Anda di halaman 1dari 19

DAFTAR ISI i

DAFTAR GAMBAR..............................................................................................ii
DAFTAR TABEL..................................................................................................ii
BAB 1. PENDAHULUAN.....................................................................................1
1.1 Identifikasi Masalah..........................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah.............................................................................................2
1.3 Tujuan...............................................................................................................2
1.4 Manfaat.............................................................................................................2
1.5 Luaran yang diharapkan....................................................................................3
BAB 2.TINJAUAN PUSTAKA.............................................................................3
2.1 siswa SMK dengan kompentensi......................................................................3
2.2 partipasi dalam lomba komptensi siswa...........................................................4
2.3 Website Platform...............................................................................................5
BAB 3. TAHAP PELAKSANAAN.......................................................................6
3.1 Tahap Pelaksanaan............................................................................................6
3.2 Pengumpulan Data Dan Analisis Kebutuhan....................................................6
3.3 Tahap Perancangan sistem................................................................................6
3.4 Implementasi....................................................................................................8
3.5 Tahap pengujian dan evaluasi...........................................................................9
3.6 Gambaran Teknologi yang ingin di kembangkan.............................................9
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN.....................................................9
4.1 Anggaran Biaya................................................................................................9
4.2 Jadwal Kegiatan................................................................................................9
DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................10
LAMPIRAN..........................................................................................................11
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota serta Dosen Pendamping......................11
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan...........................................................20
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas..............22
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana....................................................23
Lampiran 5. Gambaran Teknologi yang akan Dikembangkan...............................24

i
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Diagram Alir Pelaksanaan Kegiatan......................................................5
Gambar 2. Diagram usecase sistem.........................................................................6
Gambar 3..................................................................................................................7
Gambar 4..................................................................................................................7
Gambar 5................................................................................................................24
Gambar 6................................................................................................................24

DAFTAR TABEL
Tabel 4.1 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya PKM-KC...................................9
Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan PKM-KC......................................................................9

ii
BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Lomba Kompetensi Siswa adalah kompetisi tahunan antar siswa pada jenjang SMK
sesuai bidang keahlian yang diajarkan pada SMK peserta. LKS ini setara dengan OSN
(Olimpiade Sains Nasional) yang diadakan di SMP/SMA. Kegiatan ini merupakan salah
satu bagian dari rangkaian seleksi untuk mendapatkan siswa-siswi terbaik dari seluruh
Indonesia yang akan dibimbing lebih lanjut oleh tim bidang kompetisi masing-masing
dan akan diikutsertakan pada kompetisi keahlian tingkat internasional
Pemenang LKS tingkat Nasional akan mewakili Indonesia ke ASEAN Skills (Kompetisi
Keahlian tingkat ASEAN), Worldskills Asia Competition (Kompetisi Keahlian tingkat
Asia) dan World Skills International Competition (Kompetisi Keahlian tingkat Dunia).
Siswa yang mengikuti LKS adalah siswa terbaik dari provinsinya yang telah lolos seleksi
tingkat kabupaten dan provinsi. Kegiatan ini adalah untuk mendorong semangat
berprestasi peserta didik SMK yang diadakan setiap tahun dan sebagai upaya
mempromosikan lulusan SMK kepada dunia usaha/dunia industri serta pemangku
kepentingan lainnya. .(Kemendikbud,2015)

Lomba Kompetensi Siswa tidak hanya sekadar prestasi, melainkan juga sebuah panggung
penting dalam perjalanan pengembangan potensi para siswa, jika siswa kurang berkompeten
mengakibatkan lulusan akan tidak mudah bersaing di dunia kerja .Badan Pusat Statistik
(BPS) mencatat ada sebanyak 7,99 juta pengangguran di Indonesia per Februari 2023.
Jumlah itu mencapai 5,83 persen dari usia penduduk kerja. Berdasarkan data BPS, dari
jumlah tersebut, pengangguran terbanyak dari lulusan Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK),Pengangguran dari lulusan SMK tercatat sebanyak 9,60% per Februari 2023.
Jumlah ini turun signifikan dibandingkan data Februari 2022 yang sebesar 10,38% dan
2021 sebesar 11,45%.(databook,2023)

