Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KUBU RAYA

DINAS PENDIDIKAN DAN


KEBUDAYAAN
SD NEGERI 11 TERENTANG
Alamat : Jalan Poros Utama No:12 Desa Sungai Radak Dua,Kec.Terentang
NPSN: 30101499 NSS: 101130218011 Kode Pos 78392

DARI RAPOR PENDIDIKAN TAHUN 2023

SEKOLAH : SDN 11 TERENTANG


NPSN :30101499
SK PENDIRIAN :-
AKREDITASI :B
ALAMAT : Jalan Poros Utama No:12 Desa Sungai Radak Dua
Kepala Sekolah : Waginem,S.Pd.SD
Sumber Dana Pengelolaan Sekolah : BOS REGULER & BOS KINERJA (Pusat)

1. DATA PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

PENDIDIK TENAGA KEPENDIDIKAN JUMLAH


PNS/ PPPK NON PNS PNS NON PNS
L P L P L P L P
- 5 1 1 - - - - 7
Orang Orang Orang Orang Orang

2. DATA PESERTA DIDIK


NO KELAS & ROMBEL LAKI PEREMPUAN JUMLAH
1 Kelas 1 / 1Rombel 9 10 19
2 Kelas 2 / 1Rombel 7 9 16
3 Kelas 3 / 1Rombel 12 5 17
4 Kelas 4/ 1Rombel 8 12 20
5 Kelas 5/ 1Rombel 15 12 27
6 Kelas 6/ 1Rombel 10 8 18
TOTAL 6 Rombel 61 56 117

3. DATA RAPOR PENDIDIKAN 2023

NILAI
DIMEN RAPOR NAIK/ AKAR MASALAH
NO INDIKATOR CAPAIAN
TURUN
SI/ level (KETERANGAN)
2023 2022
a.Kompetensi membaca teks informasi
b.Kompetensi membaca teks Sastra
KETERANGAN
Kemampuan
1 A.1 Sedang 52,94 68,75 Turun 40% - 70% peserta didik telah mencapai
Literasi
kompetensi minimum untuk literasi membaca
namun perlu upaya mendorong lebih banyak
peserta didik dalam mencapai kompetensi
minimum.

a. Kompetensi pada domain Bilangan


b. Kompetensi pada domain Data dan
Kemampuan Naik Ketidakpastian
2 A.2 Kurang 17,65 6,25
Numerasi KETERANGAN
Kurang dari 40% peserta didik telah mencapai
kompetensi minimum untuk numerasi perlu upaya
mendorong peserta didik dalam mencapai
kompetensi minimum.
a. Kemandirian
b. Nalar kritis
KETERANGAN
Peserta didik terbiasa menerapkan nilai-nilai
3 A.3 Karakter Baik 55,72 52,51 Naik karakter pelajar pancasila yang berakhlak mulia,
bergotong royong, mandiri, kreatif dan bernalar
kritis serta berkebinekaan global dalam
kehidupan sehari hari.
a. Pemahaman dan sikap guru tentang
kekerasan seksual
b. Pemahaman dan sikap terhadap
perundungan
KETERANGAN
Iklim Keamanan Satuan pendidikan memiliki lingkungan sekolah
4 D.4 Baik 80,55 65,65 Naik
Sekolah yang aman, terlihat dari kesejahteraan psikologis
yang baik dan rendahnya kasus perundungan,
hukuman fisik, kekerasan seksual, dan
penyalahgunaan narkoba. Satuan pendidikan
dapat mempertahankan kualitas warga sekolah
dalam mencegah dan menangani kasus untuk
menciptakan iklim keamanan di lingkungan
sekolah.
a. Toleransi agama dan budaya
b. Toleransi dan kesetaraan siswa
KETERANGAN
Satuan pendidikan sudah mampu
menghadirkan suasana proses pembelajaran
D.8 Iklim Kebhinekaan Baik 72,54 62,74 Naik yang menjunjung tinggi toleransi
agama/kepercayaan dan budaya; mendapatkan
5 pengalaman belajar yang berkualitas;
mendukung kesetaraan agama/kepercayaan,
dan budaya; serta memperkuat nasionalisme.

a. Metode pembelajaran
b. Manajemen kelas
KETERANGAN
Pembelajaran menunjukkan kualitas yang optimal
Kualitas Baik
D.1 73,3 57,12 Naik ditunjukkan dengan suasana kelas yang kondusif,
6 Pembelajaran
dukungan afektif dan aktivasi kognitif dari guru
yang konstruktif.

