Anda di halaman 1dari 2

TUGAS 3 : MAKROEKONOMI DAN MIKROEKONOMI; EFISIENSI PASAR

1. “Jika hari ini terjadi larangan ekspor kayu, maka akan ada 2 perusahaan dari sektor yang berbeda
mengalami keuntungan, karena harga sahamnya mengalami kenaikan”. Setujukah anda dengan
pernyataan tersebut ? Jelaskan alasan anda dan jika perlu disertai contoh kasus.
2. “Pada saat masa depresi dan resesi lebih baik anda tidak melakukan investasi berupa saham, hal
ini agar anda tidak mengalami kerugian”. Setujukah anda dengan pernyataan tersebut ? Jelaskan
alasan anda dan jika perlu disertai contoh kasus.
3. “Soal nomor satu merupakan contoh dari banyaknya informasi esok hari yang dapat digunakan
untuk menganalisis perubahan harga saham”. Setujukah anda dengan pernyataan tersebut ?
Jelaskan alasan anda dan jika perlu disertai contoh kasus.
4. Inflasi yang terlalu tinggi akan mengakibatkan harga-harga dipasar naik, hal tersebut
mengakibatkan daya beli masyakarat turun dan menurunnya keuntungan yang diperoleh
perusahaan. Selanjutnya harga saham perusahaan yang dimaksud akan ikut mengalami
penurunan. “Maka inflasi yang rendah merupakan hal yang paling ditunggu para emiten agar
harga saham mengalami kenaikann”. Setujukah anda dengan pernyataan tersebut ? Jelaskan
alasan anda dan jika perlu disertai contoh kasus
5. “Peredaran uang di Indonesia dapat dikendalikan salah satunya dengan reserve requirement”.
Setujukah anda dengan pernyataan tersebut ? Jelaskan alasan anda dengan disertai contoh kasus.
6. Buatlah contoh kasus yang menjelaskan bahwa salah satu faktor makroekonomi merupakan
sumber informasi mendua pada pasar !
7. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang gambar dibawah ini !

8. Berdasarkan gambar di bawah ini, jika anda seorang investor efisiensi pasar mana yang lebih anda
pilih ? Jelaskan alasan anda dan jika perlu disertai contoh kasus

Anda mungkin juga menyukai