Anda di halaman 1dari 15

KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadiran Tuhan Yang Maha Esa dengan segala nikmatnya sehingga
kami dapat menyelesaikan dengan baik proposal SCF 12th 2023 yang bertema “Bersinergi
Meraih Mimpi, Mewujudkan Generasi Unggul Berprestasi” tanpa ada halangan berarti.

Dengan tersusunnya proposal kegiatan ini diharapkan dapat dipergunakan untuk


acuan dalam melaksanakan kegiatan. Proposal ini disusun bertujuan untuk memberi dorongan
dan motivasi kepada para siswa SMA Negeri Ploso memperoleh informasi mengenai
perguruan tinggi di Indonesia, baik mengenai jalur masuk maupun berbagai beasiswa yang
dapat membantu memenuhi perkuliahan.

Proposal ini dapat terselesaikan tepat waktu tidak lepas dari bantuan dan dukungan
dari semua pihak yang telah memberikan bimbingan dan arahan dalam penyelesaian proposal
ini. Untuk itu kami ucapkan terima kasih atas segala bantuannya dalam berbagai bentuk
hingga proposal ini dapat terselesaikan. Kritik dan saran dari semua pihak kami butuhkan
untuk kemajuan dan keberhasilan kegiatan ini. Demikian, semoga proposal kegiatan ini dapat
diterima dan acara pameran pendidikan ini dapat terlaksana dengan sukses.
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Smanis Campus Fair adalah kegiatan pameran pendidikan yang diselenggarakan
setiap setahun sekali oleh Ikatan Alumni SMA Negeri Ploso untuk membantu siswa SMA
khususnya siswa kelas 12 menentukan perguruan tinggi yang akan dijadikan sebagai tujuan
melaksanakan perkuliahan setelah tamat SMA. Selain itu, kegiatan ini juga menambah
pemahaman siswa SMA untuk lebih mengenal berbagai perguruan tinggi baik negeri maupun
swasta di Indonesia dan siswa juga mampu memahami jalur masuk perguruan tinggi.

Setelah lulus dari sekolah menengah atas merupakan momen yang sangat penting bagi
setiap siswa SMA untuk menentukan tujuan hidupnya, ada yang sebagian memilih untuk
melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi dan ada yang memilih untuk bekerja saja. Siswa
SMA terkadang masih belum banyak mengetahui informasi mengenai perguruan tinggi,
terdapat program studi apa saja, masuk ke dalam rumpun soshum (sosial humaniora) atau
saintek (sains teknologi).

Ketika berlatih soal mengenai tes yang akan ditunjukkan untuk masuk perguruan
tinggi terkadang semangat seorang siswa dapat naik turun dan kegiatan smanis Campus Fair
ini dapat membantu memotivasi mereka untuk tetap berjuang dan bersemangat untuk
mendapatkan perguruan tinggi impian mereka. Untuk itu, setiap tahunnya perlu untuk selalu
diselenggarakan acara ini untuk siswa SMA terutama untuk kelas 12 yang akan lulus dan
memasuki perguruan tinggi baik negeri maupun swasta.

1.2 Nama Kegiatan


Kegiatan ini dinamakan “Smanis Campus Fair 2022”.

1.3 Tema Kegiatan


Kegiatan Campus Fair ini bertemakan “Bersinergi Meraih Mimpi, Mewujudkan
Generasi Unggul Berprestasi”.

1.4 Dasar Kegiatan


1. Program kerja OSIS SMA Negeri Ploso tahun ajaran 2022/2023
2. Hasil rapat OSIS dan Ikatan Alumni SMA Negeri Ploso pada hari xxxxxx, bertempat
di SMA Negeri Ploso
1.5 Tujuan
Tujuan diadakannya pameran pendidikan “Smanis Campus Fair 2022” adalah
untuk :
1. Mengenalkan dan memberikan informasi mengenai perguruan tinggi negeri dan
swasta di Indonesia.
2. Memberikan motivasi belajar pada siswa dan siswi SMA Negeri Ploso.
3. Memberi gambaran mengenai pentingnya pendidikan di perguruan tinggi.
4. Mempererat tali silaturahmi antara alumni SMA Negeri Ploso dan keluarga besar
SMA Negeri Ploso.

