Anda di halaman 1dari 2

PRAKTIKUM DAYA HANTAR Anda dalam format laporan yang

LISTRIK BERBAGAI berisi judul, tujuan, alat dan bahan,


cara
LARUTAN
kerja, pembahasan, serta
kesimpulan
A. Tujuan Praktikum
Peserta didik dapat mengetahui D. Hasil Praktikum
perbedaan daya hantar listrik Tulislah hasil kegiatan Anda ke
beberapa larutan dengan benar dalam bentuk tabel seperti berikut.
setelah melakukan kegiatan
percobaan.

B. Alat dan Bahan


1. Bola lampu 2,5 watt 1 buah
2. Kabel listrik secukupnya
3. Baterai 1,5 V 2 buah
4. Paku besi 2 buah
5. Wadah air mineral gelas 5 buah
6. Tisu E. Pertanyaan dan Diskusi
7. Air gula 1. L a r u t a n a p a s a j a y a n g
8. Air isotonik d a p a t menyalakan lampu?
9. Air mineral 2. Bagaimanakah nyala lampu
10. Air garam pada setiap larutan?
11. Kardus 20 x 10 cm 3. Apakah semua larutan dapat
menimbulkan gelembung gas?
C. Cara Kerja Sebutkan larutan yang
1. Susunlah bola lampu, kabel, menimbulkan gelembung gas!
baterai, paku besi dan kardus 4. Bagaimanakah sifat daya hantar
(untuk alas) menjadi rangkaian alat Listrik tiap-tiap larutan
uji elektrolit tersebut?
2. Masukkan masing-masing air
gula, air isotonik, air mineral, dan PENULISAN LAPORAN HASIL
air garam ke dalam gelas air PRAKTIKUM
mineral yang berbeda.
3. Uji daya hantar listrik air gula, Judul :
lalu amati perubahan yang terjadi
Nama kelompok :
pada lampu dan paku besi.
4. Cucilah kedua paku besi hingga A. Tujuan Percobaan
bersih, lalu keringkan dengan tisu.
B. Alat dan Bahan
Ulangi percobaan menggunakan air
garam, air isotonik, dan air mineral. C. Cara Kerja
Jangan lupa mencuci paku besi D. Pembahasan (menjawab bagian
hingga bersih dan E. Pertanyaan Dan Diskusi)
mengeringkannya E. Kesimpulan
setiap akan digunakan untuk
menguji larutan berbeda.
5. Catatlah hasil pengamatan Anda.
Selanjutnya, tulislah hasil
percobaan
LEMBAR LAPORAN HASIL PRAKTIKUM

Anda mungkin juga menyukai