Anda di halaman 1dari 9

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Satuan Pendidikan : SMAN 32 Kabupaten Tangerang


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XII MIPA / Ganjil
Guru Pengampu : Maruni Triwana, S.Pd
Materi : Sel Elektrolisis
Alokasi Waktu : 2 JP x 30 menit

A. Identitas Kelompok
Kelompok : Sel Elektrolisis Larutan Natrium Klorida
Kelas :
Anggota Kelompok: 1. 2. 3. 4.

B. Kompetensi yang harus Dicapai


3.3 Mengevaluasi gejala atau proses yang terjadi dalam contoh sel elektrokimia (sel volta dan sel
elektrolisis) yang digunakan dalam kehidupan.
4.3 Menciptakan ide/gagasan produk sel elektrokimia.

C. Tujuan Percobaan
 Peserta didik dapat membuat rangkaian sel elektrolisis sebagai penerapan dari sel elektrokimia

D. Alat dan Bahan


Percobaan 1 ALAT Jumlah BAHAN Jumlah
Elektrolisis  Gelas air 2 buah  Larutan garam 200 ml
Larutan Natrium mineral dapur kasar (NaCl)
Klorida  Pensil yang 2 buah  Baterai besar 1,5 V 2 buah
sudah diraut
kedua
ujungnya
 Kabel capit 2 buah  Air AC 200 ml
buaya
 Sendok 1 buah
makan
 Lakban hitam 1 buah
 Kardus Ukuran 10 cm
x 10 cm

E. Langkah Kerja dan Data Pengamatan

 Percobaan 1: Sel Elektrolisis Larutan Natrium klorida

1. Siapkan alat dan bahan percobaan.


2. Ambil kardus ukuran 10 cm x 10 cm dan buat dua buah lubang
sebagai tempat memposisikan pensil yang berperan sebagai
elektroda. Masukkan kedua pensil ke dalam lubang kardus tersebut.
3. Buatlah larutan garam dapur dengan melarutkan 1 sendok makan
garam ke dalam gelas yang berisi 200 ml air. Aduk hingga garam
larut.
4. Posisikan elektroda di dalam gelas. Usahakan elektroda tercelup ke
dalam larutan.
5. Hubungkan kabel capit buaya masing-masing ke ujung pensil.
Sambungkan ujung kabel lainnya dengan katoda dan anoda pada baterai. Berikan
perekat pada ujung katoda dan anoda baterai agar arus listrik tetap tersambung.
6. Amati apa yang terjadi di kedua elektroda ke dalam tabel data pengamatan.
7. Buatlah persamaan reaksi yang terjadi di katoda dan anoda atas reaksi yang dihasilkan dadri
elektrolisis larutan tersebut.
8. Lakukan hal yang sama pada elektrolisis air murni. Sebelum memulai elektrolisis air murni, ujung
elektroda harus dibersihkan dari larutan sebelumnya.
9. Gabungkan pembahasan elektrolisis larutan ini dengan percobaan elektrolisis air murni bersama
teman sekelompokmu.
 Tabel Data Pengamatan

Persamaan ionisasi larutan NaCl :


Katoda
Elektrolisis larutan Natrium klorida Anoda

Gelembung (ada / tidak ada)

Persamaan ionisasi H2O :


Katoda
Elektrolisis air murni Anoda

Gelembung (ada / tidak ada)

F. Sumber belajar : E-modul Kimia kelas XII, Kemdikbud, Tahun 2020.


Modul Pembelajaran Kimia SMA Kelas XII, Penerbit Kresna.

rbit di :
https://radarsemarang.jawapos.com/artikel/untukmu-guruku/2020/04/17/baterai-buah-sebagai-aplikasi-
sel-volta/

Copyright © RADARSEMARANG.ID

G. Jawablah soal uji pemahaman materi berikut !

1. Berdasarkan rangkaian sel elektrokimia tersebut, jelaskan :


a. Apa kegunaan sel baterai dalam percobaan? Mengapa demikian?
b. Yang berperan sebagai katoda dan anoda, mengapa demikian?
c. Apakah terdapat gelembung dalam percobaanmu? Jika ya, zat apakah gelembung tersebut?
d. Tuliskan persamaan reaksi elektrolisis larutan dari percobaanmu!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Satuan Pendidikan : SMAN 32 Kabupaten Tangerang
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XII MIPA / Ganjil
Guru Pengampu : Maruni Triwana, S.Pd
Materi : Sel Elektrolisis
Alokasi Waktu : 2 JP x 30 menit

A. Identitas Kelompok
Kelompok : Sel Elektrolisis Larutan Asam Asetat
Kelas :
Anggota Kelompok: 1. 2. 3. 4.

B. Kompetensi yang harus Dicapai


3.3 Mengevaluasi gejala atau proses yang terjadi dalam contoh sel elektrokimia (sel volta dan sel
elektrolisis) yang digunakan dalam kehidupan.
4.3 Menciptakan ide/gagasan produk sel elektrokimia.