1.6 Hasil yang Diharapkan


1. Siswa-siswi SMA Negeri Ploso khususnya kelas XII dapat memperoleh informasi
mengenai perguruan tinggi.
2. Terwujudnya hubungan baik antara alumni dengan keluarga besar SMA Negeri Ploso.
3. Mengembangkan pengetahuan mengenai pendidikan setelah lulus SMA pada siswa-
siswi SMA Negeri Ploso.
BAB II

PELAKSANAAN

2.1 Bentuk Acara


A. Safari Campus
Safari Campus adalah kegiatan dimana perwakilan PTN/PTS
memperkenalkan kampusnya melalui presentasi, dilaksanakan dengan
menggunakan sistem pembagian paket yang berisi & PTN/PTS dalam suatu yang
disediakan oleh panitia. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 04 Januari 2022.

B. Campus Sharing
Campus Sharing merupakan kegiatan dengan konsep pengenalan,
penggambaran, atau pengarahan untuk mengenal perguruan tinggi baik negeri
maupun swasta. Campus Sharing ini dilaksanakan pada tanggal 05 Januari 2022
yang diperuntukkan untuk siswa SMA Negeri Ploso.

C. Talk Show
Talkshow merupakan kegiatan pemaparan materi yang disampaikan oleh
pembicara atau narasumber dan didengarkan oleh para peserta. Talkshow ini
dilaksanakan pada tanggal 05 Januari 2023 tentang motivasi untuk terus
mengembangkan potensi yang dimiliki siswa agar tetap dapat berproses untuk
mencapai mimpi dan tujuannya. Pada acara ini ada juga hiburan yang pengisinya
adalah dari siswa SMA Negeri Ploso dan juga alumni.

2.2 Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Kegiatan pameran pendidikan “Smanis Campus Fair 2022” akan dilaksanakan
pada :
1. Safari Campus
Hari : Rabu
Tanggal : 04 Januari 2023
Tempat : SMA Negeri Ploso
Pukul : a. Sesi 1 : 08.55 - 09.55 WIB
b. Sesi 2 : 11.10 - 12.10 WIB

2. Campus Sharing
Hari : Kamis
Tanggal : 05 Januari 2023
Tempat : SMA Negeri Ploso
Pukul : 07.30 - 08.30 WIB
3. Talk Show
Hari : Kamis
Tanggal : 05 Januari 2023
Tempat : SMA Negeri Ploso
Pukul : 09.30 - 10.30 WIB

2.3 Sasaran Kegiatan


Sasaran dari kegiatan“Smanis Campus Fair 2022” adalah seluruh siswa-siswi
SMA Negeri Ploso.

2.4 Susunan Panitia


Susunan dari kegiatan “Smanis Campus Fair 2022” terlampir.

2.5 Daftar PTN dan PTS


Daftar PTN dan PTS terlampir.

2.6 Anggaran Dana


Rincian anggaran dana terlampir.

2.7 Susunan Acara


Susunan acara terlampir.
BAB III

SUSUNAN PANITIA

SMANIS CAMPUS FAIR 2022

3.1 Panitia Pengawas


Penanggung jawab : Drs. Nurhidayat, M.M.Pd.
Pembina OSIS : Alfian Burhanuddin S.Pd.

