Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN URIC ACID

METODE PAP
No. Dok :SPO/33/PKP13.EP1/VI/2023
SP No. Rev : 00
Tgl Terbit : 01 Juni 2023
O
Halaman : 1/3

Tanda Tangan Pinpinan Klinik


KLINIK dr. Gina Puspita
PRATAMA
RAYA

1. Pengertian Pemeriksan Asam Urat metode PAP adalah pemeriksaan


yang dilakukan untuk mengetahui kadar Asam Urat dalam
darah seseorang. Pemeriksaan ini menggunakan sampel
serum/plasma dengan prinsip reaksi:
Uric acid uricase alantoine + H2O2
2 H2O2 + DCHBS + PAP peroxydase quinoamine +
HCl + 4 H2O
Intensitas warna yang terbentuk sebanding dengan
kosentrasi Asam Urat dalam specimen dan diukur secara
fotometri.
2. Tujuan Prosedur tetap ini ditujukan untuk menjadi pedoman baku
analis atau petugas laboratorium dalam pelaksanaan
pemeriksaan asam urat darah.
3. Kebijakan SK Pimpinan Klinik Pratama Raya Nomor :
082/SK/KR/VI/2023 084/SK/KR/VI/2023 tentang Jenis – jenis
Pelayanan di Laboratorium.
4. Referensi 1. Permenkes no. 9 tahun 2019 tentang klinik
2. Permenkes no. 14 tahun 2021 tentang perizinan
berusaha bidang kesehatan

5. Alat dan Bahan 1. Tabung reaksi


2. Seum/plasma
3. Yellow Tip
4. Mikropipet
5. Fhotometer Caretium 3000
6. Cetrifuge

6. Langkah – 1. Pembuatan serum


Langkah
a) Masukkan darah vena kedalam tabung reaksi.
b) Putar darah dengan alat sentrifuger dengan kecepatan
3000rpm selama 10 menit.
c) Ambil cairan serum dan siap dipakai untuk
pemeriksaan.

2. Cara Kerja :
a) Pipet ke dalam tabung
Blanko Sampel Standar

Reagen 1 1 ml 1 ml 1 ml

Serum - 20 µl -

Standar - - 20 µl

b). Campur dan inkubasi selama 10 menit pada suhu


Ruangan.
c) Baca pada Caretium 3000 sesuai dengan program.
3.Harga Normal
Laki-laki : 3,4-7,0 mg/dl
Wanita : 2,4-5,7 mg/dl
7. Bagan Alir Masukkan darah vena kedalam tabung reaksi

Putar darah dengan alat sentrifuger

Ambil cairan serum dan Pipet ke dalam tabung

Campur dan inkubasi selama 10 menit pada suhu ruangan

Baca pada photometer Caretium 3000 sesuai dengan program


pada suhu ruangan

8. Hal-hal yang -
perlu diperhatikan
9. Unit terkait Laboratorium, Rawat Jalan , RRI dan IGD
10. Dokumen
Terkait
11.Histori No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai
Perubahan Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai