = { x | 5 < x < 25, x ⋲ bilangan prima }.
Q = { x | 4 < x < 14, x ⋲ bilangan ganjil }.
tentukan P ∩ Q, P - Q, Q - P!

2. Jika himpunan M = { 7, 8, 9 } dan N = { x, y, z, 5, 6, 7, 8, 9 }


T entukan himpunan O jika M ⊂ O, dan O ⊂ N dengan kondisi himpunan O merupakan
proper subset dari himpunan N dan himpunan M proper subset dari himpunan O!

https://quizizz.com/print/quiz/6371db617c9ef1001d26f4ed 1/3
11/14/22, 2:30 PM Kuis Matematika ekonomi dan bisnis 1

3. Carilah hasil kali cartesius dari himpunan-himpunan berikut:


S1 = {a, b, c}, S2 = {1, 2, 3}, S3 = {4, d}
a) S1 x S3
b) S1 x S2
c) S1 x S2 x S3

4. Sebuah kotak berisi ada 6 jenis bola. Dari 6 bola itu ada 3 bola sepak, 2 bola basket, dan 1
bola voli. Jika jika bola-bola itu disusun teratur dalam sebaris, berapakah banyak susunan
yang bisa dibuat?

5. Seorang karyawan di supermarket terkenal ingin membuat pembeli lebih tertib dan tidak
menyerobot antrian di kasir. Ia akan menyusun nomor antre yang terdiri dari tiga angka.
Apabila nomor antrian tersebut tidak memiliki angka yang sama yang dibentuk dari angka
0, 1, 2, 3, maka ada berapa banyak cara pilihan nomor antrian yang dapat dibuat karyawan
tersebut?

https://quizizz.com/print/quiz/6371db617c9ef1001d26f4ed 2/3
11/14/22, 2:30 PM Kuis Matematika ekonomi dan bisnis 1

6. Seorang siswa berprestasi sering mendapatkan piala kejuaraan. Sampai saat ini, siswa
tersebut mempunyai 12 buah piala yang ingin diletakkannya pada rak susun dua. Apabila
pada rak tersebut hanya bisa menampung 5 buah piala pada bagian bawah, ada berapa
banyak cara yang dapat dipilih siswa tersebut untuk bisa menentukan piala mana saja
yang ada di bawah?

7. Adik kebingungan ketika diminta ibu memilih 3 buah kue di toko. Sebab, di toko tersebut
ada 15 pilihan jenis kue yang semuanya lucu. Adik ingin membeli kue-kue yang berbeda,
sehingga banyak cara yang bisa dilakukan adik dalam memilih kue tersebut adalah..

8. Banyak susunan kata yang dapat dibentuk dari kata DINAYA adalah…

https://quizizz.com/print/quiz/6371db617c9ef1001d26f4ed 3/3

Anda mungkin juga menyukai