Anda di halaman 1dari 10

TOKOH-TOKOH

MUSLIM DAN
PERANANNYA DALAM
KEMAJUAN
KEBUDAYAAN ISLAM
PADA MASA BANI
ABBASIYAH
AL AZHAR, S.PdI
MTs Muhammadiyah Kajai
A. Al -
Kindi
TOKOH-TOKOH DAN B. AL- Farabi
HASIL KARYA DI
BIDANG FILSAFAT
Karya Al Kindi
A. Al – • Fi al-Falsafa al-Ula, menjelaskan filsafat
pertama pengetahuan mengenai awal mula
terbentuknya dunia
Kindi

Karya Al Farabi
B. Al – • al-Jam’u Baina Ra’yi al-Hakimaini
(mempertemukan dua pendapat filsuf,
Farabi Plato dan Aristoteles)
• Uyun al-Masail (pokok-pokok Persoalan).
A. Ali Ibnu Rabbani
at-Tabari
TOKOH-TOKOH DAN B. Ibnu Sina
HASIL KARYA DI
BIDANG C. Zakariya ar-
KEDOKTERAN Razi
Ali Ibnu Rabbani Karya Ali Ibnu Rabbani at-Tabari
• Penemuan pertama Ensiklopedia
at-Tabari
Kedokteran dan karya yang terkenalnya
adalah Firdaus al-Hikmah

Karya Ibnu Sina


Ibnu Sina • Karya monumentalnya berjudul Al
Qanun fit-Tibb, Buku ini membedakan
antara mediastinum dan pleurisy
(pembengkakan pada paru-paru).

Karya Zakariya ar-Razi


Zakariya • Fi al-Judari wa al-Hasbad, membahas
ar-Razi tentang penyakit campak dan cacar
A. Al-Battani
B. Al-Biruni
TOKOH-TOKOH DAN
HASIL KARYA DI
BIDANG ASTRONOMI
Karya Al-Battani
• Kitab al-Buruj fi ma baina Arba’ al-Falak,sebuah buku
yang berbicara tentang naiknya tanda-tanda zodiac,
Al-Battani dan memberikan penyelesaian terhadap persoalan-
persoalan astrologis
• Kitab berjudul Risalat fi Tahqiq Akdar al-Ittisalat berisi
uraian mengenali penentuan secara tepat kuantitas
dari penerapan-penerapan astrologi

Karya Al-Biruni
• Kitab at-Tafhim li Awa’il Sina’i at Tanjim (berisi astronomi,
Al-Biruni geometri, aritmatika dan astrologi).
• Karya lainnya adalah al-Qanun al-Ma’udi (ketentuan-
ketentuan al-Mas’udi).
• Kitab al-Hind (buku tenang India).
• Maqalid ‘Ilm al-Hay’ah (kunci ilmu perbintangan).
Al Kawarizmi
TOKOH-TOKOH DAN
HASIL KARYA BIDANG
MATEMATIKA
Karya Al Kawarizmi
• Orang yang pertama menemukan
angka 0
• Karya yang terkenal Al-Jabar wa al-
Mughtabalah,pemakaian scen dan
tangens
Abu Musa Jabir
TOKOH-TOKOH DAN Hayyan
HASIL KARYA BIDANG
KIMIA
Karya Abu Musa Jabir Hayyan
• Dikenal sebagai Bapak Kimia Modren
• Karya yang paling terkenal Kitab Al-
Kimiyawi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai