Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR PENILAIAN UJIAN SEKOLAH

SMKS TABALONG
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NAMA :
KELAS : XII Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
MATA DIKLAT : C3 Produktif
HARI/TANGGAL : Rabu, 08 Maret 2023

SOAL ESSAY

1. Jelaskan langkah – langkah pemeriksaan trouble shutting system EFI dengan

menggunakan Scantool!

2. Jelaskan urutan gigi transmisi dari speed 1- 4 dan R!

3. Jelaskan langkah – langkah pengisian ulang freon Ac!

4. Jelaskan fungsi dari komponen :

a. MAP

b. ISC

5. Gambarkan rangkaian klapson pada mobil!

JAWABAN :

1. Langkah – langkah pengecekan trouble dengan menggunakan scantool :

a. Hubungkan modul scantool ke DLC

b. Kunci kontak posisi on

c. Buka aplikasi scantool (ucandas) pada laptop ----klik yes

d. Klik gambar mobil-----pilih country (asia)

e. Pilih merk mobil (Daihatsu/perodua)----klik accept,

f. Klik type mesin----tahun

g. Pilih trouble shoot engine-----read trouble-----perbaiki kerusakan

h. Klik clear trouble code untuk menghapus kode error yang terbaca.
2. Urutan speed :

Speed 1 : input shaft- 4th gear – 1 th gear – hub sleave – output shaft

Speed 2 : input shaft – 4th gear – counter gear – 2 th gear – hub sleave – clutch hub – output

shaft

Speed 3 : input shaft – 4th gear – counter gear – 3nd gear – hub sleave – clutch hub-

outputshaft

Speed 4 :inputshaft – 4th gear – hub sleave – clutch hub – output shaft

R : inputshaft – 4th gear – counter gear – idle gear – reveren gear – hub sleave – clutch hub -

outputshaft

3. Langkah – langkah pengisian Freon AC :

a. Persiapkan alat dan bahan (tabung Freon, pompa vakum, dan manifold gauge)

b. Hubungkan selang merah ke suction H dan biru ke suction L

c. Kosongkan Freon lama yang ada di system ac sampai habis

d. Hubungkan selang kuning ke pompa vakum dan hidupkan pompa selama 15 menit.

e. Tutup nipel/ kran pengisian dan mati kan pompa vakum----lepas selang kuning.

f. Hubungkan selang kuning ke tabung Freon---miringkan/balik tabung Freon.

g. Buka kran/ nipel merah pada manifold gauge-----isi Freon secukupnya

h. Hidupkan AC dengan kecepatan maksimal-----tutup kran/nipel merah

i. Buka kran biru-----gas mobil hingga 2000 rpm selama 1-2 menit.

j. Jika sudah mencapai suhu yang diinginkan, tutup tabung pengisian Freon

k. Tutup kran/nipel merah dan biru----lepas selang kuning dari tabung Freon.

4. Fungsi dari sensor :

a. MAP : Mendeteksi massa dan tekanan udara di intake manifold

b. ISC : Mendeteksi/mengontrol kecepatan pada saat putaran idle

5. Gambar rangkaian klapson

Anda mungkin juga menyukai