Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN BUTON

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS WIL KEC LASALIMU
Jl. PorosBau-Kamaru, Kode Pos 93756
Email :puskesmaslasalimu@gmail.com

NOTULEN

Lokakarya Mini Bulanan Pertama UPTD Puskesmas Wil.


KEGIATAN : Kec. Lasalimu

HARI/ : 28 Februari 2023


TANGGAL

WAKTU : 10.00 Wita – Selesai

TEMPAT : Aula Pertemuan UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu

1. PEMBUKAAN
SUSUNAN : 2. SAMBUTAN, ARAHAN DAN MOTIVASI
ACARA 3. PENYUSUNAN RPK BULAN Februari
4. ANALISA MASALAH DAN PEMECAHAN
5. KESEPAKATAN UNTUK MELAKSANAKAN RENCANA
KERJA BARU
6. PENUTUP

PIMPINAN : UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu


RAPAT

NOTULIS : Hidariya Tariado, A.Md.Keb

PESERTA : Seluruh Staf UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu

Pembukaan Lokmin Bulanan yang pertama UPTD


PEMBUKAAN Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu oleh Moderator dengan
ucapan BASMALAH.
A. SAMBUTAN, ARAHAN, MASUKAN DAN MOTIVASI
a. Dari kepala UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu
HASIL RAPAT Murni Poy, SKM Dalam kesempatan ini Kapala
puskesmas menyampaiakan kepada seluruh staf
UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu untuk menjaga
kedisplinan semua Staf mulai datang, pulang kantor
serta jam istirahat, di jaga kerapian dan kebersihan
ruangan masing, Apel Pagi tepat waktu Pagi 08.00
Wita dan Sore Pukul 16.00 Wita, yang piket siang
dan malam datang sesuai waktu.
b. St Asmaul Husna Yahya, SKM ( Bendahara BOK)
 Menyampaikan kepada seluruh staf UPTD
Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu untuk
menjalankan kegiatan dan laporan hasil tepat
waktu.
 Penyusunan dan pembahasan Revisi RPK 2023
c. St Asmaul Husna Yahya, SKM (Kepala TU)
 Setiap hari Apel pagi pukul 08.00 Wita dan Sore
Pukul 16.00 Wita
 Setiap pagi wajib melakukan absen harian
 Setiap pemegang program mengumpulkan laporan
bulanannya tepat waktu.
 Cakupan pelayanan diperhatikan untuk semua
program
 Lokmin Bulanan Rutin
d. Waode Nunung Majid, S.Kep.M.Si (Bendahara JKN)
 Peserta BPJS yang diluar Faskes Lasalimu segera
Ubah ke Faskes Lasalimu
 Setiap yang datang Berobat harus di cek dulu NIK
nya Aktif/Tidak
e. drg. Fatimah SN (Tim Mutu)
Sudah Dimulai penginputan Laporan Indikator Mutu
B. PENYUSUNAN RPK BULAN Februari
 KIA
 Pembinaan ANC di Posyandu
 Skrining kesehtan remaja di luar sekolah
 Kunjungan KB pasca salin
 GIZI & IMUNISASI
 Pemberian tablet tambah darah ( TTD ) pada
remaja putri di SMP/SMA
 Pemantauan pertumbuhan balita di Posyandu
 Penyediaan bahan makanan tambahan bagi Balita
Gizi Kurang
 Penyediaan bahan makanan tambahan bagi Bumil
KEK
 Pemberian makanan tambahan balita gizi kurang
 Pemberian makanan tambahan ibu hamil KEK
 Konseling PMBA
 pemberian vitamin A ibu nifas
 Pembinaan ASI eksklusif
 Intervensi gizi kegawat daruratan