Untuk meminimalisir TPT (Tingkat Pengangguran Terbuka) Dan menghasilkan lulusan SMK
yang kompetitif harus didukung dengan kompetensi
hard skills dan kemampuan dasar soft skills siswa SMK akan terwadahi kinerjanya melalui
kegiatan LKS (Lomba Kompetensi Siswa) Siswa SMK Tingkat
Nasional. Melalui kegiatan tersebut, peserta dituntut untuk memiliki kompetensi yang
tertulis dalam Deskripsi Teknis, melalui Test Project pada bidang lomba sesuai dengan
keahliannya. Selanjutnya dari ajang LKS ini, akan dihasilkan para pemenang LKS
mampu meningkatkan reputasi Indonesia di kancah
iii
internasional. Kegiatan LKS juga memberikan peluang kepada dunia usaha dan industri
untuk berpartisipasi menyukseskan dan memeriahkan penyelenggaraan LKS sekaligus
dalam rangka penyiapan SDM industri yang lebih baik. Untuk mengatasi beragam
tantangan ini, pendekatan komprehensif sangatlah diperlukan. Penyediaan informasi yang
jelas dan bimbingan yang intensif dapat memberikan dorongan yang dibutuhkan dalam
mempersiapkan diri. Penguatan motivasi dapat dicapai dengan menghadirkan pemahaman
yang lebih mendalam mengenai manfaat lomba. Sementara itu, penyediaan pelatihan
keterampilan khusus dan evaluasi yang konsisten akan membantu peserta mengatasi
hambatan teknis, memastikan bahwa setiap peserta dapat menghadapi Lomba Kompetensi
Siswa dengan keyakinan dan keterampilan yang optimal. Dengan solusi ini, diharapkan dapat
menciptakan panggung lomba yang inklusif dan mendukung bagi perkembangan semua
siswa.

1.2 Rumusan Masalah


Kurang nya Persiapan dan informasi merupakan masalah bagi siswa yang ingin
mengikuti perlombaan Cabang IT yang diambil. Dan Hanya sedikit siswa yang
berminat. Sehingga menurun nya kompentensi dibidang tersebut. juga merupakan
faktor meningkatnya jumlah angka TPT(Tingkat pengangguran terbuka) setelah tamat
nantinya . ini menjadi landasan pentingya Perancangan Platform Academy field
sebagai solusi cerdas membantu meningkat kan kompetensi dan persiapan LKS
melalui penyediaan informasi yang jelas dan bimbingan yang memadai, penyediaan
bimbingan keterampilan yg akan membantu siswa-siswa tersebut
1.3 Tujuan
Merancang sebuah platform berbasis website sebagai solusi cerdas menyiapkan
bimbingan keterampilan gratis yang bisa diakses kapanpun dan dimanapun , ini
akan membantu siswa mengatasi hambatan teknis. ini juga meningkatkan Kompetensi
dan SDM(sumber daya manusia )
1.4 Manfaat
Manfaat dari PKM-KC ini :
1. Bagi masyarakat
Program ini dapat membantu Siswa SMK menghadapi lomba kompetensi dengan
keyakinan dan keterampilan yang optimal. program ini juga meningkatkan Skill di
bidang IT sehingga bisa bersaing di dunia kerja nantinya, dengan adanya
ACADEMY FIELD akan membantu dunia pendidikan dan di Sekolah menengah
kejuruan(SMK) terkhususnya DI bidang IT
2. Bagi mahasiswa

iv
Program ini dapat meningkatkan kreativitas dan critical thinking mahasiswa
dalam pengembangan platform modern yang dapat berguna dalam Pendidikan
3. Bagi pemerintah
program ini mendukung program pemerintah dalam mengidentifikasi dan
mengembangkan bakat-bakat pontensial yang dimiliki kalangan Generasi
muda,prestasi LKS juga tidak hanya meningkat kan reputasi sekolah, tetapi juga
reputasi daerah dan negara , selain itu platform ini menjadi basis untuk
mengembangkan sumber daya manusia (SDM) dibidang Kejuruan IT,
1.5 Luaran Yang Diharapkan
1. Laporan Kemajuan;
2. Laporan akhir;
3. Prototype AcademyField yang diharapkan menjadi platform pendampingan LKS
Di bidang IT
4. Akun media Sosial

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 siswa (SMK) dengan kompentensi


Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) adalah salah satu bentuk pendidikan
menengah yang bertujuan untuk menyiapkan siswa untuk memasuki dunia kerja.
Salah satu cara untuk mempersiapkan siswa SMK adalah dengan mengadakan
lomba kompetensi siswa.(smkn1puwokerto,2023)

siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dengan kompetensi menyoroti beberapa


aspek krusial dalam konteks pendidikan kejuruan. Keterkaitan antara kurikulum SMK
dan kebutuhan industri menjadi perhatian utama, dengan penekanan pada relevansi
materi pembelajaran terhadap tuntutan pasar kerja. Literatur juga menyoroti
pentingnya pengembangan keterampilan praktis, termasuk penerapan teknologi dan
keterampilan kejuruan sesuai dengan sektor industri tertentu.

Menghadapi kompetisi di dunia kerja yang tidak lagi mudah, para pelajar pun harus
dibekali kompetensi yang bisa membuat mereka bersaing. Kompetensi ini utamanya

v
wajib dimiliki siswa SMK yang akan langsung memasuki dunia kerja usai lulus
sekolah.Kasubdit Kurikulum Direktorat Pembinaan SMK Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan (Kemdikbud) RI, Dr Ir M Bakrun Dahlan menuturkan, ada beberapa
kompetensi yang harus dimiliki oleh siswa SMK agar mereka bisa berkompetisi di
dunia kerja.(okezone,2016)

2.2 Partisipasi dalam Lomba Kompetensi Siswa(LKS)


Lomba kompetensi siswa SMK adalah kompetisi yang diadakan di antara siswa
SMK dari berbagai jurusan dan tingkat kelas. Lomba ini bertujuan untuk menguji
kemampuan siswa dalam bidang-bidang yang sesuai dengan jurusan masing-masing.
Lomba kompetensi siswa SMK meliputi berbagai bidang seperti otomotif, teknologi
informasi, kuliner, mode, desain, dan masih banyak lagi.

Melalui lomba ini, siswa SMK memiliki kesempatan untuk mengasah keterampilan
dan kreativitas mereka. Lomba kompetensi siswa SMK tidak hanya menguji
kemampuan siswa dalam bidang yang spesifik, tetapi juga memperkenalkan mereka
pada kompetisi yang sehat dan meningkatkan rasa percaya diri siswa.
(smkn1powokerto,2023)

2.3 Website Platform


Portal web atau platform digital terus berkembang seiring dengan kemajuan teknologi
internet dan media online yang semakin masif. Sebagai gabungan perangkat lunak
dan keras, portal web menyediakan informasi dan kemampuan tertentu yang
dirancang untuk memenuhi selera pengunjungnya di ranah digital. Pengguna dapat
mengakses beragam informasi melalui perangkat yang dimiliki, seperti handphone,
notebook, komputer, Personal Digital Assistant (PDA), dan lainnya. Pada setiap
halaman portal web, setiap sumber informasi memiliki area khusus, dan pengguna
memiliki kemampuan untuk mengkonfigurasi informasi yang ingin ditampilkan
sesuai preferensi mereka. Ini menciptakan pengalaman yang disesuaikan dan
responsif terhadap kebutuhan informasi individual pengunjung dalam lingkungan
digital yang terus berkembang.(jttc.2023)

vi
BAB 3. TAHAP PELAKSAAN

3.1 Tahap Pelaksaan

Kegiatan PKM-KC dilaksanakan selama 4 bulan di laboratorium ILmu Komputer


Universitas muhammdiyah riau, Diagram alir pelaksanaan Kegiatan pembuatan
AcademyField Sebagai platform pendampingan LKS Dapat dilihat pada gambar berikut.

Gambar 1. Diagram alur pembuatan website platform

3.2 Analisis Kebutuhan Dan pengumpulan Data


kegiatan awal ini dilakukan pada perancangan dan desain terhadap platform
adalah analisis adalah studiliteratur. adapun tahapannya sebagai berikut:

1. pada tahap ini dilakukan pengumpulan data dan informasi penting mengenai
materi setiap Cabang lomba kejuruan tersebut
2. kemudian menganalisis Setiap kebutuhan yang diperlukan
3. Pada tahap ini, tim proyek merencanakan langkah-langkah yang diperlukan
untuk membangun system sesuai kebutuhan yang kami analisis sebelumnya .

