Anda di halaman 1dari 2

PENGUKURAN KEBISINGAN DI TEMPAT KERJA

Nomor Dokumen Revisi ke Halaman

1 dari 1

STANDAR Disahkan Oleh


Tanggal Terbit DIREKTUR RSUD KABUPATEN BEKASI
OPERASIONAL
PROSEDUR
(SPO)
dr, Hj. Sumarti, M.Kes.
NIP. 196308251989112001

Pengertian Pengukuran kebisingan di tempat kerja merupakan pengukuran jumlah


tingkat kebisingan pada ruangan kerja menggunakan sound level meter
digital.

Tujuan Untuk mengetahui tingkat kebisingan pada ruangan kerja sebagai


upaya meningkatkan lingkungan kerja yang sehat.

Kebijakan Surat Keputusan Direktur Nomor 800/67/RSUD/2017 Tentang


Kebijakan Manajemen Fasilitas dan Keselamatan di RSUD Kabupaten
Bekasi.

1. Petugas Kesehatan Lingkungan / Sanitasi membuat jadwal


pengukuran kebisingan.
Prosedur 2. Pengukuran kebisingan dilakukan pada ruangan yang dianggap
bising ( Sesuai Permenkes 1204 tahun 2004).
3. Pengukuran kebisingan dilakukan setiap 6 bulan sekali.
4. Pengukuran kebisingan bekerja sama dengan laboratorium yang
terakreditasi.

Unit Terkait 1. Kesling


2. Unit terkait

Anda mungkin juga menyukai