Anda di halaman 1dari 25

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Supervisi adalah proses pembimbingan guru dalam meningkatkan kemampuan
profesionalnya agar dapat meningkatkan mutu proses dan hasil belajar siswa. Melalui
supervisi kepala sekolah dapat membantu guru dalam memecahkan maslah-masalah yang
dihadapi terkait dengan pembelajaran. Dengan demikian supervisi akademik amatlah penting
dilaksanakan sebagi suatu upaya penjaminan mutu pembelajaran di tingkat satuan
pembelajaran.
Dalam permendiknas No. 19 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Pendidikan dinyatakan
bahwa kepala sekolah sebagai pemimpin lembaga wajib melaksanakan supervisi
pembelajaran. Dalam standar pelayanan minimal pendidikan dasar dinyatakan bahwa
supervisi pembelajaran dilaksanakan minimal dua kali dalam satu semester terhadap masing-
masing guru.
Oleh karena itu, setiap satuan pendidikan perlu menyusun program supervisi di awal
tahun ajaran. Program tersebut dapat dijadikan pedoman dalam pelaksanaan supervisi
akademik

B. Dasar Hukum
1. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi
2. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 13 Tahun 2007 Tentang Standar
Kualifikasi dan Kompetensi Kepala Sekolah
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 19 Tahun 2007 Tentang Standar
Pengelolaan
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 41 Tahun 2007 Tentang Standar Proses
5. Peraturan Pemerintah No. 17 Th. 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan;
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI No. 19 Th. 2007 tentang Standar Pengelolaan
Sekolah;
7. Permendiknas No. 24 tahun 2008 tentang Standar Tenaga Administrasi Sekolah
8. Permendiknas No. 25 tahun 2008 tentang Standar Tenaga Perpustakaan
9. Permenpan No. 16 Tahun 2009 Tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kredit
10. Permendiknas No. 39 tahun 2009 tentang Pemenuhan Beban Kerja Guru dan Pengawas
11. Permendiknas No. 35 tahun 2010 tentang Peetunjuk Teknis Jabatan Fungsional Guru dan
Angka Kredit
12. Permendikbud No. 20 tahun 2016 tentang Standar Kelulusan
13. Permendikbud No. 21 tahun 2016 tentang Standar Isi
14. Permendikbud No. 22 tahun 2016 tentang Standar Proses

1
C. Tujuan supervisi
1. Meningkatkan kompetensi guru dalam merencanakan dan melaksanakan proses
pembelajaran di kelas.
2. Meningkatkan manajemen dan administrasi guru kelas maupun guru mata pelajaran.
3. Meningkatkan layanan profesionalisme guru kepada peserta didik
4. Mengevaluasi kinerja guru dan BK dalam rangka pembinaan guru.
5. Mengevaluasi kinerja wakil kepala sekolah
6. Mengevaluasi kinerja tenaga kependidikan
7. Mengevaluasi kinerja tenaga laboratorium
8. Mengevaluasi kinerja tenaga perpustakaan dan UKS

D. Manfaat Supervisi
1. Pelaksanaan program di sekolah dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan.
2. Peningkatan mutu guru semakin lama semakin baik
3. Lingkungan belajar di sekolah menjadi semakin baik yang pada gilirannya kualitas
sekolah menjadi semakin baik pula.
4. Sebagai umpan balik bagi guru untuk perbaikan dimasa yang akan datang.
5. Sebagai pendorong kinerja tenaga kependidikan, laboran, pustakawan dan perawat UKS
agar lebih baik dalam melayani peserta didik dan guru

2
BAB II
PELAKSANAAN SUPERVISI
A. Objek Supervisi

Yang menjadi objek supervisi adalah:


