Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN TENGAH SEMESTER 1 TAHUN 2022

PENDIDIKAN AGAMA HINDU DAN BUDI PAKERTI


KELAS : V

I. Beri tanda (x) pada huruf a,b dan c pada jawaban yang tepat !
1. Ranying dalam bahasa Sangiang adalah ….
Besar
Kecil
Sempit
Lebar

2. Sebutan lain untuk Tuhan atau Ranying Hatalla Langit adalah ….


Tingang Esu
Tingang Apang
Tingang Tatu
Tingang Nganderang

3. Atas kemahakuasaanNya Ranying Hatalla (Tuhan Yang Maha Esa) juga disebut ….
Maha pencipta
Maha pelebur
Maha perusak
Maha jahat

4. Bagi uma Kaharingan bahwa Tuhan yang Maha Esa (Ranying Hatalla) adalah
merupakan ….
Tempat mengadu
Tempat Istirahat
Tempat Tujuan Akhir
Tempat berpoya-poya

5. Ranying Hatalla (Tuhan Yang Maha Esa) Menciptakan ….


Kapal besar
Bom pelebur
Rumah
Langit dan bumi serta isinya

6. Ranying Hatalla mengajarkan kepada umat manusia ….


Hal yang jahat
Mempitnah
Mencuri
Hal-hal yang baik

7. Banyak orang mengatakan bahwa sorga itu berada di ….


Di atas langit
Di rumah
Di atas pohon
Di bawah telapak kaki seorang ibu

8. Lima Kepercayaan di sebut juga ….


Lime pengetahuan\
Lime sifat
Lime Sarahan
Lime permintaan

9. “Ranying Hatalla Katamparan” , pada lime Sarahan disebutkan di urutan yang ….


Pertama
Kedua
Ketiga
Ke-empat

10. “Kalata Padadukan”, pada lime Sarahan disebutkan di urutan yang ….


Kedua
Ketiga
Ke-empat
Ke lima

11. Salah satu Kemahakuasaan Ranying Hatalla Langit adalah ….


Raja Telu Hakanduang
Raja Uju Hakanduang
Manyamei Malinggar Langit
Tiung Maliana

12. Salah satu dari Raja Uju Hakanduang adalah ….


Raja sangen
Raja Sangiang
Raja Bunu
Tamanang Tarai Bulan

13. Sangkaria Nyaru Menteng adalah salah satu perwujudan kemahakuasaan Ranying
Hatalla yang mengatur dan mengendalikan ….
Tiupan angina
Petir Guntur
Datangnya badai
Turunnya hujan

14. Janjulung Tatu Riwut dan Gambala Rajan Tanggara adalah salah satu perwujudan
kemahakuasaan Ranyinh Hatalla yang mengatur dan mengendalikan ….
Petir dan Guntur
Tiupan angina
Turunnya Hujan
Datangnya badai

15. Salah satu dari Raja Uju Hakanduang adalah ….


Tiung maliana
Raja sangen
Raja Tunggal Sangomang
Raja Pamise andau

16. Berapa jumlah Raja Uju Hakanduang ….


6
7
8
9

17. Yang mengedalikan waktu, siang atau malam adalah ….


Tiung maliana
Raja sangen
Raja Tunggal Sangomang
Raja Pamise andau
18. Yang mengatur dan mengedalikan peruntungan nasib hidup manusia di alam semesta
adalah ….
Raja sangen
Raja Tunggal Sangomang
Raja Pamise andau
Raja Sapanipas dan Raja Tuntung Umur

19. Apabila manusia mati kembali kepada asalnya yaitu ….


Sangiang
Ranying Hatalla
Sahur Parapah
Para leluhur

20. Upacara Hanteran dilakukan pada saat upacara ….


Nahunan
Manawur
Tiwah
Pakanan Sahur

Anda mungkin juga menyukai