vii
3.3 Tahap Desain dan Perancangan system
pada tahap ini kebutuhan kebutuhan yang didapat pada tahap pengumpulan data
dan analisis kebutuhan ,proses yang dilakukan dalam tahap perancangan desain
adalah sebagai berikut

Gambar 1. Diagram alur pembuatan website platform

1.4 implementasi
Tahap ini merupakan implementasi dari tahap desain yang sudah kami
rancang sebelumnya, tim memulai pemrograman dan pengembangan platform
academyfield, kami menggunakan Framework laravel sebagai backend
framework Reactjs sebagai Frontend dan juga beberapa bahasa lainnya seperti

viii
PHP untuk membuat platform tersebut, Pengembangan platform ini dilakukan
dari awal hingga siap dijalankan

1.5 Pengujian dan Evaluasi


tahap pengujian dan evaluasi dilakukan sebelum platform disosialisasikan
kepada sasaran. platform ini akan di uji coba oleh siswa-siswa SMK bidang
Kejuruan IT. Dan tahap pengujian ini kami akan meminta bantuan kepada
siswa SMKN 1 Tebing tinggi jurusan teknik komputer dan jaringan (TKJ)
untuk melakukan pengujian tujuan pada tahap ini adalah meng evaluasi
kinerja platform dan juga mengetahui apa saja yang kekurangan yang perlu
kami perbaiki dari platform academy field ini

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 biaya anggaran PKM-KC

Tabel 4.1 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya PKM-KC

No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp.)


1 Perlengkapan 7.300.000
2 Bahan habis pakai 1.500.000
3 Perjalanan 300.000
4 Lain-lain 200.000
Jumlah Rp. 9.300.000

4.2 Jadwal kegiatan PKM-KC

Bulan Person Penanggung-


No Jenis Kegiatan
1 2 3 4 jawab
1 Analisis kebutuhan dan Rafi
Pemgumpulan Data
2 Tahap Desain Perancangan Rafi
3 Tahap Perancangan Rafi
4 Pengujian dan Implementasi Tim

ix
5 Pengembangan dan Evaluasi Tim
6 Penyusunan laporan Rafi
7 Revisi laporan Rafi
8 Upload laporan Rafi

x
DAFTAR PUSTAKA

--

--

xi
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota serta Dosen Pendamping
Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Raffi candra
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Teknik informatika
4 NIM 230401373
Tempat dan Tanggal Lahir Selatpanjang ,22 november 2005
5
6 Alamat E-mail Rafficandra0@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 083873872859

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1
Ikatan Mahasiswa
2 Muhammdiyah Anggota 04 Januari 2023
Pelantikan Badan
3 Kepengurusan harian IMM Panitia 26 Februari 2023
Komsyariat Buya Hamka
Bedah Klinis Proposal
4 Peserta 27 Februari 2023
PKM

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2
3
4
5
6

Semua data yang saya isikan dan tercantum dibiodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

12
Biodata anggota 1

D. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Aldimas prayoga
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Sistem informasi
4 NIM 210402093
Tempat dan Tanggal Lahir Aursati,12 April 2003
5
6 Alamat E-mail 210402093@studet.umri.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 081276335545

E. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1
2

F. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2
3
4
5

13
Biodata anggota 2

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin
3 Program Studi
4 NIM
Tempat dan Tanggal Lahir
5
6 Alamat E-mail
7 Nomor Telepon/HP

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1
2

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2
3
4
5

14
Biodata Dosen Pendamping

A. Identitas Diri
Nama Lengkap Regiolina Hayami, S.T.,
1
M.Kom
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknik Informatika
4 NIP/NIDN 08260390201802176/102603
9003
5 Tempat dan Tanggal Lahir Padang/ 26 Maret 1990
6 Alamat E-mail regiolinahayami@umri.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 0852 6305 9004
B. Riwayat Pendidikan
Gelar Akademik Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi UIN Sultan UPI “YPTK” -
Syarif Kasim Padang
Riau
Teknik Teknologi
Informatika Informasi
Jurusan/Prodi

Tahun Masuk-Lulus
C. Rekam Jejak Tri Dharma PT
Pendidikan/ Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1 Rekayasa Perangkat Lunak Wajib 3

2 Pengantar Teknologi Wajib 3


Informasi
Sistem Cerdas dan Wajib 3
3 Pendukung Keputusan
Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
Analisa Efektifitas 2021
Majelis Pendidikan Tinggi
1 Kebijakan Pembatasan
Kegiatan Masyarakat Penelitian dan
Terhadap Pertumbuhan Pengembangan
Kasus Covid-19 Kota (Diktilitbang) PP
Pekanbaru Menggunakan Muhammadiyah
Machine Learning
Algorithm