1. Guru Mata Pelajaran, diantaranya :
NO NAMA GURU MATA PELAJARAN

1 HARI SOEGIHARTINI, Dra B. INGGRIS

2 MOKH. AGUS SALIM, S.Pd. M.Pd MATEMATIKA

3 Dra ELOK SRI WAHYUNI SEJARAH

4 Drs SAIFUL ANWAR, M.Pd.I PEND. AGAMA ISLAM

5 Dra. LIES MUHSHONATI B. INGGRIS

6 SOLIKHATININGSIH, S.Pd., M.Si KIMIA

7 SRIATI LISTYORINI, S.Pd BIOLOGI

8 HENDRO WIDODO, S.Pd, M.Pd PENJASKES

9 NURIL BADRI, S.Pd FISIKA

10 SYIFA'ULIYAH, M.Pd MATEMATIKA

11 SLAMET HARIADI, S.Pd B. INGGRIS

12 SUPRAPTI, S.Si FISIKA

13 Dra SOEGIANY, S.Pd., M.Pd B. INDONESIA

14 ISMAIL, S.Pd., MM PKn

15 MASRURIL INDRA IKA. N, S.Sos SOSIOLOGI

16 ROHADI, S.Pd SENI BUDAYA

17 SUHARTONO, S.Pd, M.M SENI BUDAYA

18 KUSARIF PRIHAMBODO, S.Pd FISIKA

19 MUKTI RAHAYU, S.Pd FISIKA

20 Dra. SRI ENDAH DWI ASTUTI PKn

21 LULUK FAJRIYAH, S.Pd B. INGGRIS

22 ABDUL KHOLIQ, S.Pd FISIKA

23 CHRYSTINA YUNIARTI, S.Pd KIMIA

24 ALIYATUL MUHASSHONAH, S.S., M.Pd BAHASA INDONESIA

25 SUPRIANTO, SPd GEOGRAFI

26 BAGUS AMROZI, S.Pd MATEMATIKA

27 FERIYANTO, S.Pd, M.Pd MATEMATIKA

28 SUPRIHATININGSIH, S.Pd., M.Pd PKn

29 DURROTUS SANIYAH, S.Pd BIOLOGI

30 Drs AGUS MULYONO GEOGRAFI

31 EVIN ASMIRA, S.Sos., S.Pd., M.Pd BAHASA INGGRIS

32 RIDWAN, S.Pd MATEMATIKA


3
33 FARID FAZUL ADHIM, S.Sos ANTROPOLOGI

34 drh LINTO PURWO BIOLOGI

35 ZICO ALIANDU SUKRISNO, S.Pd SENI BUDAYA

36 FITRIYAH RETNO WULAN, S.Pd BAHASA JEPANG

37 DEVIANA KUSUMAWATI, S.Pd BAHASA JERMAN

38 Dra JUNY PUDJI KARJASTUTI KIMIA

39 NOVIE KHRISTYOWATI, S.Pd EKONOMI

40 NOVI HARDIANI, SS BAHASA JEPANG

41 TRIBUANANINGRUM PURWITA S., S.Pd BIOLOGI

42 SUDIARNO, S.Pd. BIOLOGI

43 MUKHAMMAD AL AMIN, S.Pd PJOK

44 RENI LEILIAWATI, S.Pd BAHASA JAWA

45 FAHRUN WULANDARI, S.Pd BAHASA JAWA

46 MUHAMMAD RIYANTO, S.Pd SEJARAH

47 DEBI RULI SANDI, S.Pd EKONOMI

48 ATIK HAFIDHOH, S.Pd.I PEND. AGAMA ISLAM

49 KHAIRUL ANWAR, S.PdI. M.Pd PEND. AGAMA ISLAM

50 TATTAQUN CAHYO, S.Pd MATEMATIKA

51 SEFRINDA AVRISCA RASCALIA, S.Pd GEOGRAFI

52 IMAM ROSADI, S.Pd MATEMATIKA

53 RIDHA ROHMANIA, M.Pd MATEMATIKA

54 IZZATUL LAILIYAH, S.Pd, M.Si KIMIA

55 UZWANUS NUR ROKHMAN, S.Pd SEJARAH

56 SUGIARTO, S.Pd PJOK

57 LILIS SURYANI, S.Pd BAHASA INDONESIA

58 MUHAMMAD ZAIN ISA ANSORI, S.Pd. BAHASA INDONESIA

59 BREKLEN RISAL ARY WIBOWO, S.Pd PJOK

60 INDAH PUTRI RAHMANDARI, S.Pd BAHASA INDONESIA

61 DIDIK HERMAWANTO, S.Pd BAHASA MANDARIN

2. Guru BK
NO NAMA BK
1. Drs PURWOKO HADIWASITO, MM BKTI
2. SULKAN, S.Pd BKTI
3. EDY SUCAHYONO, S.Psi BK
4. INTAN NURMAWADDAH, S.Psi BK
5. BRYAN INGWIE PRASETYO, S.Pd BK
6. RAJ. RIZKY WULAN AMALIA, S.Pd BK

4
3. Wakil Kepala Sekolah
4. Tenaga Kependidikan
5. Tenaga laboratorium
6. Tenaga perpustakaan
7. Tenaga UKS

B. Jadwal Supervisi
Kegiatan supervisi akademik oleh kepala sekolah dilaksanakan sesuai dengan jadwal
Penilaian Kinerja Guru (PKG) tahun ajaran 2021/2022. Kegiatan supervisi akademik
didahului oleh analisi kegiatan PKB guru yang telah dilaksanakan tahun sebelumnya.
Kegiatan supervisi dilakukan sesuai dengan jadwal pelajaran yang dimiliki guru mata
pelajaran pada tiap-tiap kelas tertentu. Sebelum melakukan pengamatan di dalam kelas,
terlebih dahulu dilakukan supervisi terhadap perangkat pembelajaran guru, kemudian
menentukan hari, tanggal dan kelas dimana supervisi kelas akan dilaksanakan.
Bagi guru BK, wakil kepala sekolah, tenaga kependidikan, tenaga laboratorium,
tenaga perpustakaan dan tenga UKS jadwal disusun berdasarkan pekan menyesuaikan
kegiatan kepala sekolah bukan berdasarkan hari.

C. Instrumen dan Cara Pengumpulan Data


Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah instrument yang digunakan pada
proses Penilaian Kinerja Guru (PKG). Hal ini dilakukan karena proses PKG juga bertujuan
untuk melakukan suvervisi kepada guru. Proses PKG juga melalui tahapan pendahuluan,
pengamatan di kelas dan evaluasi.
Adapun instrumen yang digunakan dalam proses suvervisi adalah sebagaimana
terlampir.

D. Teknik Analisis Data


Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis secara kualitatif dan kuantitatif.
Analisis kualitatif digunakan dengan cara melihat langsung kegiatan belajar mengajar guru di
kelas. Sedangkan teknik analisis kuantitatif digunakan untuk mengolah hasil instrument
suvervisi guru.

E. Prosedur Supervisi
Prosedur supervisi klinis berlangsung dalam suatu proses berbentuk siklus terdiri dari
tiga tahap yaitu: tahap pendahuluan, tahap pengamatan dan tahap evaluasi. Pada tahap
pendahuluan, kepala sekolah dan guru bersama-sama membicarakan rencana tentang materi
observasi yang akan dilaksanakan. Pada tahap berikutnya guru melatih kemampuan mengajar
berdasarkan komponen keterampilan yang telah disepakati dalam pertemuan pendahuluan.
Kepala sekolah mengamati dan mencatat atau merekam tingkah laku guru ketika mengajar

5
berdasarkan komponen keterampilan yang diminta oleh guru untuk direkam. Kepala sekolah
dapat juga mengadakan observasi dan mencatat tingkah laku siswa di kelas serta interaksi
antara guru dan siswa. Sebelum tahap pertemuan balikan dilaksanakan, kepala sekolah
mengadakan analisis pendahuluan terhadap rekaman observasi yang dibuat. Kepala Sekolah
harus mengusahakan data yang obyektif, menganalisis dan menginterpretasikan secara
kooperatif dengan guru tentang apa yang telah berlangsung dalam mengajar. Hal ini perlu
sebagai rujukan dan pedoman terhadap proses pembinaan dan peningkatan kemampuan
profesionalisme guru selanjutnya dalam bidang tersebut.
Dalam proses evaluasi terhadap berbagai cara pemecahan yang mungkin dilakukan,
setiap alternatif pemecahan dipelajari kemungkinan keterlaksanaannya dengan cara
mempertimbangkan faktor-faktor peluang yang dimiliki seperti fasilitas dan kendala yang
mungkin dihadapi. Alternatif pemecahan masalah yang terbaik adalah alternatif yang paling
mungkin dilakukan, dalam arti lebih banyak faktor-faktor pendukungnya dibandingkan
dengan kendala yang dihadapi selain memiliki nilai tambah yang paling besar bagi
pengingkatan mutu proses dan hasil belajar siswa.

6
BAB III HASIL
SUPERVISI

A. Keterlaksanaan jadwal
Berdasarkan jadwal yang telah disusun atau diprogramkan sebelumnya bahwa dalam
pelaksanaan yang sesuai dengan jadwal mencapai 100 % (artinya sumua guru yang
berjumlah
27 orang telah mengikuti kegiatan supervisi yang direncanakan oleh kepada sekolah). Adapun
pelaksanaan supervisi akademik oleh kepala sekolah yang telah berjalan adalah sebagai
berikut.

1. Hasil kegiatan pemantauan proses pembelajaran

NO TANGGAL NAMA GURU YANG TAHAP YANG DILAKUKAN


PEMANTAUAN DIPANTAU
1 04 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
HARI SOEGIHARTINI, Dra
2021 penilaian hasil belajar
2 Perencanaan, pelaksanaan, dan
28 Oktober 2021 MOKH. AGUS SALIM, S.Pd.
M.Pd penilaian hasil belajar
3 04 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
Dra ELOK SRI WAHYUNI
2021 penilaian hasil belajar
4 Perencanaan, pelaksanaan, dan
04 Oktober 2021 Drs SAIFUL ANWAR, M.Pd.I
penilaian hasil belajar
5 Perencanaan, pelaksanaan, dan
19 Oktober 2021 Dra. LIES MUHSHONATI
penilaian hasil belajar
6 04 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
SOLIKHATININGSIH, S.Pd.,
2021 M.Si penilaian hasil belajar
7 Perencanaan, pelaksanaan, dan
24 Oktober 2021 SRIATI LISTYORINI, S.Pd
penilaian hasil belajar
8 Perencanaan, pelaksanaan, dan
07 Oktober 2021 HENDRO WIDODO, S.Pd,
M.Pd penilaian hasil belajar
9 02 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
NURIL BADRI, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
10 Perencanaan, pelaksanaan, dan
14 Oktober 2021 SYIFA'ULIYAH, M.Pd
penilaian hasil belajar
11 12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
SLAMET HARIADI, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
12 Perencanaan, pelaksanaan, dan
18 Oktober 2021 SUPRAPTI, S.Si penilaian hasil belajar

7
13 12 November Dra SOEGIANY, S.Pd., M.Pd Perencanaan, pelaksanaan, dan

8
NO TANGGAL NAMA GURU YANG TAHAP YANG DILAKUKAN
PEMANTAUAN DIPANTAU
2021 penilaian hasil belajar
27 September Perencanaan, pelaksanaan, dan
14 ISMAIL, S.Pd., MM
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
15 29 Oktober 2021 MASRURIL INDRA IKA. N,
S.Sos penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
16 24 Oktober 2021 ROHADI, S.Pd
penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
17 SUHARTONO, S.Pd, M.M
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
18 28 Oktober 2021 KUSARIF PRIHAMBODO,
S.Pd penilaian hasil belajar
05 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
19 MUKTI RAHAYU, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
20 21 Oktober 2021 Dra. SRI ENDAH DWI
ASTUTI penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
21 21 Oktober 2021 LULUK FAJRIYAH, S.Pd
penilaian hasil belajar
11 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
22 ABDUL KHOLIQ, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
23 26 Oktober 2021 CHRYSTINA YUNIARTI,
S.Pd penilaian hasil belajar
10 November ALIYATUL Perencanaan, pelaksanaan, dan
24 MUHASSHONAH, S.S.,
2021 M.Pd penilaian hasil belajar
16 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
25 SUPRIANTO, SPd
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
26 08 Oktober 2021 BAGUS AMROZI, S.Pd
penilaian hasil belajar
23 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
27 FERIYANTO, S.Pd, M.Pd
2021 penilaian hasil belajar
03 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
28 SUPRIHATININGSIH, S.Pd.,
2021 M.Pd penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
29 DURROTUS SANIYAH, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
30 14 Oktober 2021 Drs AGUS MULYONO
penilaian hasil belajar

31 21 Oktober 2021 EVIN ASMIRA, S.Sos., S.Pd., Perencanaan, pelaksanaan, dan


M.Pd

8
NO TANGGAL NAMA GURU YANG TAHAP YANG DILAKUKAN
PEMANTAUAN DIPANTAU
penilaian hasil belajar
16 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
32 RIDWAN, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
33 28 Oktober 2021 FARID FAZUL ADHIM,
S.Sos penilaian hasil belajar
27 OPktober Perencanaan, pelaksanaan, dan
34 drh LINTO PURWO
2021 penilaian hasil belajar
19 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
35 ZICO ALIANDU
2021 SUKRISNO, S.Pd penilaian hasil belajar
09 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
36 FITRIYAH RETNO WULAN,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
37 DEVIANA KUSUMAWATI,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
38 Dra JUNY PUDJI
2021 KARJASTUTI penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
39 NOVIE KHRISTYOWATI,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar
08 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
40 NOVI HARDIANI, SS
2021 penilaian hasil belajar
03 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
41 TRIBUANANINGRUM
2021 PURWITA S., S.Pd penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
42 28 Oktober 2021 SUDIARNO, S.Pd.
penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
43 MUKHAMMAD AL AMIN,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
44 RENI LEILIAWATI, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
11 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
45 FAHRUN WULANDARI,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar
18 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
46 MUHAMMAD RIYANTO,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar
05 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
47 DEBI RULI SANDI, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
18 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
48 ATIK HAFIDHOH, S.Pd.I
2021 penilaian hasil belajar
49 07 Oktober 2021 SULKAN , S.Pd. Perencanaan, pelaksanaan, dan