C. Tujuan Percobaan
 Peserta didik dapat membuat rangkaian sel elektrolisis sebagai penerapan dari sel elektrokimia

D. Alat dan Bahan


Percobaan 2 ALAT Jumlah BAHAN Jumlah
Elektrolisis Gelas air mineral 2 buah Cuka 1 botol
Larutan Asam  Pensil yang 1 buah  Baterai besar 1,5 V 2 buah
asetat sudah diraut
kedua
ujungnya
 Kabel capit 2 buah  Air AC 500 ml
buaya*)
 Paku besi 1 buah ukuran
10 cm
 Kardus Ukuran 10 cm
x 10 cm
 Gelas air 2 buah
mineral

E. Langkah Kerja dan Data Pengamatan

 Percobaan 2: Sel Elektrolisis Larutan Asam asetat

1. Siapkan alat dan bahan percobaan.


2. Ambil kardus ukuran 10 cm x 10 cm dan buat dua buah lubang
sebagai tempat memposisikan pensil dan paku yang berperan
sebagai elektroda. Masukkan pensil dan paku ke dalam lubang
kardus tersebut.
3. Tuang larutan yang akan dielektrolisis ke dalam gelas.
4. Posisikan elektroda di dalam gelas. Usahakan elektroda tercelup ke
dalam larutan.
5. Hubungkan salah satu kabel capit buaya ke ujung pensil dan kabel
capit buaya lainnya ke paku. Sambungkan ujung kabel lainnya dengan
katoda dan anoda pada baterai. Berikan perekat pada ujung katoda dan anoda
baterai agar arus listrik tetap tersambung.
6. Amati apa yang terjadi di kedua elektroda ke dalam tabel data pengamatan.
7. Buatlah persamaan reaksi yang terjadi di katoda dan anoda atas reaksi yang dihasilkan dari
elektrolisis larutan tersebut.
8. Lakukan hal yang sama pada elektrolisis air murni. Sebelum memulai elektrolisis air murni, ujung
elektroda harus dibersihkan dari larutan sebelumnya.
9. Gabungkan pembahasan elektrolisis larutan ini dengan percobaan elektrolisis air murni bersama
teman sekelompokmu
 Tabel Data Pengamatan

Persamaan ionisasi larutan


CH3COOH :
Katoda
Elektrolisis larutan Asam asetat Anoda

Gelembung (ada / tidak ada)

Persamaan ionisasi H2O :


Katoda
Elektrolisis air murni Anoda

Gelembung (ada / tidak ada)

F. Sumber belajar : E-modul Kimia kelas XII, Kemdikbud, Tahun 2020.


Modul Pembelajaran Kimia SMA Kelas XII, Penerbit Kresna.

rbit di :
https://radarsemarang.jawapos.com/artikel/untukmu-guruku/2020/04/17/baterai-buah-sebagai-aplikasi-
sel-volta/

Copyright © RADARSEMARANG.ID

G. Jawablah soal uji pemahaman materi berikut !

1. Berdasarkan rangkaian sel elektrokimia tersebut, jelaskan :


a. Apa kegunaan sel baterai dalam percobaan? Mengapa demikian?
b. Yang berperan sebagai katoda dan anoda, mengapa demikian?
c. Apakah terdapat gelembung dalam percobaanmu? Jika ya, zat apakah gelembung tersebut?
d. Tuliskan persamaan reaksi elektrolisis larutan dari percobaanmu!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Satuan Pendidikan : SMAN 32 Kabupaten Tangerang
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XII MIPA / Ganjil
Guru Pengampu : Maruni Triwana, S.Pd
Materi : Sel Elektrolisis
Alokasi Waktu : 2 JP x 30 menit

A. Identitas Kelompok
Kelompok : Sel Elektrolisis Larutan Natrium Bikarbonat
Kelas :
Anggota Kelompok: 1. 2. 3. 4.

B. Kompetensi yang harus Dicapai


3.3 Mengevaluasi gejala atau proses yang terjadi dalam contoh sel elektrokimia (sel volta dan sel
elektrolisis) yang digunakan dalam kehidupan.
4.3 Menciptakan ide/gagasan produk sel elektrokimia.