15
Analisis Sentimen pada Kemenristekdikti 2020
2 Pemerintahan Terpilih pada
Pilpres 2019 Ditwitter
Menggunakan Algoritme
Naïvebayes

Pemodelan Sistem Informasi Kemenristekdikti 2019


Aksesibilitas Dan Filterisasi
Data Perguruan Tinggi
Berbasis Web GIS
3

Rancang Bangun Virtual Tour Kemenristekdikti 2019


Reality Sebagai Media
Promosi Pariwisata Di
4 Propinsi Riau

Pengabdian Masyarakat
No Judul Pengabdian Masyarakat Penyandang Dana Tahun
Peningkatan Omset Penjualan Majelis Pendidikan 2021
1 Melalui Diversifikasi Produk dan Tinggi Penelitian
Pembuatan Toko Online berbasis dan Pengembangan
Android Pada UMKM Al Baik (Diktilitbang) PP
Food di Tengah Pandemi Covid Muhammadiyah
19
Pemanfaatan Google Sites bagi Mandiri 2020
Guru dan Tenaga Kependidikan
2
Madrasah Muhammadiyah dan
Sekolah se-Provinsi Riau
Peningkatan Kualitas Media Mandiri 2020
Pembelajaran Online bagi Guru
3
MTs. Muhammadiyah 02
Pekanbaru
Optimalisasi Penggunaan Google Mandiri
4 2018
Classroom, E-Learning & Blended
Learning sebagai Media
Pembelajaran bagi Guru dan Siswa
di SMK Negeri 1 Bangkinang
Peningkatan Kualitas Publikasi
Ilmiah dan Penelitian bagi Guru
SLTA dengan
Pemanfaatan Software Referensi

16
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum . Apabila di kemudian hari teryata
dijumpai ketidak sesuian dengan kenyataan , saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-AI.

Pekanbaru, 25 Januari 2024


Dosen Pendamping,

Regiolina Hayami, S.T., M.Kom

17
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

Harga Satuan
1. Jenis Perlengkapan Volume Nilai (Rp)
(Rp)
- Server/Hosting 1 400.000 400.000
- Domain 1 400.000 400.000
- Jasa Pembuatan Sistem 1 2.500.000 2.500.000
- Coding Web 1 2.000.000 2.000.000
- Jasa Pembuatan Desain 1 2.000.000 2.000.000
SUB TOTAL (Rp) 7.300.000
Harga Satuan
2. Bahan Habis Volume Nilai (Rp)
(Rp)
- Paket data mahasiswa 5 100.000 500.000
- Paket data responden 20 50.000 1.000.000
SUB TOTAL (Rp) 1.500.000
Harga Satuan
3. Perjalanan Volume Nilai (Rp)
(Rp)
- Kegiatan penyiapan bahan 5 20.000 100.000
- Kegiatan pendampingan uji coba
5 20.000 100.000
- Kegiatan lainnya sesuai progam PKM
5 20.000 100.000
SUB TOTAL (Rp) 300.000
Harga Satuan
4. Lain-lain Volume Nilai (Rp)
(Rp)
Bahan Kontak
- Buku Tulis 20 5.000 100.000
- Alat Tulis 20 5.000 100.000
SUB TOTAL (Rp) 200.000
TOTAL 1+2+3+4 (Rp) 9.300.000
(---------------- Sembilan Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah----------------------------------)

18
Tabel 3 - Justifikasi Anggaran kegiatan

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas

Alokasi
Nama/ Program Waktu
No Bidang Ilmu Uraian Tugas
NIM Studi (jam/
minggu)
-Pengumpulan
data
Raffi -Penyusunan
candra laporan
1 / Teknik Teknik 10 -Upload laporan
2304013 informatika informatika -Pengujian dan
73 implementasi
-Pengembangan
dan evaluasi
Aldimas -Pengumpulan
prayoga data
Ningsih -Revisi laporan
2 / Sistem Sistem 8 -Pengujian dan
210402093 informasi informasi implementasi
-Pengembangan
dan evaluasi

-
- -
3

19

Anda mungkin juga menyukai