Anda di halaman 1dari 1

Adapun indikator kreativitas siswa pada penelitian ini meliputi aptitude terdiri

dari kelancaran, fleksibilitas, keaslian, dan elaborasi sedangkan ciri-ciri non-aptitude meliputi
rasa ingin tahu,bersikap imajinatif, merasa tertantang oleh kemajemukan, sikap berani
mengambil risiko (Karmila, 2021)
iri-ciri Kreativitas Anak menurut pendapat Utami Munandar meliputi: 1) Rasa ingin tahu yang
luas dan mendalam 2) Sering mengajukan pertanyaan yang baik, 3) Memberikan banyak
gagasan atau usul terhadap suatu masalah 4) Bebas dalam menyatakan pendapat 5)
Mempunyai rasa keindahan yang dalam 6) Menonjol dalam salah satu ...

berpikir luwes (flexibility), lancar (fluency), asli (originality), menguraikan (elaboration) dan
dirumuskan kembali (redefinition) yang merupakan ciri berpikir kreatif yang dikemukakan oleh
Guilford (dalam Munandar, 2009).

hadiq (2004:11-12) menyebutkan empat langkah pemecahan masalah matematika yaitu: (1)
Memahami masalahnya; (2) Merencanakan cara penyelesaian; (3) Melaksanakan rencana;
(4) Menafsirkan hasilnya
Untuk indikator kemampuan pemecahan masalah yang digunakan adalah indikator menurut
Polya (Winarti, 2017) yaitu: (1) memahami masalah; 2) menyusun strategi atau rencana
penyelesaian; 3) menyelesaikan permasalahan sesuai rencana yang telah dibuat, dan 4)
memeriksa kembali jawaban.
Kemampuan pemecahan masalah memiliki 4 indikator yaitu: 1) mengidentifikasi masalah, 2)
merumuskan masalah, 3) melaksanakan strategi, dan 4) memverifikasi solusi
Menurut Arends (2008:55), langkah- langkah dalam melaksanakan PBL ada 5 fase yaitu (1)
mengorientasi siswa pada masalah; (2) mengorganisasi siswa untuk meneliti; (3) membantu
investigasi mandiri dan berkelom- pok; (4) mengembangkan dan menyajikan hasil karya; (5)
menganalisis dan mengevalu- asi proses pemecahan masalah

 Penyajian Masalah. ...


 Pengorganisasian Kelompok. ...
 Pencarian Informasi. ...
 Diskusi Kelompok. ...
 Penyusunan Solusi. ...
 Presentasi Solusi. ...
 Refleksi. ...
 Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis dan Kreatif.
Langkah-langkah pembelajaran PBL yaitu: 1) Mengorientasikan peserta didik terhadap
masalah, 2) Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar, 3) Membimbing penyelidikan
individu maupun kelompok, 4)Mengembangkan dan menyajikan hasil karya, 5) Menganalisis
dan mengevaluasi

Indikatordari pemecahan masalah matematis yaitu (1) memahami masalah, (2) mengorganisasi data
dan memilih informasi yang relevan dalam mengidentifikasi masalah, (3)menyajikan suatu rumusan
masalah secara matematis dalamberbagai bentuk, (4) memilih pendekatan dan strategi yang

tepat untuk memecahkan masalah, (5) menggunakan atau mengembangkan strategi pemecahan
masalah, (6) menyelesaikan masalah, (7) manafsirkan hasil jawaban yang diperoleh untuk
memecahkan masalah

Anda mungkin juga menyukai