Anda di halaman 1dari 5

TUGAS PRAKTIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

“Form Bahaya di Tempat Kerja”


Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memenuhi Tugas
pada Mata Kuliah Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Disusun Oleh:
Melia Anugrah Anggraieni
2B/P1337433120100

Dosen Pengampu:
1. Dr. Djamaludin Ramlan, SKM., M.Kes
2. Yulianto, BE, S.Pd., M. Kes

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG
JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
PRODI SANITASI PROGRAM DIPLOMA TIGA
TAHUN 2022
Form Bahaya di Tempat Kerja
Unit Jenis
No Lokasi Bahaya Sumber Bahaya Jenis Bahaya
Kerja Kegiatan
1. Sebelah Utara, dekat Bagian Menjahit Tertusuk jarum jahit Jarum jahit Bahaya mekanis yang
dengan Ruang Desain Produksi disebabkan oleh jarum jahit
Menjahit Tergores oleh mesin Mesin Jahit Bahaya mekanis yang
jahit disebabkan oleh tajamnya
mesin jahit
Menjahit Gangguan pendengaran Kebisingan hasil Bahaya fisik berupa gangguan
kegiatan menjahit pendengaran karena intensitas
suara yang tinggi dan selama
terus-menerus.
Menjahit Pegal pada leher Menunduk dengan Bahaya ergonomi yang
waktu yang lama pada disebabkan karena sikap kerja
saat bekerja yang tidak sesuai yaitu
menunduk dengan jangka
waktu yang lama pada saat
bekerja
Menjahit Pegal pada punggung Sikap duduk yang Bahaya ergonomi yang
kurang sesuai disebabkan karena sikap kerja
yang tidak sesuai yaitu
menunduk dengan jangka
waktu yang lama sehingga
punggung tidak diistirahatkan
dengan cara bersandar pada
sandaran kursi.
Menjahit Sakit pada mata Kurang/berlebihannya Bahaya fisik karena intensitas
intensitas cahaya cahaya yang kurang/berlebih
menjadikan mata sering
berkontraksi untuk memastikan
ketelitian hasil jahitan
Menjahit Pegal pada kaki Penggunaan mesin Bahaya mekanis yang
jahit manual disebabkan karena peralatan
kerja yang masih kurang
memadai karena masih
mengandalkan tenaga manual
(mesin jahit manual)
Menjahit Pegal pada tangan Menjahit secara terus Bahaya fisiologis dikarenakan
menerus beban kerja yang tidak sesuai
seperti durasi kerja yang cukup
panjang dan beban kerja yang
berat namun hanya diberikan
sedikit waktu untuk
beristirahat.
Menggunting Jari tertusuk oleh Gunting kain Bahaya mekanis yang
gunting disebabkan oleh alat kerja yaitu
gunting kain
Menggunting Tangan/jari tergores Gunting kain Bahaya mekanis yang
oleh gunting disebabkan oleh alat kerja yaitu
gunting kain.
Menggunting Pegal pada jari-jari Gunting kain Bahaya mekanis yang
seperti jempol dan disebabkan oleh alat kerja yaitu
telunjuk gunting kain.
Menyetrika Terkena panas akibat Setrika Bahaya mekanis yang
bersentuhan dengan disebabkan oleh alat kerja yaitu
setrika setrika
Menyetrika Dehidrasi Uap Setrika Bahaya fisik karena suhu
tempat kerja yang panas
Menyetrika Tersetrum listrik Kabel/listrik Bahaya mekanis yang
disebabkan karena konsletnya
listrik pada kabel
Menyetrika Pegal pada tangan Menyetrika secara Bahaya fisiologis karena beban
terus menerus kerja yang tidak sesuai seperti
durasi kerja yang cukup
panjang dan beban kerja yang
berat namun hanya diberikan
sedikit waktu untuk
beristirahat.
Menyetrika Pegal pada leher Menunduk dengan Bahaya ergonomi yang
jangka waktu yang disebabkan karena sikap kerja
lama yang tidak sesuai yaitu
menunduk dengan jangka
waktu yang lama pada saat
bekerja

Anda mungkin juga menyukai