3.2 Panitia Pelaksana


Ketua Pelaksana : Hafizh Ahmad Fajar Rizal Hadi
Wakil Ketua I : Aditya Tri Pratama
Wakil Ketua II : Yuni Alfina Rahmania
Sekretaris I : Erisa Rahmawati
Sekretaris II : Adinda Dwi Ramadhani
Bendahara I : Viandra Afieri Risky
Bendahara II : Avriska Padmasari

● Divisi Acara : Adelia Riski Nur Fitriasari (Koordinator Alumni)


Afzan Rengga Ardhana (Koordinator OSIS)

● Divisi Humas : Erninda Puji Agustin (Koordinator Alumni)


Sevila Aulia Yasmin (Koordinator OSIS)

● Divisi PDD : Rista Aprilia (Koordinator Alumni)


Nayla Maia Novitasari (Koordinator OSIS)

● Divisi Pendanaan : Sindhi Dwi Puji Lestari (Koordinator Alumni)


Bunga Yulia Aprilia (Koordinator OSIS)

● Divisi Perlengkapan : Mochamad Azam Murtadlo (Koordinator Alumni)


Mochammad Farrel Abiel An-Nas Rory (Koordinator OSIS)

● Divisi Kestari : Devi Laili Munawaroh (Koordinator Alumni)


Aisyah Larasati (Koordinator OSIS)

● Divisi Konsumsi : Santi Widyawati (Koordinator Alumni)


Mudharikah Alya Amalia (Koordinator OSIS)

● Divisi Keamanan : Galuh Dwi Oktavianingtias (Koordinator Alumni)


Yesa Maria Natalie (Koordinator OSIS)
Lampiran 1
DAFTAR PERGURUAN TINGGI
SMANIS CAMPUS FAIR 2023
1. Universitas Airlangga
2. Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
3. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
4. Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya
5. Universitas Negeri Surabaya
6. Universitas Pembangunan Nasional Surabaya
7. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
8. Universitas Brawijaya
9. Universitas Negeri Malang
10. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
11. Politeknik Negeri Malang
12. Universitas Gajah Mada
13. Universitas Negeri Yogyakarta
14. Universitas Pembangunan Nasional Yogyakarta
15. Institut Teknologi Bandung
16. Institut Pertanian Bogor
17. Universitas Sebelas Maret
18. Universitas Jember
19. Politeknik Negeri Jember
20. Politeknik Negeri Banyuwangi
21. Universitas Trunojoyo Madura
22. Universitas Negeri Semarang
23. Universitas Diponegoro
24. Politeknik Negeri Semarang
25. Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Surabaya
26. Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Malang
27. Universitas Indonesia
28. Universitas Tujuh Belas Agustus
29. Universitas Muhammadiyah Malang
30. Politeknik Pelayaran Surabaya
31. Institut Pemerintahan Dalam Negeri
32. PKN STAN
33. POLTEK STIS
34. STTD
35. Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya
36. Politeknik Negeri Madura
37. ATK Yogyakarta
38. Universitas Tidar Magelang
39. Universitas Islam Indonesia
40. STKIP PGRI Jombang
41. STIKES PEMKAB Jombang
42. STIE PGRI Dewantara Jombang
43. Universitas Wahab Hasbullah
44. Universitas Hasyim Asyari
45. Universitas Surabaya
46. Universitas Hang Tuah Surabaya
Lampiran 2
ANGGARAN DANA
SMANIS CAMPUS FAIR 2023
ACARA
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
1. Narasumber 1 Orang Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
2. Reward Narasumber 1 Orang Rp. 70.000 Rp. 70.000
Cenderamata untuk
3. 1 Buah Rp. 100.000 Rp. 100.000
SMA
4. Hadiah Seru 10 Buah Rp. 5.000 Rp. 50.000
5. Hadiah Lomba Snap Ig 2 Buah Rp. 15.000 Rp. 30.000
6. Balon 24 Buah Rp. 5.000 Rp. 120.000
7. Kain 1 Meter Rp. 20.000 Rp. 20.000
TOTAL BIAYA Rp. 1.390.000

HUMAS
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
1. Akomodasi perizinan 1 Rp. 200.000 Rp. 200.000
TOTAL BIAYA Rp. 200.000