9
NO TANGGAL NAMA GURU YANG TAHAP YANG DILAKUKAN
PEMANTAUAN DIPANTAU
penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
50 21 Oktober 2021 Drs. PURWOKO
HADIWASITO, M.M. penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
51 10 Oktober 2021 KHAIRUL ANWAR, S.PdI.
M.Pd penilaian hasil belajar
11 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
52 TATTAQUN CAHYO, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
02 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
53 SEFRINDA AVRISCA
2021 RASCALIA, S.Pd penilaian hasil belajar
23 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
54 IMAM ROSADI, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
30 September Perencanaan, pelaksanaan, dan
55 RIDHA ROHMANIA, M.Pd
2021 penilaian hasil belajar
08 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
56 IZZATUL LAILIYAH, S.Pd,
2021 M.Si penilaian hasil belajar
04 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
57 UZWANUS NUR
2021 ROKHMAN, S.Pd penilaian hasil belajar
22 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
58 SUGIARTO, S.Pd
2021 penilaian hasil belajar
Perencanaan, pelaksanaan, dan
59 21 Oktober 2021 LILIS SURYANI, S.Pd
penilaian hasil belajar
01 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
60 MUHAMMAD ZAIN ISA
2021 ANSORI, S.Pd. penilaian hasil belajar
24 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
61 BREKLEN RISAL ARY
2021 WIBOWO, S.Pd penilaian hasil belajar
12 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
62 INDAH PUTRI
2021 RAHMANDARI, S.Pd penilaian hasil belajar
16 November Perencanaan, pelaksanaan, dan
63 DIDIK HERMAWANTO,
2021 S.Pd penilaian hasil belajar

10
No Tgl Pemantauan Yang dipantau Tahap yang dilakukan
Perencanaan dan pelaksanaan
1 09 November 2021 BIMBINGAN
KONSELING konseling
Program kerja dan pelaksanaan
2 15 November 2021 TENAGA
ADMINISTRASI layanan administrasi
Program kerja dan pelaksanaan
3 15 November 2021 PERPUSTAKAAN
layanan peminjaman buku
LABORATORIUM Program kerja, penggunaan lab dan
4 25 Oktober 2021 FISIKA, KIMIA,
BIOLOGI bahan/alat lab
LABORATORIUM Program kerja, penggunaan lab dan
5 25 Oktober 2021 KOMPUTER, MULTI
pernagkat komputer, layanan UKS
MEDIA DAN UKS
Program kerja, pelaksanaan
6 10 November 2021 WAKIL KEPALA
SEKOLAH program kerja, evaluasi

2. Hasil supervisi proses pembelajaran (suvervisi kelas)

No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT


DISUPERVISI YANG TERJADI
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
instrumen penilaian . Teknik
Ketrerampilan pebelajaran sebaiknya
HARI SOEGIHARTINI, menggunakan media belajar
1 dan sumber belajar Belum mempertimbangkan materi
Dra
nampak dilakukan oleh yang akan dibahas mengingat
siswa secara maksimal
"Passive Voice , sudah pernah
diajarkan . Sebaiknya
menggunakan TPR / PGR
Penguatan konsep pertlu
dimaksimalkan dalam PBM
MOKH. AGUS SALIM, yang durasi waktu sangat
2 Siswa perlu pemahaman
S.Pd. M.Pd konsep yg lebih baik lagi pendek . Diskusi ataupun
latihan soal yang sifatnya
pengayaan melalui on - line
1. Buat sebuah
permasalahan terkait PBM dalam PTM Terbatas
dengan materi yang dikombinasikan on line
Dra ELOK SRI dibahas
3 2. Diskusi kelompok kecil ( untuk penugasan yang
WAHYUNI
dengan menemukan bersifat pra atau post PBM )
sebuah masalah yang
terjadi dalam sejarah dan off line
bangsa Indnesia
11
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
Drs SAIFUL ANWAR,
4 Belum semua siswa intrumen penilaian untuk
M.Pd.I mengunakan media belajar
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel Pendais
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
Dra. LIES instrumen penilaian untuk
5 kurang menggunakan
MUHSHONATI bahasa tulis contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel Bahasa
Inggris
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
SOLIKHATININGSIH,
6 Belum semua siswa intrumen penilaian untuk
S.Pd., M.Si mengunakan media belajar
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel Kimia
1. Buat sebuah Membuat laporan hasil proses
permasalahan terkait
dengan materi yang pembelajaran lengkap dengan
SRIATI LISTYORINI,
7 dibahas dalam kelompok intrumen penilaian untuk
S.Pd kecil
2. Laporan hasil diskusi contoh di kegiatan MGMP
secara individu ( on Sekolah mapel Biologi
Line)
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
HENDRO WIDODO,
8 Sudah bagus intrumen penilaian untuk
S.Pd, M.Pd
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel PJOK
Menumbuhkan partisipasi
aktif peserta didik melalui Optimalisasi PBM dengan
9 NURIL BADRI, S.Pd interaksi guru, peserta didik
, sumber belajar belum keterlibatan siswa secara aktif
optimal
Penguasaan kelas sangat
bagus namun jangan lupa
10 SYIFA'ULIYAH, M.Pd Sudah bagus selalu mendoakan anak - anak
apalagi di musim pandemi
covid 19 saat ini
SLAMET HARIADI, 1. Ketrerampilan Meningkatkan ketrampilan
11 menggunakan media
S.Pd mengunakan media
belajar dan sumber
12
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
belajar belum nampak pembelajaran yang bervariasi
dilakukan oleh siswa
sehingga pemanfatan waktu
secara maksimal
2. Suara kurang keras pembelajaran di kelas lebih
efektif. Ponsel peeserta didik
bisa sebagai ALTERNATIF
1)Membuat laporan hasil
Menumbuhkan partisipasi proses pembelajaran lengkap
aktif peserta didik melalui
12 SUPRAPTI, S.Si interaksi guru, peserta didik dengan instrumen penilaian
, sumber belajar belum 2) Optimalisasi PBM dengan
optimal
keterlibatan siswa secara aktif
Meningkatkan ketrampilan
memanfaatkan media
Dra SOEGIANY, S.Pd., pembelajaran yang bervariasi
13 Sudah bagus
M.Pd sehingga pemanfaatan waktu
pembelajaran di kelas lebih
efektif
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
Pemanfaatan sumber belajar
14 ISMAIL, S.Pd., MM / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
MASRURIL INDRA Peserta didik perlu diajak
15 ada peserta didik yang
IKA. N, S.Sos belum kondusif lebih interaktif agar kondusif
Proses KBM sangat bagus
serta penugasan kelas dan
16 ROHADI, S.Pd Sudah bagus administrasinya cukup
lengkap
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
SUHARTONO, S.Pd,
17 Laporan / hasil penilaian belajar dalam pembelajaran .
M.M meliputi 3 aspek
Kondisikan PBM yang
interaktif.
KUSARIF Pembinaan oleh kepala
18 Kurang optimal
PRIHAMBODO, S.Pd sekolah dan supervisi ulang

