Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

PUSKESMAS MASBAGIK
Jln.TGH. Mahsun Desa Masbagik Selatan Kecamatan Masbagik
Telp. (0376) 2991458 Kode Pos
83661Email:puskesmasmasbagikhebat@gmail.com

FORMULIR LAPORAN KASUS DILEMA ETIK

1 KASUS DILEMA PENOLAKAN PEMAKAIAN KARTU


ETIK : REKAM MEDIK PUSKESMAS
2 URAIAN/RESUME Pasien rawat jalan mengeluhkan resume rekam
KRONOLOGIS medik yang ada di puskesmas masbagik dengan alas
KASUS DILEMA an resum yang ada si RM pasien tidk menggunakan
ETIK : RM baru / di anggap menggunakan RM lama yang
sudah ada nama pasien sebelumnya
3 WAKTU Tanggal 30 juni 2023
TERJADINYA Pukul 09.30 wita
KASUS DILEMA
ETIK :
4 TEMPAT Loket Pendaftaran
TERJADINYA
KASUS DILEMA
ETIK :
5 PIHAK TERKAIT Petugas RM Puskesmas Masbagik
DILEMA ETIK : Petugas Loket Pendaftaran Puskesmas Masbagik
6 INFORMASI Rekam Medik Pasies Tersimpan dengan Baik
TAMBAHAN
7 SARAN - Memberikan edukasi kepada pasien yang
ALTERNATIF bersangkutan untuk ttng penggunaan dan
PENYELESAIAN penyimpanan RM puskesmas masbagik
DILEMA ETIK : - Mengkonsultasikan kondisi RM pasien yang
dikira tertukar
- PJ UKP melaporkan kejadian kepada Kepala
Puskesmass
- Kepala Puskesmas Menginformasikan kepada
petugas Loket dan RM untuk mengecek kondisi
RM yang dikira tertukar / menggunakan RM lama
di Puskesmas Masbagik.
8 KEPUTUSAN YANG Setelah berunding Pasien Tetap di layani untuk
DIAMBIL OLEH melakukan pemeriksaan rawat jalan di Puskesmas
PASIEN/KELUARGA Masbagik
:

TANGGAL Jum’at 30 juni 2023


LAPORAN DIBUAT :
PETUGAS YANG Siti Hadijah, AMd.RMK
MELAPORKAN :
PENERIMA PJ UKP
LAPORAN dr. Siti Hidayati
PERTAMA KALI :
KEPALA RINA EKAWATI, S.ST.
PUSKESMAS

Anda mungkin juga menyukai