Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

Jl.Kenari No.56 Yogyakarta Kode Pos : 55165 Telp. (0274) 556917,515866,562682


EMAIL :polpp@jogjakota.go.id
HOT LINE SMS : 08122780001 HOTLINE EMAIL : upik@jogjakota.go.id
WEB SITE :www.jogjakota.go.id

PRO JUSTITIA
LAPORAN KEJADIAN
Nomor : LK/01/II/2023/SAT POL PP

PELAPOR :
1 Nama : EKO YULI SAPUTRO
2 Tempat/ tanggal lahir : Yogyakarta, 11 September 1980
3 Umur/ jenis kelamin : 42 Tahun Laki-Laki
4 Agama : Islam
5 Kewarganegaran : Indonesia
6 Pekerjaan : PNS
7 Alamat : JL Kenari No 56, Muja muju, umbulharjo, Yogyakarta
8 Telp/HP : 08123456789

PERISTIWA YANG DILAPORKAN


1. Waktu Kejadian : Hari Selasa, 8 Februari Tahun 2023 Jam 08.00 wib
2. Tempat Kejadian : Gudang “MAJU JAYA” Jalan Warung Jambu No 13
Kota Yogyakarta.
3. Apa yang terjadi : Tertangkap tangan bahwa warung tersebut menyimpan
dan menjual minuman beralkohol berbagai merk
(Chivas, merk Cap Morgan, Merk Anggur Orang Tua,
Arak Merk Kawa kawa)
Melanggar pasal 24 ayat (1) Jo. Pasal 50 Perda Kota
Latihan No 12 Tahun 2015 tentang Pengendalian Dan
Pengawasan Minuman Beralkohol Serta Pelarangan
Minuman Oplosan,
4. Terlapor : Nama : ASEP TARYONO
Tempat tanggal Lahir: Bogor 20 Mei 1979
Alamat : Komplek Ruko pasar anyar No 6 Rt 01/RW 07
jalan Padjajaran kota Yogyakarta
5. Modus Operandi : Menyimpan dan menjual Miras beralkohol tanpa
dilengkapi dengan Surat Ijin Usaha Perdagangan
Minuman Beralkohol (SIUP-MB)
6. Saksi-saksi : 1. Nama JAJANG
Tempat tanggal lahir, Yogyakarta 20 November 1985
Jenis kelamin, Laki-laki
Agama, Islam
Pekerjaan, karyawan (penanggung jawab gudang)
Toko ‘MAJU JAYA’
Alamat, Jalan Cantel No 200 Umbulharjo Kota
Yogyakarta

7. Bukti Bukti : 1. Satu (1) Unit mobil box jenis TOYOTA Nomor Polisi
F 6723 HU warna hitam.
2. 45 dus minuman beralkohol gol B merk Chivas.
3. 40 dus minuman beralkohol gol B merk Cap Morgan
4. 65 dus beralkohol jenis anggur merk orang tua,
5. 50 dus minuman berlakohol arak merk kawa kawa
Disimpan di Gudang “MAJU JAYA”
URAIAN SINGKAT KEJADIAN :
Hari Selasa, tanggal 8 Februari 2023 pukul 08.00 WIB, petugas Satpol PP Kaota
Yogyakarta memergoki 1 (satu) unit mobil box jenis TOYOTA , dengan Nomor Polisi F
6723 HU, warna Hitam sedang menurunkan minuman beralkohol berbagai merk di
sebuah gudang yang beralamat di jL. Warung jambu No. 13 Kota Yogyakarta .
Berdasarkan Sdr. JAJANG (penanggungjawab gudang) bahwa minuman beralkohol
tersebut milik Sdr. ASEP TARYONO pemilik toko kelontong “MAJU JAYA“ dan diduga
melakukan suatu tindak pidana pelanggaran memasukkan, menyalurkan, mengedarkan
dan menjual minuman beralkohol tanpa izin dari pemerintah setempat sebagaihman
dimaksud dalam Peraturan Daerah Istimewa Yogyakarta No 12 Tahun 2015 pasal 24
ayat (1) tentang Pengendalian Dan Pengawasan Minuman Beralkohol Serta Pelarangan
Minuman Oplosan.

TINDAKAN YANG DIAMBIL :


Berdasarkan bukti permulaan yang cukup selanjutnya PPNS Satpol PP Kota Yogyakarta
Sesuai ketentuan aturan yang berlaku menindaklanjuti kasus tersebut dengan
melaporkan kepada pimpinan

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Pelapor


Kota Yogyakarta
Selaku PPNS

OCTO NOOR ARAFAT , S.I.P., M.Si EKO YULI SAPUTRO


NIP. 197410101993111001 NIP. 19790703 200901 1 004

Anda mungkin juga menyukai