Menumbuhkan partisipasi 1)Membuat laporan hasil


MUKTI RAHAYU,
19 aktif peserta didik melalui proses pembelajaran lengkap
S.Pd interaksi guru, peserta didik
, sumber belajar kurang dengan instrumen penilaian

13
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
maksimal 2) Optimalisasi PBM
"Stuidents' Orientation "
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
Dra. SRI ENDAH DWI
20 Pelaksanaan pendekatan instrumen penilaian untuk
ASTUTI saintifik belum cukup
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel PKn
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
LULUK FAJRIYAH, Belum semua siswa intrumen penilaian untuk
21 mengunakan media belajar
S.Pd contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel Bahasa
Inggris
Meningkatkan motivasi
peserta didik untuk
berpartisipasi aktif dengan
Partisipasi peserta didik
22 ABDUL KHOLIQ, S.Pd kurang aktif / blm. Optimal memberi kesempatan siswa
untuk bertanya , sehingga
dapat meningkatkan rasa
percaya diri peserta didik.
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
CHRYSTINA
23 Laporan / hasil penilaian instrumen penilaian untuk
YUNIARTI, S.Pd meliputi 3 aspek
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel kimia
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
ALIYATUL
instrumen penilaian untuk
24 MUHASSHONAH, Laporan / hasil penilaian
meliputi 3 aspek contoh di kegiatan MGMP
S.S., M.Pd
Sekolah mapel Bahasa
Indonesia
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
25 SUPRIANTO, SPd Pelaksanaan pendekatan intrumen penilaian untuk
saintifik belum cukup
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel Geografi
26 BAGUS AMROZI, S.Pd 1. Pertanyaan pengantar Penguatan konsep pertlu

14
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
materi untuk apersepsi dimaksimalkan dalam PBM
belum ada
yang durasi waktu sangat
2. Siswa perlu pemahaman
konsep yg lebih baik lagi pendek . Diskusi ataupun
latihan soal yang sifatnya
pengayaan melalui on - line
1)Membuat laporan hasil
proses pembelajaran lengkap
FERIYANTO, S.Pd, Partisipasi peserta didik
27 kurang aktif / blm. Optimal dengan instrumen penilaian
M.Pd
2) Optimalisasi PBM dengan
keterlibatan siswa secara aktif
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
SUPRIHATININGSIH, Pemanfaatan sumber belajar
28 / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
S.Pd., M.Pd
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
Membuat laporan hasil proses

1. Pengamatan dilakukan pembelajaran lengkap dengan


DURROTUS
29 secara faktual instrumen penilaian untuk
SANIYAH, S.Pd 2. Huruf tulisan kurang
besar contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel biologi
1)Membuat laporan hasil
proses pembelajaran lengkap
Belum ada kegiatan u/
30 Drs AGUS MULYONO ketrampilan pengamatan dengan instrumen penilaian
2) Optimalisasi PBM dengan
keterlibatan siswa secara aktif
Penggunaan media sudah
bagus tetapi penyajian materi
seharusnya lebih banyak
EVIN ASMIRA, S.Sos., mohon lebih banyak
31 menggunakan bahasa menggunakan bahasa Inggris
S.Pd., M.Pd
Inggris untuk menumbuhkan
pembiasaan berbicara bahasa
Inggris
Menumbuhkan keceriaan Optimalisasi PBM "Stuidents'
32 RIDWAN, S.Pd dan antusisme peserta didik
dalam belajar belum muncul Orientation "
Pertahankan dan tingkatkan
FARID FAZUL
33 Sudah bagus dalam proses KBM dan
ADHIM, S.Sos
penguasaan kelasnya