C. Tujuan Percobaan
 Peserta didik dapat membuat rangkaian sel elektrolisis sebagai penerapan dari sel elektrokimia

D. Alat dan Bahan


Percobaan 3 ALAT Jumlah BAHAN Jumlah
Elektrolisis  Gelas air 2 buah  Soda kue 1 botol
Larutan Natrium mineral
bikarbonat  Pensil yang 2 buah  Baterai besar 1,5 V 2 buah
sudah diraut
kedua
ujungnya
 Sendok 1 buah  Air AC 200 ml
makan
 Kabel capit 2 buah
buaya*)
 Lakban hitam 1 buah
 Kardus Ukuran 10 cm
x 10 cm

E. Langkah Kerja dan Data Pengamatan

 Percobaan 3: Sel Elektrolisis Larutan Natrium bikarbonat

1. Siapkan alat dan bahan percobaan.


2. Ambil kardus ukuran 10 cm x 10 cm dan buat dua buah lubang
sebagai tempat memposisikan pensil yang berperan sebagai
elektroda. Masukkan kedua pensil ke dalam lubang kardus tersebut.
3. Buatlah larutan Natrium bikarbonat dengan melarutkan 2 sendok
makan soda kue ke dalam gelas yang berisi 200 ml air. Aduk hingga
soda kue melarut.
4. Posisikan elektroda di dalam gelas. Usahakan elektroda tercelup ke
dalam larutan.
5. Hubungkan kabel capit buaya masing-masing ke ujung pensil.
Sambungkan ujung kabel lainnya dengan katoda dan anoda pada baterai. Berikan
perekat pada ujung katoda dan anoda baterai agar arus listrik tetap tersambung.
6. Amati apa yang terjadi di kedua elektroda ke dalam tabel data pengamatan.
7. Buatlah persamaan reaksi yang terjadi di katoda dan anoda atas reaksi yang dihasilkan dadri
elektrolisis larutan tersebut.
8. Lakukan hal yang sama pada elektrolisis air murni. Sebelum memulai elektrolisis air murni, ujung
elektroda harus dibersihkan dari larutan sebelumnya.
9. Gabungkan pembahasan elektrolisis larutan ini dengan percobaan elektrolisis air murni bersama
teman sekelompokmu.
 Tabel Data Pengamatan

Persamaan ionisasi larutan


NaHCO3 :
Elektrolisis larutan Natrium Katoda
Anoda
bikarbonat

Gelembung (ada / tidak ada)

Persamaan ionisasi H2O :


Katoda
Elektrolisis air murni Anoda

Gelembung (ada / tidak ada)

F. Sumber belajar : E-modul Kimia kelas XII, Kemdikbud, Tahun 2020.


Modul Pembelajaran Kimia SMA Kelas XII, Penerbit Kresna.

rbit di :
https://radarsemarang.jawapos.com/artikel/untukmu-guruku/2020/04/17/baterai-buah-sebagai-aplikasi-
sel-volta/

Copyright © RADARSEMARANG.ID

G. Jawablah soal uji pemahaman materi berikut !

1. Berdasarkan rangkaian sel elektrokimia tersebut, jelaskan :


a. Apa kegunaan sel baterai dalam percobaan? Mengapa demikian?
b. Yang berperan sebagai katoda dan anoda, mengapa demikian?
c. Apakah terdapat gelembung dalam percobaanmu? Jika ya, zat apakah gelembung tersebut?
d. Tuliskan persamaan reaksi elektrolisis larutan dari percobaanmu!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Satuan Pendidikan : SMAN 32 Kabupaten Tangerang
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XII MIPA / Ganjil
Guru Pengampu : Maruni Triwana, S.Pd
Materi : Sel Elektrolisis
Alokasi Waktu : 2 JP x 30 menit

A. Identitas Kelompok
Kelompok : Sel Elektrolisis Larutan Mononatrium glutamat (MSG)
Kelas :
Anggota Kelompok: 1. 2. 3. 4.

B. Kompetensi yang harus Dicapai


3.3 Mengevaluasi gejala atau proses yang terjadi dalam contoh sel elektrokimia (sel volta dan sel
elektrolisis) yang digunakan dalam kehidupan.
4.3 Menciptakan ide/gagasan produk sel elektrokimia.