PENDANAAN/FUNDRAISING
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
Print Proposal
1. 10 Jilid Rp. 30.000 Rp. 300.000
Sponsorship
2. Print Proposal Kegiatan 1 Jilid Rp. 30.000 Rp. 30.000
3. Lakban 1 Buah Rp. 20.000 Rp. 20.000
4. Buffalo 10 Lembar Rp. 1.000 Rp. 10.000
5. Mika plastik 10 Lembar Rp. 1.000 Rp. 10.000
6. Gantungan Kunci 120 Buah Rp. 7.000 Rp. 840.000
7. Stiker 5 Buah Rp. 8.000 Rp. 40.000
TOTAL BIAYA Rp. 1.250.000
PDDM
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
1. Backdrop 1 Buah Rp. 360.000 Rp. 360.000
2. Photo both 1 Buah Rp. 150.000 Rp. 150.000
3. Banner selamat datang 1 Buah Rp. 72.000 Rp. 72.000
TOTAL BIAYA Rp. 582.000

KESTARI
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
Daftar Hadir Delegasi
1. 3 Lembar Rp. 1.000 Rp. 3.000
Perguruan Tinggi
2. Daftar Hadir Alumni 4 Lembar Rp. 1.000 Rp. 4.000
3. Daftar Hadir Panitia 4 Lembar Rp. 1.000 Rp. 4.000
Daftar Hadir Safari
4. 14 Lembar Rp. 1.000 Rp. 14.000
campus
5. Print Nama Univ 3 Lembar Rp. 1.000 Rp. 3.000
6. LPJ 1 Jilid Rp. 20.000 Rp. 20.000
TOTAL BIAYA Rp. 48.000

PERLENGKAPAN
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
1. Panggung 4x6 Meter Rp. 400.000 Rp. 400.000
2. Sound System 1 Rp. 150.000 Rp. 150.000
TOTAL BIAYA Rp. 550.000

KONSUMSI
NO RINCIAN JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL
1. Air Kardus 5 Kardus Rp. 23.000 Rp. 115.000
2. Konsumsi panitia 120 Orang Rp. 10.000 Rp. 1.200.000
3. Konsumsi Guru 15 Orang Rp. 10.000 Rp. 150.000
4. Jajanan 3 Buah Rp. 23.000 Rp. 69.000
5. Teh Pucuk 5 Botol Rp. 3.000 Rp. 15.000
6. Nasi Narasumber 1 Orang Rp. 25.000 Rp. 25.000
7. Air Putih Botol 1 Botol Rp. 3.000 Rp. 3.000
TOTAL BIAYA Rp. 1.577.000

REKAPITULASI ANGGARAN DANA


NO DIVISI JUMLAH (Rp)
1. ACARA 1.390.000
2. HUMAS 200.000
3. PENDANAAN/FUNDRAISING 1.250.000
4. PDDM 582.000
5. KESTARI 48.000
6. PERLENGKAPAN 550.000
7. KONSUMSI 1.577.000
TOTAL BIAYA 5.597.000

RENCANA PEMASUKAN
SUMBER DANA TOTAL
Uang Kas SCF 440.000
Iuran alumni @35.000 x 63) 2.205.000
Pendanaan/Fundraising 2.952.000
Total 5.597.000
Lampiran 3
SUSUNAN ACARA
SMANIS CAMPUS FAIR 2023
DAY 1
Waktu
Kegiatan Sie Bertugas Lokasi
Mulai Berakhir
Briefing tugas setiap divisi dan presensi
06.00 07.00 BPH, Acara, Kestari Ruang Panitia
panitia
07.00 07.05 Open gate Keamanan Humas Koridor kelas
Di pintu masuk
07.05 07.10 Presensi Peserta Kestari, Perkap
parsel
07.15 07.25 Sambutan MC, Acara, Perkap Lapangan
MC, Acara, Perkap,
07.25 07.40 Pelepasan Balon Lapangan
Konsum
Penjelasan Mekanisme Safari Campus
07.40 07.45 MC, Acara, Perkap Parsel
dan Pentas Seni
SESI 1

