Anda di halaman 1dari 10

Otoritas Jasa

Keuangan Kelompo
k5
Anggota
1. Gabriella Malsie
3. Khairunnisa

2. Aric Benedict

5. Sajjihan Alya

4. Vincentius Juari
Pembahasan

1 PENGERTIAN OJK

2 TUJUAN OJK

3 FUNGSI DAN TUGAS OJK

4 WEWENANG OJK
Pengertian
Menurut undang-undang Republik Indonesia Nomor 21
Tahun 2011, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) adalah
lembaga independen yang bebas dari campur tangan
pihak lain yang memiliki fungsi, tugas, dan wewenang
pengaturan, pengawasan, pemeriksaan, dan penyelidikan.
OJK berperan sebagai lembaga yang mengawasi jasa
keuangan dan industri perbankan, pasar modal, asuransi,
dana pensiun, pegadaian, lembaga pembiayaan ekspor
Indonesia dan lainnya.
Tujuan Ojk
1 Terselenggara secara teratur,adil,transparan,dan akuntabel

2 Mewujudkan sistem keuangan yang tumbuh


secara berkelanjutan dan stabil

3 Melindungi kepentingan konsumen dan masyarakat


1 Fungsi
OJK berfungsi menyelenggarakan sistem pengawasan
dan pengaturan yang terintegrasi terhadap keseluruhan
kegiatan di sektor jasa keuangan. Sebelumnya
pengawasan perbankan dilaksanakan bank sentral
namun kini diambil ahli oleh OJK.

2 Tugas
Bertugas dalam rangka pengaturan dan pengawasan
terhadap kegiatan jasa keuangan di sektor perbankan, ,
sektor pasar modal, dan sektor industri keuangan
nonbank (INKB).
Wewenang Ojk
Lingkup wewenang OJK dikelompokkan menjadi 4 aspek
1 sebagai berikut :
a. Pengaturan dan pengawasan mengenai kelembagaan bank, meliputi:
perizinan pendirian bank dan kegiatan usaha bank
b. Pengaturan dan pengawasan mengenai kesehatan bank yang meliputi
likuiditas, rentabilitas, sistem informasi debitur, pengujian kredit, standar
akuntansi bank
c. Pengaturan dan pengawasan mengenai aspek kehati-hatian bank
mengenai manajemen risiko tata kelola bank
d. Pemeriksaan bank
Wewenang Ojk untuk melaksanakan tugas
pengaturan

1 Menetapkan peraturan pelaksanaan undang-undang Republik Indonesia nomor 21 tahun


2011 tentang otoritas jasa keuangan

2 Menetapkan peraturan perundang-undangan di sektor jasa keuangan

3 Menetapkan peraturan dan keputusan OJK

4 Menetapkan peraturan mengenai pengawasan di sektor jasa keuangan


Wewenang Ojk untuk melaksanakan tugas
pengawasan
Melakukan pengawasan pemeriksaan penyelidikan perlindungan konsumen dan tindakan
1 lain terhadap lembaga jasa keuangan pelaku dan atau penunjang kegiatan jasa
keuangan sebagaimana dimaksud dalam peraturan perundang-undangan di sektor jasa
keuangan

2
Menetapkan kebijakan operasional pengawasan terhadap kegiatan jasa
keuangan
Mengawasi pelaksanaan tugas pengawasan yang dilaksanakan oleh kepala
3 eksklusif

4 Memberikan perintah tertulis kepada lembaga jasa keuangan atau pihak tertentu
Thank You

Anda mungkin juga menyukai