KETERANGAN
Provinsi/Kabupaten/Kota/Satuan Pendidikan
Pengalaman 28,5 3,33 berkembang dalam keikutsertaan guru dalam
7 C.3 Sedang Naik
Pelatihan PTK pelatihan.

KETERANGAN
Upaya peningkatan kualitas pembelajarannya
Refleksi dan sporadis hanya untuk sekedar menyelesaikan
perbaikan tugas. Guru menggunakan cara berulang untuk
8 D.2 Kurang 50,34 53,24 Naik
pembelajaran oleh melakukan pembelajaran dan tidak nampak
guru adanya proses reflektif.

KETERANGAN
Kepemimpinan instruksional yang visioner
dengan mengacu pada visi-misi sekolah secara
konsisten termasuk mengkomunikasikan visi-misi
kepada warga sekolah sehingga perencanaan,
praktik dan asesmen pembelajaran berorientasi
peningkatan hasil belajar Peserta didik melalui
9 D.3 Kepemimpinan
Baik 53,18 50,5 Naik dukungan program, sistem insentif atau sumber
Instruksional
daya yang memadai yang berdampak pada
membudayanya guru melakukan refleksi dan
perbaikan pembelajaran.

KETERANGAN
Satuan Pendidikan secara aktif
- mensosialisasikan dan menyuarakan dukungan
Iklim Kesetaraan
10 D.6 62,74 akan pentingnya mewujudkan kesetaraan hak-
Gender Baik 72,29 Naik -
hak sipil antar kelompok gender dengan dasar
prinsip keadilan.

KETERANGAN
Satuan pendidikan sudah mampu menghadirkan
suasana proses pembelajaran yang menyediakan
11 D.10
Iklim Inklusivitas Baik 63,83 52,55 Naik layanan yang ramah bagi peserta didik dengan
disabilitas dan cerdas berbakat istimewa.

KETERANGAN
Satuan pendidikan melibatkan orang tua dan
Partisipasi Warga muriddalam beberapa kegiatan di satuan
12 E.1 Sedang 76,11 65,03 Naik
Sekolah pendidikan khususnya berupa kegiatan akademik
dan atau non-akademik.

Proporsi KETERANGAN
Pemanfaatan Satuan pendidikan memiliki proporsi
13 E.2 Sumber daya Kurang 25,1 49,21 Turun pemanfaatan sumber daya sekolah untuk
Sekolah untuk peningkatan mutu yang rendah.
Peningkatan Mutu
KETERANGAN
14 E.3 Pemanfaatan TIK Sedang Naik Satuan pendidikan memiliki proporsi
untuk Pengelolaan 54,45 pembelanjaan dana BOS secara daring yang
Anggaran
54,45 cukup.

KETERANGAN
Satuan pendidikan melibatkan orang tua dan
Program dan murid dalam beberapa kegiatan di satuan
15 E.5 Kebijakan Sekolah Sedang 61,6
- - pendidikan khususnya berupa kegiatan akademik
dan atau non-akademik.

1. DATA KEPEMILIKAN DOKUMEN (Data Pendukung)

No Nama Dokumen Ada Tidak Keterangan


1. RKJM  Tahun 2021/2025
2. KOSP  TP 2023/2024
3. RKT  TP 2023/2024
4. RKAS  Tahun Anggaran 2023
5. SPJ BOS  Tahun Anggaran 2023
6. DUK & F3  TP 2023/2024
7. DATA 8355 SISWA  Tp 2023/2024
8. RAPOR PENDIDIKAN  Tahun 2023
9. FORM IRB  Tahun 2023
10 DLL

Terentang , 11 Januari 2024


Pengawas Pembina

Berie Rubiansyah, S.Pd.SD.,MM


NIP.197408252000111001

Anda mungkin juga menyukai