Anda di halaman 1dari 6

Soal

Analisa Kredit
Soal
Pofile Perusahaan

IDENTITAS
NAMA : BOB RADIT
ALAMAT : JL. WIJAYA , JAKARTA SELATAN
BENTUK BADAN USAHA : PERSEROAN
NAMA PERUSAHAAN : PT. RETAIL ARGO
BIDANG USAHA : RETAIL HASIL PERTANIAN

SURAT LEGALITAS USAHA


SIUP : 025/03-12/PM/XII/14
TDP : 21.13365.890 BERLAKU S/D DESEMBER 2030
NPWP : 5.147.757.9-58

JUMLAH TENAGA KERJA


PIMPINAN : 1 ORANG
WAKIL PIMPINAN : 1 ORANG
TENAGA ADMINISTRASI : 4 ORANG
TENAGA PELAKSANA LAPANGAN : 20 ORANG
BURUH HARIAN : 50 ORANG

1
Soal
RIWAYAT PERUSAHAAN :

1) Usaha tersebut telah berjalan selama 10 tahun dan sampai sekarang ini masih berjalan
2) Pemasok utama dari para petani, pedagang hasil bumi di daerah Cianjur, Karawang dan sekitarnya
3) Pembeli dari perwakilan Lotemart, Carefour dan Hypermart, sedangkan untuk hasil pertanian lainnya
pembeli dari Lampung, Bandung dan Surabaya
4) Harga jual barang untuk tembakau menurut harga pasaran dan standar pabrik, sedangkan hasil bumi
menurut harga pasar.
5) Persaingan usaha ada tetapi langganan (pembeli) yang bersangkutan telah melakukan transaksi
cukup lama sehingga dirasa tidak akan mempengaruhi kelangsungan usaha perusahaan.
6) Kepercayaan pemasok dan langganan sangat baik terhadap yg bersangkutan, order dan kewajiban
selalu dipenuhi.
7) Selama berhubungan dengan bannk tidak menarik Cek/ Bilyet Giro kosong dan tidak termasuk dalam
kredit macet.
8) Jaminan yg diberikan berupa :
➢ Tanah dan Bangunan seluas 10,000 m2 senilai 150,000,000
➢ Tanah seluas 15,500 m2 senilai 250,000,000
Diperkirakan omzet penjualan akan meningkat naik sebesar 25% dari rata2 penjualan dua tahun terakhir
2
PT. RETAIL ARGO
NERACA

2014 2015
AKTIVA LANCAR
KAS 25,000.00 30,000.00
PIUTANG USAHA 85,000.00 65,000.00
PERSEDIAAN 100,000.00 125,000.00
SUB-TOTAL 210,000.00 220,000.00
AKTIVA TETAP
TANAH 150,000.00 150,000.00
BANGUNAN 60,000.00 60,000.00
KENDARAAN 220,000.00 350,000.00
INVENTARIS 15,000.00 25,000.00
PENYUSUTAN - 5,000.00 - 9,000.00
SUB-TOTAL 440,000.00 576,000.00
JUMLAH AKTIVA 650,000.00 796,000.00

HUTANG LANCAR
HUTANG BANK -
HUTANG USAHA 105,000.00 98,000.00
SUB-TOTAL 105,000.00 98,000.00
HUTANG JK.PANJANG - -
MODAL
MODAL - ABDURRAHMAN 400,000.00 400,000.00
LABA 145,000.00 298,000.00
SUB-TOTAL 545,000.00 698,000.00
JUMLAH PASIVA 650,000.00 796,000.00
3
PT. RETAIL ARGO

LABA RUGI

2014 2015

PENJUALAN 1,000,000.00 1,300,000.00

RETUR PENJUALAN 75,000.00 95,000.00

PENJUALAN NETTO 925,000.00 1,205,000.00

HPP 500,000.00 765,000.00

LABA KOTOR 425,000.00 440,000.00

BIAYA OPERATIONAL & ADMIN

BIAYA PENJUALAN 75,000.00 63,000.00

BIAYA ADMIN 65,000.00 55,000.00

BIAYA PENYUSUTAN 5,000.00 5,000.00

BIAYA LAIN2 30,000.00 10,000.00

BIAYA PRIBADI 100,000.00 3,000.00

SUB TOTAL 275,000.00 136,000.00

LABA SEBELUM PAJAK 150,000.00 304,000.00

PAJAK 20% 5,000.00 6,000.00

LABA SETELAH PAJAK 145,000.00 298,000.00


4
Pertanyaan

1. BUATLAH ANALISA KREDIT NYA

2. BERAPA KREDIT REKOMENDIR DAN BUATLAH


USULANNYA

Anda mungkin juga menyukai