Anda di halaman 1dari 3

Remedial KD. 3.

1. Apa saja yang di pelajari pada materi Perencanaan usaha makanan awetan dari bahan
pangan hewani?
Jawab:
a. Ide dan peluang usaha
b. Sumber daya yang di butuhkan
c. Resiko usaha
d. Administrasi dan pemasaran
e. Rencana usaha manan awetan
2. Sebutkan 10 contoh makanan awetan dari bahan pangan hewani
Jawab:
a. Dendeng e. udang ebi
b. Ikan asin f. mentega
c. Sosis g. kornet
d. Keju h. nuget ayam/ikan
e. Bakso i. telur asin
3. Sebutkan 5 kriteria peluang usaha yang baik!
a. Permintaan yang nyata
b. Pengembalian infestasi
c. Kompetitif
d. Mencapai tujuan
e. Ketersediaan sumber daya dan keterampilan
4. Sebutkan 6 sumberdaya yang dibutuhkan dalam hal kegiatan penunjang perencanaan usaha!
Jawab:
a. Man (manusia)
b. Money ( uang)
c. Material (bahan)
d. Machnine (mesin)
e. Method ( metode)
f. Market (pasar)
5. Apa yang dimaksud produk makanan awetan?
Jawab:
Produk makanan dan minuman yang sudah mengalami proses pengolahan sehingga
mempunyai keawetan yang lebih tinggi.
Remedial Kd.3.8
1. Apa saja yang di pelajari pada materi system pengolahan makanan awetan dari bahan pangan
hewani?
Jawab”
a. Jenis dan karakteristik makanan awetan hewani
b. Alat pengolahan makanan awetan hewani
c.Teknik pengolahan makanan awetan hewani
d. Tahap proses makanan awetan hewani
e. Jenis dan kegunaan bahan kemas makanan awetan hewani
f. Syarat pengemasan dan pelabelan makanan awetan hewani

2. Mengapa pengawetan makanan dapat meningkatkan kuwalitas produk?


Jawab:
Pengwet makanan mencegah pertumbuhan mikroorganisme pembusuk sehinggah
memperpanjang masa simpan

3. Apa yang dimaksud peralatan pengolahan makanan awetan?


Jawab:
Yaitu berbagai benda atau perkakas yang digunakan untuk mengolah suatu masakan
sehingga bahan makanan itu bisa menjadi lebih lama

4. Terbuat dari apakah alat/perkakas yang di gunakan untuk mengolah suatu makanan?
Jawab:
Baja, stainless steel,alumunium, tembaga, kayu dan karet

5. Sebutkan 5 cara pengawetan makanan!


Jawab:
a. Pendinginan
b. Pengasapan
c. Pengalengan
d. Pengeringan
e. Penggaraman

Remedial KD. 3.9

1. Apa yang dimaksud dengan biaya?


Jawab:
Biaya adalah seluruh pengorbanan yang dikeluarkan untuk berjalannya kegiatan usaha dan
dapat diukur dengan satuan uang
2. Apa yang dimaksud biaya tetap dan berikan contoh !
Jawab:
Biaya tetap adalah biaya yang dikeluarkan dalam besaran yang tetap atau stabil. Contohnya
gaji karyawana/pegawai
3. Apa yang di maksud biaya variable, berikan contoh!
Jawab:
Biaya variable adalah biaya yang bedarannya berubah ubah tergantung pada volume
kegiatan,misalnya biaya bahan baku, biaya tenaga kerja dan biaya overhead
4. Apa yang dimaksud laporan laba rugi!
Jawab:
Yaitu salah satu laporan keuangan yang memberi gambaran atau informasih apakah
perusahaan pada periode tersebut memperoleh laba atau rugi
5. Apa yang dimaksud harga pokok penjualan (HPP)?
Jawab:
Yaitu istilah yang digunakan pada akuntansi keuangan dan pajak untuk menggambarkan
biaya langsung yang timbul dari barang yang di produksi dan dijual dalam kegiatan bisnis.

Remedial KD 3.10

1. Apa saja yang di pelajari pada materi system pemasaran produk


Jawab:
a. mengenal konsumen dan pesaing
b. Strategi pemasaran
c. Rencana pemasaran
d. Media pemasaran
2. Apa yang dimaksud dengan konsumen?
Jawab:
Konsumen adalah setiap oaring pemakai barang/jasa yang tersedia dalam masyarakat
baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain atau makhluk hidup lain dan tidak
untuk di perdagangkan
3. Apa yang dimaksud dengan pemasaran?
Jawab:
Pemasaran adalah suatu proses sosial dimana individu dan kelompok mendapatkan hal
yang mereka butuhkan dan mereka inginkan dengan menciptakan dan mempertahankan
produk

4. Apa yang dimaksud pesing?


Jawab:
perusahaan lain yang menghasilkan atau menjual barang yang sama atau mirip dengan
produk yang ditawarkan

5. Apa yang dimaksud media pemasaran sebutkan 5 contohnya!


Jawab:
Yaitu media yang di gunakan untuk memasarkan atau mempromosikan sebuah produk
a. Mouth to mouth
b. Media cetak
c. Media elektronik
d. Media sosial
e. Pameran/bazar

Anda mungkin juga menyukai