07.45 07.50 Mobilisasi peserta menuju kelas pilihan Keamanan Ruang Kelas

Kestari, Acara,
07.50 07.55 Check in Safari Campus Ruang Kelas
Perkap
07.55 08.55 Presentasi tiap UNIV Acara, Perkap Ruang Kelas
Acara, Keamanan,
08.55 09.55 Safari Ruang Kelas
Perkap
09.55 10.00 Mobilisasi kembali ke parsel Acara, Keamanan Ruang Kelas
SESI 2
10.00 10.05 Mobilisasi peserta menuju kelas pilihan Keamanan Ruang Kelas
Kestari, Acara,
10.05 10.10 Check in Safari Campus Ruang Kelas
Perkap
10.10 11.10 Presentasi tiap UNIV Acara, Perkap Ruang Kelas
Acara, Keamanan,
11.10 12.10 Safari Ruang Kelas
Perkap
12.10 12.15 Mobilisasi kembali ke parsel Acara, Keamanan Ruang Kelas
12.15 12.20 Pengkondisian Peserta MC Parsel

12.20 12.25 Penyampaian Lomba Snapgram MC Parsel

12.25 12.30 Penutupan MC Parsel


DAY 2
Waktu
Kegiatan Sie Bertugas Lokasi
Mulai Berakhir
BPH dan Acara
Briefing tugas setiap divisi dan
06.00 07.00 memimpin briefing Ruang Panitia
mempersiapkan segala keperluan
acara
07.00 07.10 Open Gate Keamanan, Humas Koridor kelas
Di pintu masuk
07.10 07.15 Presensi Peserta Kestari, Perkap
parsel
07.15 07.30 Pembukaan MC, Acara, Perkap Parsel
Pemateri, MC, Acara,
07.30 08.30 CAMPUS SHARING Parsel
Perkap
08.30 09.00 Sesi Tanya Jawab MC, Acara Parsel
Penampilan dari
09.00 09.30 Hiburan Ekstrakulikuler Musik Parsel
SMAN PLOSO
Pemateri, MC, Acara,
09.30 10.30 TALKSHOW INSPIRATIF Parsel
Perkap
10.30 11.00 Sesi Tanya Jawab MC, Acara Parsel
Penyerahan Cenderamata & Sesi
11.00 11.15 MC, Acara, Perkap Parsel
Dokumentasi
Pengumuman pemenang & Best
11.15 11.30 MC, Acara, Perkap Parsel
Perfomer
11.30 11.35 Penutupan MC, Acara Parsel
11.35 11.45 Check Out Kestari, Perkap Parsel

\
BAB IV

PENUTUP
Dengan dilaksanakannya pameran pendidikan ini, diharapkan dapat menjadikan lebih
memahami dan sadar mengenai pentingnya pendidikan setelah SMA dan mendapatkan
informasi lebih mendalam mengenai perguruan tinggi di Indonesia baik negeri maupun
swasta. Kami mengharapkan dukungan dari pihak yang terkait, yaitu pihak internal dan pihak
eksternal guna kelancaran dan suksesnya kegiatan pameran pendidikan SCF 2023.

Mengetahui,
Ketua OSIS SMAN Ploso, Ketua Panitia

Bima Firmansyah Soekarno Hafizh Ahmad Fajar Rizal Hadi


Wakasek Kesiswaan, Wakasek Kurikulum,

Roziqul Akbar, S.E. Drs. Kunari


NIP.197306152008011010 NIP.196507042008011004
Kepala Sekolah SMA Negeri Ploso,

Drs. Nurhidayat, M.M.Pd.


NIP. 196409111988031010

Anda mungkin juga menyukai