15
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
Perlu ditingkatkan
keterampilan Menyusun RPP
Indikator belum
34 drh LINTO PURWO mengandung unsur audience yang baik dengan diskusi
dan behaviour Bersama guru sesama MGMP
sekolah
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
ZICO ALIANDU Pemanfaatan sumber belajar
35 / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
SUKRISNO, S.Pd
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
Penggunaan media sudah
FITRIYAH RETNO
36 Penyajian materi lebih bagus tetapi penyajian materi
WULAN, S.Pd bersifat drilling
seharusnya lebih variatif
Menumbuhkan partisipasi
DEVIANA aktif peserta didik melalui Optimalisasi PBM dengan
37 interaksi guru, peserta didik
KUSUMAWATI, S.Pd , sumber belajar kurang keterlibatan siswa secara aktif
maksimal
Membuat laporan hasil proses
Melibatkan peserta didik pembelajaran lengkap dengan
Dra JUNY PUDJI dalam pemanfaatan sumber
38 belajar atau media intrumen penilaian untuk
KARJASTUTI
pembelajaran belum contoh di kegiatan MGMP
Nampak maksimal
Sekolah mapel Kimia
1. ada siswa yang belum
kondusif Meningkatkan ketrampilan
2. pembelajaran harus
sesuai dengan alokasi memanfaatkan media
NOVIE waktu pembelajaran yang bervariasi
39 3. belum nampak peserta
KHRISTYOWATI, S.Pd didik menggunakan sehingga pemanfaatan waktu
ketrampilan pembelajaran di kelas lebih
mengasosiasi terkait
dengan materi efektif
pembelajaran
Memberikan joke-joke ringan
40 NOVI HARDIANI, SS siswa terlihat agak takut agar siswa lebih rileks dan
antusias mengikuti KBM
Meningkatkan ketrampilan
mengunakan media
TRIBUANANINGRUM
41 Pengumpulan data dengan / pembelajaran yang bervariasi
PURWITA S., S.Pd melalui pratikum
sehingga pemanfatan waktu
pembelajaran di kelas lebih

16
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
efektif. Ponsel peeserta didik
bisa sebagai
alternatifPengumpulan data
dengan / melalui pratikum
Penguasaan kelas sudah baik
42 SUDIARNO, S.Pd. Sudah bagus akan tetapi dalam menyajikan
materi kekurangan waktu
Disarankan Menyusun Kisi -
MUKHAMMAD AL Kisi - kisi penilaian dsan
43 Analisis butir soal belum kisi penilaian dan Analisis
AMIN, S.Pd
ada butir soal
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
RENI LEILIAWATI, Pemanfaatan sumber belajar
44 / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
S.Pd
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
1)Membuat laporan hasil

Penggunaan Bahasa tulis proses pembelajaran lengkap


FAHRUN
45 tidak muncul dalam dengan instrumen penilaian
WULANDARI, S.Pd pembelajaran
2) Optimalisasi PBM dengan
ket
Disarankan Menyusun Kisi -
MUHAMMAD Kisi - kisi penilaian dsan
46 Analisis butir soal belum kisi penilaian dan Analisis
RIYANTO, S.Pd
ada butir soal
Melengkapi instrument
DEBI RULI SANDI,
47 Instrumen penilaian kurang penilaian terutama kisi-kisi
S.Pd lengkap
dan anlisa butir soal
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
ATIK HAFIDHOH, Belum semua siswa
48 mengunakan media belajar belajar dalam pembelajaran
S.Pd.I
melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
Membuat laporan hasil proses
1. Ajukan Pertanyaan
terkait dengan materi pembelajaran lengkap dengan
49 SULKAN , S.Pd. yang dibahas intrumen penilaian untuk
2. Beri permasalahan
terkait dengan materi contoh di kegiatan MGMP
yang dibahas Sekolah mapel TIK
50 Drs. PURWOKO Belum semua siswa Membuat laporan hasil proses
17
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
HADIWASITO, M.M. mengunakan media belaja pembelajaran lengkap dengan
intrumen penilaian untuk
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel TIK
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
KHAIRUL ANWAR, Pemanfaatan sumber belajar
51 / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
S.PdI. M.Pd
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
Membuat laporan hasil proses

Mencoba / menyajikan pembelajaran lengkap dengan


TATTAQUN CAHYO,
52 kegiatan peserta didik untuk instrumen penilaian untuk
S.Pd ketrampilan pengumpulan
data belum maksimal contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel matematika
Penguasaan kelas sudah baik
SEFRINDA AVRISCA Kurang mampu
53 memanfaatkan alokasi akan tetapi dalam menyajikan
RASCALIA, S.Pd
waktu materi kekurangan waktu
1)Membuat laporan hasil
proses pembelajaran lengkap
54 IMAM ROSADI, S.Pd Sudah bagus dengan instrumen penilaian
2) Optimalisasi PBM dengan
keterlibatan siswa secara aktif
Membuat laporan hasil proses
Melibatkan peserta didik pembelajaran lengkap dengan
RIDHA ROHMANIA, dalam pemanfaatan sumber
55 belajar atau media instrumen penilaian untuk
M.Pd
pembelajaran belum contoh di kegiatan MGMP
maksimal
Sekolah mapel matematika
Membuat laporan hasil proses
pembelajaran lengkap dengan
IZZATUL LAILIYAH,
56 Sudah bagus intrumen penilaian untuk
S.Pd, M.Si
contoh di kegiatan MGMP
Sekolah mapel kimia
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
UZWANUS NUR Pemanfaatan sumber belajar
57 / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
ROKHMAN, S.Pd
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.

