Anda di halaman 1dari 1

HAK DAN KEWAJIBAN SASARAN PROGRAM

1. HAK SASARAN PROGRAM

a. Memperoleh kejelasan informasi tentang program kegiatan UKM


yang akan dilaksanakan di wilayaj kerja Puskesmas Sungai Nyamuk
Kecamatan Sebatik Timur.
b. Memperoleh informasi mengenai aturan, tata cara dan peraturan yang
berlaku tentang program kegiatan UKM.
c. Memperoleh penyuluhan, pembinaan dan sosialisasi terkait dengan
program kegiatan UKM.
d. Sasaran program berhak mengajukan usul, saran, perbaikan atas
kegiatan program UKM.

2. KEWAJIBAN SASARAN PROGRAM

a. Berkontribusi dalam menyelesaikan masalah kesehatan di wilayah


kerja Puskesmas Sungai Nyamuk Kecamatan Sebatik Timur.
b. Memberikan dan membantu menyampaikan informasi terkait dengan
masyarakat sekitarnya.
c. Mendukung program kegiatan UKM di wilayah kerja Puskesmas
Sungai Nyamuk Kecamatan Sebatik Timur.
d. Mematuhi segala aturan dan kesepakatan yang telah disepakati
bersama.

Anda mungkin juga menyukai