Anda di halaman 1dari 3

JURNAL PROJEK

KELAS :4A
KELOMPOK/FASE : FASE B
SEMESTER : 1 /SATU
TAHUN PELAJARAN: 2023/2024
N HARI/TANGGAL KEGIATAN CATATAN DOKUMENTASI GURU NAMA SISWA
O KEGIATAN PENDAMPING/
PIC
1 28 Juli 2023 Sosialisasi pembuatan pupuk Pengenalan pembuatan pupuk kompos dari Wali kelas dan 1. Hana
kompos dari sampah organik. bahan-bahan organik seperti daun kering Mahasiswa KKN 2. Adzkia
dan sampah dapur. 3. Rayhan
4. Shine
2 04 Agutus 2023 Pengenalan lebih dalam tentang Proses pengenalan lebih dalam tentang Wali kelas 1. Fitri
jenis-jenis sampah. jenis-jenis sampah seperti sampah organik, 2. Nesya
un organik dan B3 3. Shahrul

3 11 Agustus 2023 Mengerjakan LKPD terkait jenis Mengerjakan LKPD tentang jenis-jenis Wali kelas 1. Hana
sampah sampah dan pembagiannya sesuai dengan 3 2. Shine
jenis tong sampah (organik, un organik dan 3. Zahra
B3) 4. Arfa
4 18 Agustus 2023 Pembuatan biang kompos Pembuatan biang kompos dengan Wali kelas 1. Adzkia
menyediakan bahan-bahan: cairan M4, gula 2. Zahra
merah dan air 5 liter.
5 25 Agustus 2023 Pembuatan pupuk kompos Pembuatan pupuk kompos dengan Wali kelas 1. Rayhan
menyediakan bahan-bahan yang diperlukan 2. Zahra
seperti; tanah subur, sampah dapur dan 3. Shine
daun kering. Lalu disiram dengan cairan 4. Rania
biang kompos yang sudah dicampur dengan
5 liter air.
6 1 September 2023 Pembuatan pupuk kompos Penambahan tanah dan sampah organik Wali kelas 1. Ihsan
sesuai dengan urutan pembuatannya, lalu 2. Arfa
ditambahkan cairan biang kompos yang 3. Zahra
sudah dicampur dengan 5 liter air.

7 8 September 2023 Pembuatan pupuk kompos Proses pengecekan dan menambahkan Wali kelas 1. Adnal
tanah beserta sampah organik lalu di siram 2. Arsyah
kembali dengan biang kompos yang sudah di
tambahkan 5 liter air.
8 15 September 2023 Pembuatan pupuk kompos Proses pengeringan pupuk kompos untuk Wali kelas 1. Zahra
memperbaiki tekstur dan menambah cairan 2. Anom
biang kompos. 3. Hana

9 22 September 2023 Pembuatan pupuk kompos Proses pengeringan pupuk kompos untuk Wali kelas 1. Yumna
memperbaiki tekstur dan menambah cairan 2. Anom
biang kompos. 3. Zahra

10 29 September 2023 1. Pembuatan pupuk kompos 1. Melakukan pengecekan lanjutan pada Wali kelas 1. Yumna
2. Pengumpulan sampah daur pupuk kompos dan menambahkan cairan 2. Shine
ulang biang kompos. 3. Zahra
2. Mengumpulkan sampah daur ulang
tutup botol.
11 06 Oktober 2023 UJIAN TENGAH SEMESTER
12 13 Oktober 2023 1. Pupuk kompos 1. Melakukan pengecekan ulang dan Wali kelas 1. Arif
2. Pembuatan kerajinan tutup melihat tekstur pupuk kompos yang 2. Zahra
botol sudah mongering tetapi sampah daun 3. Adzkia
belum terurai secara sempurna.
2. Pembuatan kerajinan dari tutup botol
yangd bentuk menjadi tempat pensil.
13 20 Oktober 2023 Pembuatan kerajinan dari kardus Pembuatan kerajinan atau daur ulang dari Wali kelas 1. Annisa
bekas kardus bekas yang di ubah menjadi bentuk 2. Hana
rumah dengan berbagai kreasi.
14 27 Oktober 2023 Pencampuran pupuk kompos Proses pencampuran pupuk kompos dengan Wali kelas 1. Shahrul
dengan sekam padi sekam padi secara merata lalu di kemas 2. Adzkia
dalam satu wadah untuk hasil yang lebih
optimal.

Anda mungkin juga menyukai