Anda di halaman 1dari 1

PENCUCIAN MORTIR

No. Dokumen No. Revisi Halaman

00 1/1
Ditetapkan,
STANDAR
Dokter Penanggung Jawab
PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL Maret 2023
dr. Jefly Mandala Putra, MM

Pengertian
Merupakan salah satu kegiatan sterilisasi mortir yang digunakan
dalam penyiapan obat pasien

Tujuan
Sebagai acuan penerapan langkah – langkah petugas farmasi dalam
melakukakan sterilisasi mortir

Prosedur
1. Mortir dan stemfer yang akan digunakan untuk meracik obat
harus dicuci terlebih dahulu dengan air mengalir
2. Mortir dan stemfer yang telah digunakan dan akan lansung
digunakan lagi harus diberishkan dulu dengan alkohol
3. Mortir yang telah dibersihkan dengan alkohol di lap terlebih
dahulu dengan menggunakan tisu
4. Mortir siap digunakan kembali

Anda mungkin juga menyukai