18
No NAMA GURU YANG PERMASALAHAN TINDAK LANJUT
DISUPERVISI YANG TERJADI
1)Membuat laporan hasil
proses pembelajaran lengkap
Instrument penilaian kurang
58 SUGIARTO, S.Pd lengkap dan PBM kurang dengan instrumen penilaian
melibatkan siswa 2) Optimalisasi PBM dengan
keterlibatan siswa secara aktif
1)Membuat laporan hasil
proses pembelajaran lengkap
Instrument penilaian kurang
59 LILIS SURYANI, S.Pd lengkap dan PBM kurang dengan instrumen penilaian
melibatkan siswa 2) Optimalisasi PBM dengan
keterlibatan siswa secara aktif
Meningkatkan ketrampilan
mengunakan media

Kurang maksimal dalam pembelajaran yang bervariasi


MUHAMMAD ZAIN
60 Menunjukkan ketrampilan sehingga pemanfatan waktu
ISA ANSORI, S.Pd. dalam penggunaan media
belajar dalam pembelajaran pembelajaran di kelas lebih
efektif. Ponsel peeserta didik
bisa sebagai alternatif
1)Membuat laporan hasil
proses pembelajaran lengkap
BREKLEN RISAL Instrument penilaian kurang
61 lengkap dan PBM kurang dengan instrumen penilaian
ARY WIBOWO, S.Pd
melibatkan siswa 2) Optimalisasi PBM dengan
keterlibatan siswa secara aktif
Meningkatkan ketrampilan
penggunaan media / sumber
INDAH PUTRI Pemanfaatan sumber belajar
62 / media pembelajaran belum belajar dalam pembelajaran
RAHMANDARI, S.Pd
optimal melalui kegiatan MGMP
sekolah / kab.
Meningkatkan motivasi
peserta didik untuk
berpartisipasi aktif dengan
DIDIK
63 Partisipasi peserta didik memberi kesempatan siswa
HERMAWANTO, S.Pd kurang aktif / blm. Optimal
untuk bertanya , sehingga
dapat meningkatkan rasa
percaya diri peserta didik.

19
3. Hasil kegiatan supervisi akademik guru

No Nama Guru Nilai Supervisi Kategori


1 HARI SOEGIHARTINI, Dra 76 Cukup
2 MOKH. AGUS SALIM, S.Pd. M.Pd 70 Cukup
3 Dra ELOK SRI WAHYUNI 76,5 Baik
4 Drs SAIFUL ANWAR, M.Pd.I 81 Baik
5 Dra. LIES MUHSHONATI 90 Baik
6 SOLIKHATININGSIH, S.Pd., M.Si 80,5 Baik
7 SRIATI LISTYORINI, S.Pd 87 Baik
8 HENDRO WIDODO, S.Pd, M.Pd 78 Baik
9 NURIL BADRI, S.Pd 88 Baik
10 SYIFA'ULIYAH, M.Pd 92 Amat Baik
11 SLAMET HARIADI, S.Pd 67 Cukup
12 SUPRAPTI, S.Si 90 Baik
13 Dra SOEGIANY, S.Pd., M.Pd 89,5 Baik
14 ISMAIL, S.Pd., MM 86 Baik
15 MASRURIL INDRA IKA.5 N, S.Sos 84,5 Amat Baik
16 ROHADI, S.Pd 89,3 Amat Baik
17 SUHARTONO, S.Pd, M.M 74,5 Baik
18 KUSARIF PRIHAMBODO, S.Pd 64 Cukup
19 MUKTI RAHAYU, S.Pd 87,7 Baik
20 Dra. SRI ENDAH DWI ASTUTI 86 Baik
21 LULUK FAJRIYAH, S.Pd 85 Baik
22 ABDUL KHOLIQ, S.Pd 72,5 Cukup
23 CHRYSTINA YUNIARTI, S.Pd 88,3 Baik
24 ALIYATUL MUHASSHONAH, S.S., M.Pd 87,7 Baik
25 SUPRIANTO, SPd 85 Baik
26 BAGUS AMROZI, S.Pd 71,5 Cukup
27 FERIYANTO, S.Pd, M.Pd 92 Amat Baik
28 SUPRIHATININGSIH, S.Pd., M.Pd 86,3 Baik
29 DURROTUS SANIYAH, S.Pd 92,3 Amat Baik
30 Drs AGUS MULYONO 67,5 Cukup
31 EVIN ASMIRA, S.Sos., S.Pd., M.Pd 91,7 Amat Baik
32 RIDWAN, S.Pd 85,7 Baik
33 FARID FAZUL ADHIM, S.Sos 94 Amat Baik
34 drh LINTO PURWO 42 Kurang
35 ZICO ALIANDU SUKRISNO, S.Pd 85 Baik
36 FITRIYAH RETNO WULAN, S.Pd 88,7 Baik

20
No Nama Guru Nilai Supervisi Kategori
37 DEVIANA KUSUMAWATI, S.Pd 40 Kurang
38 Dra JUNY PUDJI KARJASTUTI 72,5 Cukup
39 NOVIE KHRISTYOWATI, S.Pd 86 Baik
40 NOVI HARDIANI, SS 89,3 Baik

41 TRIBUANANINGRUM PURWITA S., 87,7 Baik


S.Pd
42 SUDIARNO, S.Pd. 94 Amat Baik
43 MUKHAMMAD AL AMIN, S.Pd 85 Baik
44 RENI LEILIAWATI, S.Pd 88 Baik
45 FAHRUN WULANDARI, S.Pd 85,3 Baik
46 MUHAMMAD RIYANTO, S.Pd 85,3 Baik
47 DEBI RULI SANDI, S.Pd 85,3 Baik
48 ATIK HAFIDHOH, S.Pd.I 84 Baik
49 SULKAN , S.Pd. 84 Baik
50 Drs. PURWOKO HADIWASITO, M.M. 74 Cukup
51 KHAIRUL ANWAR, S.PdI. M.Pd 87,3 Baik
52 TATTAQUN CAHYO, S.Pd 88,7 Baik
53 SEFRINDA AVRISCA RASCALIA, S.Pd 83,7 Baik
54 IMAM ROSADI, S.Pd 88,7 Baik
55 RIDHA ROHMANIA, M.Pd 89 Baik
56 IZZATUL LAILIYAH, S.Pd, M.Si 90,7 Amat Baik
57 UZWANUS NUR ROKHMAN, S.Pd 87,3 Baik
58 SUGIARTO, S.Pd 86 Baik
59 LILIS SURYANI, S.Pd 83,7 Baik
60 MUHAMMAD ZAIN ISA ANSORI, S.Pd. 86,7 Baik
61 BREKLEN RISAL ARY WIBOWO, S.Pd 85 Baik
62 INDAH PUTRI RAHMANDARI, S.Pd 88,3 Baik
63 DIDIK HERMAWANTO, S.Pd 84 Baik
4. Hasil kegiatan supervisi akademik BK

