Anda di halaman 1dari 3

MARI BERLATIH ILMU PENGETAHUAN ALAM DAN SOSIAL

SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2023 / 2024

Nama : ................................................ No. Presensi : ................................................


Hari/ Tanggal : ……………………………… Kelas : ………………………………

Note :
1. Berdoalah dahulu sebelum kamu mulai mengerjakan soal!
2. Isilah data keterangan diatas!
3. Bacalah dengan teliti soal yang akan kamu kerjakan!
4. Kerjakan dahulu soal-soal yang kamu anggap paling mudah!
5. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum kamu serahkan kepada Bapak/Ibu Guru!
6. Soal-soal berikut ini hanyalah sebagai salah satu sarana berlatih sebelum menghadapi ujian dan
bukanlah soal ujian yang sebenarnya. Jika ada kesamaan atau kemiripan hal tersebut hanya
kebetulan saja.

BAB I : TUMBUHAN SUMBER KEHIDUPAN DI BUMI

1. Fungsi akar adalah ….


2. Jelaskan yang dimaksud dengan akar tunggang dan akar serabut! Gambarkan kedua akar tersebut!
3. Berikan masing-masing 3 contoh tumbuhan berakar tunggang dan tumbuhan berakar serabut!
4. Jelaskan masing-masing fungsi bagian tubuh tumbuhan!
5. Tuliskan macam-macam bentuk daun berdasarkan susunannya! Gambarkan macam-macam bentuk daun
tersebut!
6. Zat hijau daun disebut ….
7. Bunga merupakan alat perkembangbiakan secara ….
8. Tuliskan 3 manfaat tumbuhan bagi manusia!
9. Tuliskan bahan-bahan yang dibutuhkan untuk fotosintesis!
10. Jelaskan proses terjadinya fotosintesis!
11. Zat yang dihasilkan dari proses fotosintesis adalah ….
12. Berikan 3 contoh tumbuhan yang menyimpan cadangan makanannya di akar!
13. Jelaskan yang dimaksud dengan bunga sempurna dan bunga tidak sempurna! Dan berikan masing-
masing contoh bunga sempurna dan tidak sempurna!
14. Tuliskan 3 cara biji menyebar!Jelaskan yang dimaksud dengan proses penyerbukan!
15. Tuliskan contoh perkembangbiakan secara vegetatif alami dan vegetative buatan!
16. Jelaskan cara mencangkok!

BAB II : WUJUD ZAT DAN PERUBAHANNYA

17. Jelaskan yang dimaksud dengan materi (Zat)!


18. Banyaknya zat dari suatu benda disebut ….
19. Nilai massa suatu benda menggunakan satuan ….
20. Jelaskan yang dimaksud dengan volume!
21. Satuan volume dinyatakan dalam ….

@created by Awalya Meyta R. (2023)

Dibuat hanya untuk kalangan sendiri. Dilarang disebarluaskan untuk umum.


22. Tuliskan ciri-ciri dari zat padat, zat cair, dan zat gas!
23. Tuliskan masing-masing 3 contoh zat padat, zat cair, dan zat gas!
24. Jelaskan yang dimaksud proses perubahan wujud berikut ini:
• Membeku • Menguap
• Mencair • mengembun
• Mengkristal
25. Berikan masing-masing contoh proses perubahan wujud benda!

BAB III : GAYA DI SEKITAR KITA

26. Tarikan atau dorongan yang diberikan pada suatu benda disebut dengan ….
27. Perhatikan gambar berikut ini!
Jelaskan macam-macam gaya yang bekerja pada kegiatan tersebut!

28. Jelaskan yang dimaksud dengan :


• Gaya otot • Gaya listrik • Gaya mesin
• Gaya gesek • Gaya magnet
• Gaya pegas • Gaya gravitasi
29. Berikan masing-masing contoh gaya!
30. Apa sajakah pengaruh yang ditimbulkan gaya terhadap suatu benda? Berikan contohnya masing-masing!
31. Jelaskan yang dimaksud dengan magnet!
32. Magnet memiliki dua kutub yaitu ….
33. Jelaskan apa yang terjadi jika kutub senama didekatkan! Dan jelaskan pula jika kutub tidak senama
didekatkan!
34. Jelaskan yang dimaksud dengan medan magnet!
35. Tuliskan sifat-sifat magnet!
36. Tuliskan 3 contoh benda yang dapat ditarik magnet!

BAB IV : MENGUBAH BENTUK ENERGI

37. Kemampuan untuk melakukan usaha atau perubahan disebut ….


38. Energi panas (kalor) terbesar adalah ….
39. Berikan 2 contoh sumber energi gerak!
40. Tuliskan kepanjangan dari :
• PLTA, • PLTN, • PLTB,
• PLTU, • PLTD, • PLTS
41. Benda yang bergetar akan menghasilkan energi ….
42. Jelaskan yang dimaksud dengan energi kimia! Berikan contoh sumber energi kimia!
43. Jelaskan yang dimaksud dengan energi potensial! Berikan contoh sumber energi potensial!

@created by Awalya Meyta R. (2023)

Dibuat hanya untuk kalangan sendiri. Dilarang disebarluaskan untuk umum.


44. Jelaskan yang dimaksud dengan transformasi energi!
45. Mesin atau motor yang rodanya berbentuk baling-baling disebut ….
46. Jelaskan yang dimaksud dengan energi kinetik!
47. Energi apa saja yang termasuk energi kinetik?
48. Perubahan energi Cahaya menjadi energi kimia terdapat dalam proses ….
49. Tuliskan 3 contoh-contoh perilaku hemat energi!
50. Jelaskan yang dimaksud dengan energi alternatif!
51. Tuliskan kegiatan yang memanfaatkan perubahan bentuk energi. Berikan 3 contoh kegiatan sehari-hari
yang memanfaatkan perubahan bentuk energi! Jelaskan bentuk transformasi energinya!

===== GOOD LUCK =====

@created by Awalya Meyta R. (2023)

Dibuat hanya untuk kalangan sendiri. Dilarang disebarluaskan untuk umum.

Anda mungkin juga menyukai