Anda di halaman 1dari 1

Lembar Catatan Percakapan Pra-Observasi Kelas

Hari/ Tanggal : Jum’at, 16 Peb 2024 Sekolah : SDN CANDIWATU


Nama Guru : Moh. Ainur Rokhim Kelas :3
Mata Pelajaran : PAI Waktu Percakapan :

Tujuan Pembelajaran:
1. Melalui tayangan gambar/ video/ audio murid dapat menjelaskan makna Allah Maha Pemberi dengan tepat.
2. Melalui tayangan gambar/ video/ audio murid dapat Menyebutkan apa saja bukti Allah Maha Pemberi dengan
tepat
3. Melalui diskusi kelompok, murid dapat Membaca Asmaul Husna al-Wahhab dengan tepat.
4. Melalui penugasan, murid dapat Menyebutkan arti Asmaul Husna al-Wahhab dengan tepat.

Area Pengembangan yang hendak dicapai:


 Mengembangkan kemampuan intelektual dengan cara menyampaikan materi nada secara jelas dan
mudah dipahami oleh siswa, menyajikan kegiatan pembelajaran yang berdiferensiasi sesuai
kebutuhan siswa
 Mengembangkan kemampuan sosial emosional dalam menghadapi siswa yang memiliki
keberagaman kemampuan

Strategi yang dipersiapkan:

 Guru menyusun perangkat pembelajaran yang lengkap


 Guru memberikan contoh nyata agar siswa mampu menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan buah
 Guru menyiapkan LKPD yang disesuaikan dengan kebutuhan belajar siswa

Catatan khusus Supervisor:


1. Memberikan motivasi kepada guru agar dapat menyiapkan Perangkat Pembelajaran
secara maksimal
2. Membantu guru dalam persiapan supervisi apa yang harus dilakukan agar terlaksana
dengan baik

Disepakati bersama

(……………………………) (MOH. AINUR ROKHIM)


Supervisor Guru

Supervisi Akademik dengan Pola Pikir Coaching

Anda mungkin juga menyukai