Nilai PKG /
No Nama Guru Kategori
Supervisi
1 EDY SUCAHYONO, S.Psi 90,5 Baik
2 RAJ. RISKY WULAN AMALIA, S.Pd 90,5 Baik
3 INTAN NURMAWADDAH, S.Psi 91,5 Amat Baik
4 BRYAN INGWIE PRASETYO, S.Pd 90,5 Baik

21
B. Penyampaian materi
Secara kualitatif dapat dilihat bahwa penyampaian materi yang dilakukan oleh guru
telah berlangsung dengan baik. Hal ini dapat dilihat dari antusiasme siswa dalam mengikuti
pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru. Hampir semua guru menyampaikan materi
dengan sangat baik. Sebagian guru menyampaikan materi dengan menggunakan tampilan
power point.

C. Penggunaan metode mengajar dan media pembelajaran


Dari 63 guru yang mengikuti kegiatan supervisi, semuanya telah menggunakan
metode mengajar yang bagus. Meskipun masih banyak yang menggunakan metode
pembelajaran langsung yang diselingi dengan diskusi kelas. Diskusi kelas yang dilakukan
membuat proses belajar mengajar menjadi hidup dan menyenangkan. Selain diskusi, terdapat
beberapa guru yang proses pembelajarannya menggunakan media power point.

D. Pemanfaatan perpustakaan dan lingkungan sebagai sumber belajar


Dari pemanfaatan perpustakaan dan lingkungan sebagai sumber belajar belum
optimal, artinya guru terfokus kepada pembelajaran didalam kelas sehingga belum optimal
dan menggunakan sarana lain sebagai sumber belajar. Pemanfaatan perpustakaan sebagai
sumber belajar hanya dilakukan dengan cara meminta siswa menggunakan buku paket yang
disediakan oleh perpustakaan.

22
BAB IV
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI
A. Kesimpulan
Berdasarkan jadwal yang telah disusun atau diprogramkan sebelumnya semua guru
telah mengikuti kegiatan supervisi yang dilaksanakan oleh kepala sekolah. Semua guru telah
mengikuti kegiatan supervisi dengan nilai atau kategori minimal baik. Semua guru telah
menyampaikan materi pembelajaran dengan baik. Kegiatan supervisi proses pembelajaran
juga telah ditindaklanjuti dengan empat cara yaitu dengan pemberian contoh, diskusi dan
pelatihan. Aspek evaluasi terhadap guru juga telah dilakukan dengan empat cara yaitu
persiapan, pelaksanaan, evaluasi pembelajaran, dan rencana tindak lanjut. Khusus untuk
rencana tindak lanjut disesuaikan dengan program Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan
(PKB) guru yang juga akan dilakukan evaluasi PKG nya pada tahuan 2021/2022.

B. Rekomendasi
Untuk perbaikan supervisi dan menghasilkan kualitas yang lebih baik, ada beberapa
rekomendasi, antara lain :
1. Supervisi yang dilakukan seharusnya oleh Kepala Sekolah yang didampingi oleh Guru
Senior atau guru yang sama dengan guru yang akan disupervisi.
2. Supervisi dilaksanakan untuk semua guru tanpa terkecuali.
3. Untuk guru mempersiapkan sebaik mungkin administrasi pembelajaran.
4. Guru bisa menggunakan sarana lingkungan, perpustakaan, labolatorium sebagai sumber
belajar dan tidak terfokus kepada belajar didalam kelas saja.

Mojokerto, November 2021

Mengetahui, Penyusun,
Pengawas Kepala SMA Negeri 1 Puri

Drs. SOFWAN, M.M. HERNI SUDAR PERISTIWANTI, S.Pd, M.Pd


NIP. 19660510 199802 1 004 NIP. 1965026198903 2 008

23
KATA PENGANTAR

Tiada ungkapan yang pantas penyusun panjatkan kehadiratNya selain puji syukur
kepada Allah SWT, sendi utama falsafah Negara Indonesia , dan berkat Rahmat dan
HidayahNya kami dapat menyusun laporan hasil supervisi klinis tanpa ada halangan yang
berarti meskipun dalam pelaksanaan di sana sini ada kekurangan

Sebagai lembaga pendidikan, sekolah dalam hal ini SMAN 1 Puri memiliki visi dan
misi yang jelas sehingga keduanya diharapkan dapat dicapai secara optimal. Pencapaian visi,
misi, dan tujuan sekolah tidak begitu saja dapat diwujudkan tanpa adanya program sistematis
dan lengkap yang meliputi perencanaan, proses serta evaluasi sehingga kegagalan pencapaian
visi, misi, dan tujuan sekolah dapat diminimalisasikan.

Supervisi Akademik yang meliputi supervisi terhadap guru mata pelajaran, Bimbingan
Konseling, Tenaga Administrasi, Laboratorium, Multi Media, Perpustakaan, UKS harus
selalu dilakukan setiap semester untuk mengontrol kinerja tenaga pendidik dan kependidikan,
mengevaluasi kebutuhan sekolah dan sebagai bahan untuk menentukan kebijakan sekolah

Demikian Laporan Hasil Supervisi ini disusun muda-mudahan dapat digunakan sesuai
dengan keperluan. Kritik dan saran sangat kami perlukan demi sempurnanya laporan ini

Mojokerto, November 2021

Mengetahui, Penyusun,
Pengawas Kepala SMA Negeri 1 Puri

Drs. SOFWAN, M.M. HERNI SUDAR PERISTIWANTI, S.Pd, M.Pd


NIP. 19660510 199802 1 004 NIP. 1965026198903 2 008

24

Anda mungkin juga menyukai