Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RIAU SILIP
Jalan : Raya Belinyu - Riau Silip
Kode Pos : 33254 Telp. 082179779615
Email : pkmriausilip.bangka@gmail.com Website : riausilip.puskesmas.bangka.go.id

LAPORAN PERJALAN DINAS

I. Tujuan :
INSPEKSI TFU (SEKOLAH)

II. Dasar Pelaksanaan :


a. Surat Perintah Tugas Nomor : 800/1393/PKM-RS/2023
b. Surat Perintah Perjalanan Dinas Nomor : 934/1389/PKM-RS/2023

III. Hasil laporan :


Petugas Kesehatan Lingkungan mendatangi sekolah untuk melakukan inspeksi sanitasi lingkungan sekolah
meliputi pemreriksaan kondisi atap dan talang, dinding, lantai, tangga (jika ada), pencahayaan, ventilasi,
kepadatan kelas, jarak papan tulis, ketersediaan tempat cuci tangan, kebisingan, air bersih, toilet, pengelolaan
sampah, sarana pembungan air limbah, pengendalian vektor, kantin/warung sekolah, dan kondisi halaman
sekolah.

Permasalahan yang dihadapi :

Jumlah toilet yang tidak mencukupi dengan jumlah siswa, tempat pembuanga sampah yang tidak tersedia di
depan kelas dan tidak ada tempat penampungan sampah sementara, penyediaan sarana cuci tangan,
Pencahayaan dan sirkulasi udara di ruang kantor dan kamar siswa tidak baik dan kepadatan penghuni
ruangan yang tidak memenuhi syarat.

Saran :

Pihak sekolah harus menyediakan tempat sampah dan sarana cuci tangan di beberapa titik dan untuk
pengolahan sampah yang baik.

Riau Silip, 27 Juli 2023


Yang Melaporkan :

Sri Ayu Adiyanti, Amd.Kl (....................................................)

Windiyarti Sri Wahyuni, A.Md.Gz (....................................................)

Anda mungkin juga menyukai