 Tata laksana balita gizi buruk rawat inap
 Tata laksana balita gizi buruk rawat jalan
 Pembelian Makanan Tambahan Pemulihan
berbahan pangan lokal untuk balita gizi buruk
 Belanja bahan pembuatan Formula 75 dan 100
 Belanja bahan makanan balita gizi buruk yang
rawat inap di Puskesmas
 Belanja Konsumsi pendamping balita gizi buruk
yang dirawat Inap di Puskesmas/RSUD
 Pendampingan rujukan balita gizi buruk ke RSUD
 Belanja bahan makanan balita gizi buruk yang
rawat inap di Puskesmas
 Belanja Konsumsi pendamping balita gizi buruk
yang dirawat Inap di Puskesmas/RSUD
 Pendampingan rujukan balita gizi buruk ke RSUD
 Pertemuan validasi dan evaluasi data Gikia
 LANSIA
 Edukasi Lansia dan lansia resti melalui pelayanan
lansia/posyandu lansia 1 Desa Oleh petugas
lansia
 TB
 Investigasi Kontak TBC
 Pengiriman Sampel TB RO/SO untuk diperiksa
dengan TCM di RSUD Kab. Buton / RSU Kota
Baubau
 Pemantauan minum obat TBC dan efek samping
obat TBC
 Pelacakan Kasus TB Mangkir
 Kunjungan Rumah Pemberian Terapi Pencegahan
TB (TPT)
 Konfirmasi sasaran TB sesuai data Pis-PK
 POSBINDU
 Pendampingan pemeriksaan kasus DM dan
Hipertensi di Masyarakat
 SURVEILANCE
 Pelacakan kasus PD3I, Campak, Difteri, Pertusis,
Lumpuh layuh
 Pelacakan Kasus Berpotensi Wabah
 KESEHATAN JIWA
 Kunjungan rumah edukasi keluarga untuk
perawatan dan berobat teratur pada ODGJ untuk
Pemantauan pemberian dan kepatuhan minum
obat pada ODGJ dan ODGJ Berat)
 RABIES
 Pelacakan Kasus GHPR
 HIV/AIDS
 Deteksi Dini HIV/AIDS dan IMS pada ibu Hamil
dan kelompok beresiko lainnya
 Deteksi Dini HIV/AIDS pada penderita TBC
 KESLING
 Inspeksi kesling TPP
 Inspeksi kesling sanitasi dasar jamban dan
lingkungn perumahan
 Inspeksi lima pilar STBM
 HEPATITIS
 Deteksi Dini Hepatitis B Pada Ibu Hamil
 PROMKES
 Aktifkan Posyandu dan cegah Stunting melalui
pelayanan kesehatan diposyandu
 Gerakan Cegah Stunting di Tatanan Rumah
Tangga
 DIARE
 Pemantau pemberian tablet zink pada penderita
diare
 penemuan kasus diare pada balita
 KUSTA
 Pemeriksaan kontak penderita kusta
 Pencegahan cacat kasus kusta melalui
pemeriksaan POD reaksi pada penderita kusta
 Survelensi pasca RFT
 IMUNISASI
 Pelayanan Sweeping Imunisasi HB0
 Sweeping Imunisasi Rutin
 Pelayanan Sweeping Imunisasi Booster
 POSYANDU REMAJA
 Skrining kesehatan remaja di luar sekolah
 DBD
 Larvasida
 MALARIA
 Survey migrasi malaria
C. ANALISA MASALAH DAN PEMECAHAN

Masalah/ Analisis Capaian


No Program Pemecahan
Hambatan masalah

1 KIA Belum - Ibu hamil tidak - Petugas akan - 8,5%


mencapai memeriksakan melaksanakan
target, masih diri pada saat pembinaan ANC
ada 8,5% kehamilan di posyandu
(12) ibu kurang dari 12
hamil yang minggu
tidak
mendapatka
n pelayanan
K4

2 GIZi - Cakupan -Pengetahuan - Konseling - 23%


Ibu Hamil Ibu tentang ASI PMBA dan
yang Eksklusif Pemberian MT
mendapat masih Kurang.
Tablet
Tambah
Darah
(TTD) 90
tablet
Selama
Kehamilan

3 LANSIA - Belum - 1.Kurangnya - 1.Petugas akan - 5.20%


mencapai pengetahuan Melakukan
target, tentang Edukasi pada
masih ada pentingnya lansia dan
2.84 % (24) pemeriksaan keluarga
Lansia yang kesehatan tentang
belum lansia. pentingnya
mendapat pemeriksaan
pelayanan kesehatan di
kesehatan posyandu
sesuai
standar

4 TB -Cakupan -Belum dilakukan - Perlu - 7%


Pelacakan pelacakan pemeriksaan
Kasus suspek TB kontak
Terduga Tb disetiap desa di penderita TB
belum wilayah kerja setiap 3 bulan
memenuhi UPTD sekali
Target Puskesmas Wil. - Penyusunan
Kec. Lasalimu jadwal
kunjungan
petugas TB di
setiap desa

5 POSBIN - Cakupan -Kurangnya -Memberikan -75%


DU penderita kesadaran Pemahaman
Hipertensi masyarakat Kepada
mendapatk untuk Masyarakat
an melakukan tentang
pelayanan modifikasi gaya kepatuhan
kesehatan hidup dan patuh minum obat
sesuai menjalani secara rutin
standar pengobatan -
belum secara rutin
mencapai
target
disebakan
masih ada
42,1%
panderita
tidak
berobat
secara
teratur

7 KESEHA - Pasien -1. Tidak ada - akan - 0%


TAN ODGJ berat dokter spesialis Melakukan
JIWA tidak jiwa di Kunjungan
mendapatk Puskesmas 2. rumah untuk
an Keluarga pasien edukasi
pengobatan terkendala biaya keluarga untuk
untuk berobat di perawatan dan
FKTL 3. berobat pasien
Pasiennya
kurang
Kooperatif untuk
di bawa ke FKTL
8 RABIES -Masih ada - warga tidak - Warga yang
kasus gigitan menjaga jarak digigit HPR akan
kucing dengan HPR segera diberikan
- VAR
10 KESLIN -Sarana air -Belum -Melakukan -
G minum yang melakukan kalibrasi alat
diawasi atau pengambilan dan sankkit dan
diperiksa pemeriksaan menyediakan
kualitas Air sampel air reagen kemudian
minumnya karena sankit melakukan
sesuai belum pengambilan dan
standar masi dikalibrasi dan pemeriksaan
rendah belum tersedia sampel air
reagen minum

12 PROMK - Masih ada - PUS tidak ber - Akan -66.7%


ES posyandu KB karena memberikan
yang dilarang Suami Pelyanan
cakupan kesehatan
peserta KB (Pemeriksaan ibu
aktifnya hamil,
belum Penimbangan
mencapai balita,
50% Imunisasi,
Pelayanan KB
dan penyuluhan)
diposyandu

16 IMUNIS -belum -1.Orang tua bayi -1. Petugas Akan - 16.2%


ASI mencapai malas membawa melakukan
target, masih anaknya ke swiping imunisai
ada 4,1% (5 posyandu, 2. rutin, 2. Petugas
bayi) yang orang tua bayi memberikan
belum takut anaknya penyuluhan
diimunisasi demam, kepada orang
Polio 2 3.Kurangnya tua tentang
pengetahuan/pe pentingnya
mahaman orang imunisasi pada
tua tentang bayi
pentingnya
imunisasi.

D. KESEPAKATAN UNTUK MELAKSANAKAN RENCANA KERJA BARU


Seluruh Staf UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu berkomitmen untuk
melaksanakan rencana kegiatan yang telah dibuat, tingkatkan kerja sama
Lintas Program dan Linta Sektor.

E. PENUTUP
Penutupan oleh Kepala UPTD Puskesmas Wil. Kec. Lasalimu dengan ucapan
HAMDALAH dan di tutup oleh Moderator
Kamaru, 28 Februari 2023

Mengetahui,
Kepala UPTDPuskesmas Notulis
Wil. Kec. Lasalimu

MURNI POY, SKM HIDARIYA TARIADO, A.MD.KEB


NIP. 19651231 198803 1 260

Anda mungkin juga menyukai