C. Tujuan Percobaan
 Peserta didik dapat membuat rangkaian sel elektrolisis sebagai penerapan dari sel elektrokimia

D. Alat dan Bahan


Percobaan 4 ALAT Jumlah BAHAN Jumlah
Elektrolisis  Gelas air 2 buah  Sasa 1 bungkus
Larutan mineral ukuran
Mononatrium besar
glutamat (MSG)  Pensil yang 1 buah  Baterai besar 1,5 V 2 buah
sudah diraut
kedua
ujungnya
 Kabel capit 2 buah  Air AC 200 ml
buaya*)
 Paku besi 1 buah ukuran
10 cm
 Kardus Ukuran 10 cm
x 10 cm
 Gelas air 2 buah
mineral

E. Langkah Kerja dan Data Pengamatan

 Percobaan 4: Sel Elektrolisis Larutan Mononatrium glutamat (MSG)

1. Siapkan alat dan bahan percobaan.


2. Ambil kardus ukuran 10 cm x 10 cm dan buat dua buah lubang
sebagai tempat memposisikan pensil yang berperan sebagai
elektroda. Masukkan kedua pensil ke dalam lubang kardus tersebut.
3. Buatlah larutan Natrium bikarbonat dengan melarutkan 2 sendok
makan soda kue ke dalam gelas yang berisi 200 ml air. Aduk hingga
soda kue melarut.
4. Posisikan elektroda di dalam gelas. Usahakan elektroda tercelup ke
dalam larutan.
5. Hubungkan kabel capit buaya masing-masing ke ujung pensil.
Sambungkan ujung kabel lainnya dengan katoda dan anoda pada baterai. Berikan
perekat pada ujung katoda dan anoda baterai agar arus listrik tetap tersambung.
6. Amati apa yang terjadi di kedua elektroda ke dalam tabel data pengamatan.
7. Buatlah persamaan reaksi yang terjadi di katoda dan anoda atas reaksi yang dihasilkan dari
elektrolisis larutan tersebut.
8. Lakukan hal yang sama pada elektrolisis air murni. Sebelum memulai elektrolisis air murni, ujung
elektroda harus dibersihkan dari larutan sebelumnya.
9. Gabungkan pembahasan elektrolisis larutan ini dengan percobaan elektrolisis air murni bersama
teman sekelompokmu.
 Tabel Data Pengamatan

Persamaan ionisasi larutan


NaHCO3 :
Elektrolisis larutan Natrium Katoda
Anoda
bikarbonat

Gelembung (ada / tidak ada)

Persamaan ionisasi H2O :


Katoda
Elektrolisis air murni Anoda

Gelembung (ada / tidak ada)

F. Sumber belajar : E-modul Kimia kelas XII, Kemdikbud, Tahun 2020.


Modul Pembelajaran Kimia SMA Kelas XII, Penerbit Kresna.

rbit di :
https://radarsemarang.jawapos.com/artikel/untukmu-guruku/2020/04/17/baterai-buah-sebagai-aplikasi-
sel-volta/

Copyright © RADARSEMARANG.ID

G. Jawablah soal uji pemahaman materi berikut !

1. Berdasarkan rangkaian sel elektrokimia tersebut, jelaskan :


a. Apa kegunaan sel baterai dalam percobaan? Mengapa demikian?
b. Yang berperan sebagai katoda dan anoda, mengapa demikian?
c. Apakah terdapat gelembung dalam percobaanmu? Jika ya, zat apakah gelembung tersebut?
d. Tuliskan persamaan reaksi elektrolisis larutan dari percobaanmu!
Sistematika Penulisan Laporan Praktikum Kimia
“Korosi pada Besi”

Buatlah laporan percobaan di kertas folio bertulis tangan menggunakan tinta hitam.
Berikut sistematika laporan.

1. Cover Laporan
Berisi Judul percobaan, nama sekolah, kelas, nama anggota kelompok, mata pelajaran,
guru pengampu, alamat sekolah.

2. Bab I Pendahuluan:
a) Rumusan Masalah
b) Penentuan Variabel percobaan: variabel tetap, variabel bebas, variabel terikat
b) Tujuan Percobaan

3. Bab II Tinjauan Pustaka


a) Dasar Teori : konsep sel elektrolisis, kegunaan sel elektrokimia

4. Bab III Metode Percobaan


a) Waktu dan Tempat Percobaan
b) Alat dan Bahan
c) Langkah-langkah Percobaan
d) Data Pengamatan

5. Bab IV Pembahasan
Berisi penjelasan hasil percobaan yang dikatikan dengan konsep faktor yang
mempengaruhi korosi pada besi, dan cara pencegahannya.

6. Bab V Penutup
a) Kesimpulan
b) Saran

LAPORAN DIKUMPULKAN TANGGAL 21 OKTOBER 2022

Anda mungkin juga menyukai